PSSI Undang Klub Eropa yang Diperkuat Pemain Timnas Ikut Piala Presiden, Satu Telah Merespons

Frengky AruanFrengky Aruan - Senin, 03 Maret 2025
PSSI Undang Klub Eropa yang Diperkuat Pemain Timnas Ikut Piala Presiden, Satu Telah Merespons

Ketua Umum PSSI Erick Thohir bersama Ole Romeny. (ANTARA/Instagram @ErickThohir)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Satu klub luar negeri yang dibela pemain Timnas Indonesia telah memberikan respons atas undangan PSSI mengikuti turnamen bertajuk Piala Presiden, yang akan digelar pada 2025. PSSI mengubah konsep Piala Presiden, dari yang semula hanya melibatkan klub-klub Indonesia.

Perubahan besar yakni mengundang tim dari luar negeri, khusunya yang mempunyai pemain Timnas Indonesia.

Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengatakan pihaknya sudah mengirim surat ke enam tim luar negeri yang mempunyai pemain Timnas Indonesia. Dari enam klub itu, baru satu yang merespons.

"Satu sedang respons, satu sedang me-review, dan sisanya belum respons. Kami harus ada pendekatan," kata Erick Thohir.

Erick tidak mengungkap enam tim yang diundang PSSI, termasuk satu klub yang merespons. Sebab, Erick khawatir rencana ini tidak terealisasi.

Baca juga:

PSSI Tepis Pernyataan Menpora Soal Nasib Indra Sjafri Latih Garuda Muda di SEA Games 2025

"Saya belum bisa ngomong. Enggak mungkin saya umumkan kalau ternyata dari tim luar negeri itu jumlahnya tidak empat. Enggak bisa main juga. Minimal empat yang kami harapkan," tutur Erick Thohir.

Yang jelas, enam tim luar negeri yang diundang itu semuanya berasal dari Eropa. Klub yang diperkirakan diundang mengikuti Piala Presiden 2025 itu, antara lain Venezia (Jay Idzes), Oxford United (Ole Romeny, Marselino Ferdinan), NEC Nijmegen (Calvin Verdonk), dan Almere City (Thom Haye).

Lalu ada KAS Eupen (Shayne Pattynama), FCV Dender (Ragnar Oratmangoen), Swansea City (Nathan Tjoe-A-On), FC Twente (Mees Hilgers), PEC Zwolle (Eliano Reijnders), dan FC Copenhagen/Borussia Monchengladbach (Kevin Diks).

"Sementara (undangannya) masih (untuk klub) Eropa. Yang kita kirim semuanya ke (klub) Eropa, belum yang Asia," ujar Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) tersebut. (*)

#Piala Presiden #PSSI #Erick Thohir
Bagikan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Berita Terkait

Olahraga
Jersey Baru Timnas Bola dan Futsal Indonesia Sepaket Pakai Kelme, Kontrak 4 Tahun
Timnas sepak bola dan futsal Indonesia akan mengenakan jersey baru dari Kelme mulai Maret 2026.
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Jersey Baru Timnas Bola dan Futsal Indonesia Sepaket Pakai Kelme, Kontrak 4 Tahun
Indonesia
John Herdman Belum Mulai Bekerja, DPR Sudah Mulai Kirim Ultimatum
Hetifah meminta PSSI berhenti menjadikan pergantian pelatih sebagai "obat darurat" setiap kali target gagal tercapai
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
John Herdman Belum Mulai Bekerja, DPR Sudah Mulai Kirim Ultimatum
Olahraga
Imbas Suporter Nyalakan Flare, Persis Solo Didenda Rp 250 Juta oleh Komdis PSSI
Persis Solo dikenakan denda Rp 250 juta usai suporter menyalakan flare. Hal itu terjadi saat Persis melawan Persita, Minggu (4/1) lalu.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Imbas Suporter Nyalakan Flare, Persis Solo Didenda Rp 250 Juta oleh Komdis PSSI
Olahraga
Timnas Indonesia Akan Jajal Bulgaria, Kepulauan Salomon, atau St. Kitts Nevis, Erick Thohir: Ujian Bersaing di Level Dunia
Pada edisi 2026, Indonesia ditunjuk sebagai salah satu tuan rumah yang akan menampilkan Bulgaria, Kepulauan Salomon, dan St.Kitts Nevis Selain Skuad Garuda.
Frengky Aruan - Senin, 19 Januari 2026
Timnas Indonesia Akan Jajal Bulgaria, Kepulauan Salomon, atau St. Kitts Nevis, Erick Thohir: Ujian Bersaing di Level Dunia
Olahraga
Arsitek Timnas Indonesia John Herdman Berkomitmen Libatkan Sebanyak Mungkin Pelatih Lokal di Tim Kepelatihan
John Herdman mengatakan bahwa dirinya masih dalam proses pemilihan pelatih lokal, yang akan diplot sebagai asisten.
Frengky Aruan - Rabu, 14 Januari 2026
Arsitek Timnas Indonesia John Herdman Berkomitmen Libatkan Sebanyak Mungkin Pelatih Lokal di Tim Kepelatihan
Olahraga
Pesan Erick Thohir untuk John Herdman, Cepat Beradaptasi dan Bawa Timnas Indonesia Berprestasi
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memberikan pesan khusus kepada pelatih timnas Indonesia, John Herdman.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Pesan Erick Thohir untuk John Herdman, Cepat Beradaptasi dan Bawa Timnas Indonesia Berprestasi
Olahraga
Lupakan Mantan, John Herdman Kini Jatuh Cinta dan Terobsesi Bawa Indonesia ke Piala Dunia
John Herdman berambisi bawa Garuda ke Piala Dunia 2030. Simak janji dan rekam jejak mentereng eks pelatih Kanada ini
Angga Yudha Pratama - Selasa, 13 Januari 2026
Lupakan Mantan, John Herdman Kini Jatuh Cinta dan Terobsesi Bawa Indonesia ke Piala Dunia
Olahraga
Hadapi Ekspektasi Tinggi, John Herdman Tegaskan Siap Jalani Proses Panjang bersama Timnas Indonesia
Pelatih timnas Indonesia, John Herdman, siap menjalani proses panjang bersama timnas Indonesia. Ia ingin membawa timnas ke Piala Dunia berikutnya.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Hadapi Ekspektasi Tinggi, John Herdman Tegaskan Siap Jalani Proses Panjang bersama Timnas Indonesia
Olahraga
John Herdman Ungkap Alasan Latih Timnas Indonesia, Mau Bawa Skuad Garuda ke Piala Dunia
Pelatih baru timnas Indonesia, John Herdman, mengungkap alasan mengapa tertarik melatih skuad Garuda. Ia ingin membawa Indonesia ke Piala Dunia.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Ungkap Alasan Latih Timnas Indonesia, Mau Bawa Skuad Garuda ke Piala Dunia
Berita Foto
John Herdman Resmi Menjadi Pelatih Kepala Timnas Indonesia, Bidik Piala Dunia 2030
Pelatih Kepala Tim Nasional Indonesia, John Herdman (kiri) menerima Jersey Timnas Indonesia dari Ketua Umum PSSI Erick Thohir di Jakarta, Selasa (13/1/2026).
Didik Setiawan - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Resmi Menjadi Pelatih Kepala Timnas Indonesia, Bidik Piala Dunia 2030
Bagikan