Proses Dewasa Seorang Gangga Terangkum di ‘It’s Never Easy’

Muchammad YaniMuchammad Yani - Senin, 30 Agustus 2021
Proses Dewasa Seorang Gangga Terangkum di ‘It’s Never Easy’

Gangga rilis album perdana. (Foto: istimewa)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

SEPERTI janji Gangga pada Juli 2021 yang merilis Waiting For You sebagai single penutup untuk album perdanannya bertajuk It's Never Easy pada 27 Agustus 2021.

Album ini sedikit banyak mengisahkan sebuah proses seseorang yang tengah berupaya untuk melupakan masa lalu yang ia dimiliki. Selain terinspirasi dari pengalaman pribadinya, Gangga mengaku, album ini merupakan mediumnya dalam mengomunikasikan kesedihan dengan dirinya sendiri.

Baca juga:

Sara Fajira Padukan Tiga Elemen Budaya dalam Single 'Tea & Beans'

Salah satu trek yang menjadi sorotan di album ini adalah Love Will Never End. “Buat gue, lagu ini adalah bukti bahwa kekuatan cinta itu besar. Lagu ini juga jadi salah satu yang paling menceritakan album It’s Never Easy secara keseluruhan,” ungkap Gangga dalam keterangan resmi yang diterima Merah Putih pada Jumat (27/8).

Lihat postingan ini di Instagram

Sebuah kiriman dibagikan oleh GANGGA (@ganggaksm)

Dalam It’s Never Easy Gangga turut melibatkan Petra Sihombing, Mohamed Kamga, Ankadiov, Will Mara, hingga Eky Rizkani (Reruntuh) untuk proses pembuatannya.

Penyanyi bernama lengkap Gangga Kusuma ini mengaku, menikmati setiap kolaborasi di dalamnya. Nama – nama tersebut mampu membantunya dalam mewujudkan ‘It’s Never Easy’ sesuai dengan visinya.

Baca juga:

Gandeng Eka Gustiwana, Jharna Bhagwani Rilis Lagu ‘Tell Me’

Bernuansa pop soul yang melekat pada Gangga. Album ini juga menawarkan sentuhan jazz chord progression sebagaimana referensi musik yang diperoleh Gangga sejak tumbuh dan berkembang.

It’s Never Easy seakan memberikan gambaran akan seorang lelaku yang tengah berproses dalam melupakan suatu hubungan yang kian berlalu. Penggambaran tersebut turut disisipkan dalam lagu pembuka dan penutup album ini.

“Lagu pertama dan terakhir itu gue jadikan sebagai lagu pengenalan dan penutup cerita. Kalau mengalami perpisahan di suatu hubungan, lelaki biasanya suka denial di awal, padahal ujungnya sebenarnya butuh dan begitu adanya,” lanjut Gangga.

Lihat postingan ini di Instagram

Sebuah kiriman dibagikan oleh GANGGA (@ganggaksm)

Dengan kata lain, album ini mengajak para pendengarnya untuk mewajarkan dan menikmati proses kesedihannya di setiap perpisahan, utamanya bagi kaum lelaki yang tengah mengalami patah hati.

“Tidak hanya dirilis dalam negeri saja, album perdana ini juga akan dipromosikan di Asia Tenggara, utamanya Malaysia, Singapura, Filipina, dan juga Amerika Serikat,” pungkas Gangga.

Melalui Langkah perilisan album, Gangga berharap karyanya dapat mendatangkan lebih banyak pendengar, di dalam maupun di luar Indonesia. (far)

Baca juga:

Elvan Saragih Tunjukan Eksistensi Bermusik Lewat ‘Kau Ulangi Lagi’

