Pesona Kota Paris Bikin Park Shin Hye Jatuh Hati
(Foto: Soompi)
MerahPutih Pop Asia – Baru-baru ini Park Shin Hye menjalani pemotretan bersama majalah fashion ‘Elle’ di Paris. Dalam penampilannya kali ini, Park Shin Hye menarik perhatian banyak orang dengan menampilkan aura yang lebih dewasa dan daya pikatnya.
Dalam sederet gambar tersebut, Park Shin Hye terlihat berpose bersama orang-orang Saint-Ouen di Paris. Meskipun ia sedang bekerja di sebuah kota yang asing di luar Korea, Park Shin Hye justru mengatakan sangat terpesona dengan Paris dan bisa memiliki banyak teman sangat cepat.

Selain itu, Park Shin Hye juga baru-baru ini cukup menarik perhatian banyak saat menghadiri sebuah acara bertajuk “Chanel Fashion Show” di Paris sebagai wakil dari seluruh negara Asia.

Untuk gambar Park Shin Hye yang tampil mempesona di Paris akan ditampilkan dalam edisi bulan di November mendatanag majalah fashion “Elle” dan situs resmi majalah tersebut. Seperti yang dilansir Soompi.

BACA JUGA:
- Yesung Super Junior Akui Banyak Belajar Akting dari Siwon
- Cantiknya Yoona Saat Rayakan 3000 Hari Sudah SNSD Berkarier
- SM Entertainment Rilis Foto Teaser Victoria untuk Album Baru f(x) “4 Walls”
- Sukses Jadi Pelempar Bola Pertama Yoona SNSD Banjir Pujian Netizen
- IU Rilis Video Klip Lagu “Twenty-three”
Bagikan
Berita Terkait
BoA Cabut dari SM Entertainment, Akhir Karier atau Permulaan Era Baru?
BTS Umumkan Album Terbaru ‘ARIRANG’, akan Dirilis dalam 16 Versi
ARMY Bersiap! Jadwal BTS World Tour Jakarta 2026 dan Bocoran Harga Tiket
BTS Gelar Tur Global dengan 79 Pertunjukan Berdesain 360 Derajat, Jadi Penampilan K-Pop Terbesar dalam Sejarah
Im Siwan Buka-Bukaan Ngaku Tidur 12 Jam Sehari, Ngalahin Bayi Nih
Proyek aespa 2025 SYNK: aeXIS LINE, Lagu Solo Ningning 'Ketchup And Lemonade' Bersinar
BTS Resmi Umumkan Tur Dunia 2026–2027, Dimulai 9 April dan Singgah di Indonesia pada Desember
Apink Rilis 'Love Me More' dari Mini Album 'RE:Love', Simak MV dan Lirik Lagunya
Baru 3 Bulan Usai Album 'KARMA', Stray Kids Pecahkan Rekor Lewat ‘DO IT’
Danielle Akhirnya Muncul setelah Dikeluarkan dari NewJeans, Ngaku sudah Berjuang Sampai Akhir