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

Dunia
Peminat Konser BTS Membeludak, Presiden Meksiko Surati Presiden Korea Selatan Minta Tambah Jadwal Konser
Ada 1 juta anak muda ingin membeli tiket, tetapi tiket yang tersedia hanya 150.000.
Dwi Astarini - Selasa, 27 Januari 2026
Peminat Konser BTS Membeludak, Presiden Meksiko Surati Presiden Korea Selatan Minta Tambah Jadwal Konser
ShowBiz
Tiket Tur Dunia ARIRANG BTS Terjual Cepat, sudah Sold Out untuk Pertunjukan Amerika Utara dan Eropa
BigHit Music mengatakan tiket untuk 41 konser di kedua wilayah tersebut ludes dalam waktu singkat setelah mulai dijual pada Sabtu (24/1).
Dwi Astarini - Selasa, 27 Januari 2026
Tiket Tur Dunia ARIRANG BTS Terjual Cepat, sudah Sold Out untuk Pertunjukan Amerika Utara dan Eropa
ShowBiz
Krisna Trias dan Satine Zaneta Rayakan Perbedaan lewat Single 'Harmoni'
Krisna Trias berkolaborasi dengan Satine Zaneta dalam single “Harmoni”, balada bernuansa 70-an yang merayakan perbedaan, toleransi, dan penerimaan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 27 Januari 2026
Krisna Trias dan Satine Zaneta Rayakan Perbedaan lewat Single 'Harmoni'
ShowBiz
Harry Styles Comeback dengan Single 'Aperture', Kisah Membuka Hati untuk Cinta Baru
Harry Styles resmi comeback dengan merilis single terbaru berjudul 'Aperture'. Mengisahkan keberanian membuka hati pada cinta baru meski dibayangi keraguan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 27 Januari 2026
Harry Styles Comeback dengan Single 'Aperture', Kisah Membuka Hati untuk Cinta Baru
ShowBiz
Lirik Emosional 'Ego Wong Tuo' Bikin Lagu Pusma Shakira Jadi Perbincangan
Liriknya menyentuh dan merefleksikan realitas yang akrab bagi banyak keluarga.
Dwi Astarini - Senin, 26 Januari 2026
Lirik Emosional 'Ego Wong Tuo' Bikin Lagu Pusma Shakira Jadi Perbincangan
ShowBiz
'Jogja Istimewa', Penghormatan Jogja Hip Hop Foundation pada Identitas Budaya dan Filosofi Kepemimpinan Yogyakarta
Lagu ini menegaskan filosofi 'Takhta untuk Rakyat'.
Dwi Astarini - Senin, 26 Januari 2026
'Jogja Istimewa', Penghormatan Jogja Hip Hop Foundation pada Identitas Budaya dan Filosofi Kepemimpinan Yogyakarta
ShowBiz
'Tak Terbatas', Lagu Rohani Unlimited Fire Band tentang Iman dan Pemulihan
Melalui lirik yang sederhana tapi penuh makna, lagu ini menegaskan keyakinan Tuhan senantiasa memiliki jalan untuk memulihkan kehidupan umat-Nya yang percaya.
Dwi Astarini - Senin, 26 Januari 2026
'Tak Terbatas', Lagu Rohani Unlimited Fire Band tentang Iman dan Pemulihan
ShowBiz
Lucky Widja Tutup Usia, Ini Jejak Perjalanan Bersama Element
Vokalis Element Band, Lucky Widja, meninggal dunia. Berikut perjalanan karier dan karya-karya ikonisnya bersama Element.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 26 Januari 2026
Lucky Widja Tutup Usia, Ini Jejak Perjalanan Bersama Element
ShowBiz
SonicFlo, Band Baru Coki Bollemeyer yang Usung Musik Reflektif dan Spiritual
SonicFlo, band anyar beranggotakan Coki Bollemeyer, Boyi Tondo, dan Daffa Bagaskara, resmi debut lewat single 'Rayu Membiru'.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 26 Januari 2026
SonicFlo, Band Baru Coki Bollemeyer yang Usung Musik Reflektif dan Spiritual
ShowBiz
Virgoun Rilis 'Tak Setara', Lagu tentang Hubungan yang Kehilangan Keseimbangan
Virgoun menandai comeback ke industri musik lewat single pop balada 'Tak Setara' yang mengisahkan hubungan tak berimbang.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 26 Januari 2026
Virgoun Rilis 'Tak Setara', Lagu tentang Hubungan yang Kehilangan Keseimbangan
Bagikan