Persija Berharap Rizky Ridho Pulang dalam Keadaan Baik dari Timnas Indonesia

Frengky AruanFrengky Aruan - Sabtu, 16 Maret 2024
Persija Berharap Rizky Ridho Pulang dalam Keadaan Baik dari Timnas Indonesia

Rizky Ridho saat membela Persija. (persija.id)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll berharap beknya Rizky Ridho pulang dalam keadaan baik setelah membela Timnas Indonesia. Rizky Ridho turut dipanggil Shin Tae-yong ke Skuad Garuda.

Rizky Ridho dipanggil bersama dengan 27 pemain lainnya untuk lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 dan Piala Asia 2027 putaran kedua melawan Vietnam pada 21 dan 26 Maret.

Baca Juga:

Dewa United FC Waspadai Tekad Kuat Bhayangkara FC

Timnas Indonesia akan bertindak sebagai tuan rumah lebih dahulu di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, sebelum gantian dijamu Vietnam di Stadion My Dinh, Hanoi.

Menurut Thomas Doll, Rizky Ridho akan dilepas setelah Persija Jakarta menghadapi Persik Kediri pada Sabtu (16/3). Adapun Timnas Indonesia rencananya melakukan persiapan mulai 18 Maret.

“Ridho akan langsung pergi selepas pertandingan melawan Persik (16/3). Saya mengharapkan yang terbaik untuknya di Timnas,” jelasnya dikutip dari laman klub.

Harapan Thomas Doll tak lepas dari peran krusial Rizky Ridho di jantung pertahanan Macan Kemayoran.

Baca Juga:

Borneo FC Sambut Jeda Internasional dengan Perasaan Lega

“Ridho merupakan pemain penting di Persija dan saya pun tahu dia merupakan pemain penting di Timnas. Saya harap dia kembali dalam kondisi fit karena pada 30 Maret 2024 kami akan melawan Bali United,” jelasnya.

#Persija #Rizky Ridho #Liga 1 #Timnas #Timnas Senior
Bagikan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Berita Terkait

Olahraga
Klasemen Akhir Putaran Pertama Super League 2025/2026
Putaran pertama Super League 2025/2026 berakhir, menyusul selesainya sembilan laga pekan 17.
Frengky Aruan - 27 menit lalu
Klasemen Akhir Putaran Pertama Super League 2025/2026
Olahraga
Berkali-kali Gagalkan Upaya Persija untuk Antar Persib Juara Paruh Musim, Teja Paku Alam Bicara Putaran Kedua
Status juara paruh musim disandang Persib setelah di laga pekan 17 Super League 2025/2026 menang 1-0 atas Persija Jakarta.
Frengky Aruan - Senin, 12 Januari 2026
Berkali-kali Gagalkan Upaya Persija untuk Antar Persib Juara Paruh Musim, Teja Paku Alam Bicara Putaran Kedua
Olahraga
Klasemen Pekan 17 Super League 2025/2026 dengan 2 Laga Sisa: Persib Memimpin, Borneo FC dan Persija Turun
Persib Bandung berada di puncak dengan 38 poin.
Frengky Aruan - Senin, 12 Januari 2026
Klasemen Pekan 17 Super League 2025/2026 dengan 2 Laga Sisa: Persib Memimpin, Borneo FC dan Persija Turun
Olahraga
Beckham Putra Ulangi Selebrasi Ice Cold meski Pernah Dihukum, Bojan Hodak: Tidak Ada Fans Persija di GBLA, Jadi Tidak Memprovokasi
Bojan Hodak mengomentari selebrasi ice cold yang dilakukan Beckham Putra Nugraha
Frengky Aruan - Senin, 12 Januari 2026
Beckham Putra Ulangi Selebrasi Ice Cold meski Pernah Dihukum, Bojan Hodak: Tidak Ada Fans Persija di GBLA, Jadi Tidak Memprovokasi
Olahraga
Persib Menang 1-0 atas Persija, Thom Haye Ungkap Rasa Sedih dan Teror Kematian terhadap Keluarga
Gelandang Persib Bandung, Thom Haye mengungkap rasa sedih setelah skuad Maung Bandung meraih kemenangan 1-0 atas Persija Jakarta
Frengky Aruan - Senin, 12 Januari 2026
Persib Menang 1-0 atas Persija, Thom Haye Ungkap Rasa Sedih dan Teror Kematian terhadap Keluarga
Olahraga
Bruno Tubarao Pantas Dapat Kartu Merah, Pelatih Persija Mauricio Souza Pertanyakan Ketegasan Wasit terhadap Pelanggaran Persib
Mauricio Souza mempertanyakan ketegasan wasit Ko Hyung-jin terhadap Persib Bandung
Frengky Aruan - Senin, 12 Januari 2026
Bruno Tubarao Pantas Dapat Kartu Merah, Pelatih Persija Mauricio Souza Pertanyakan Ketegasan Wasit terhadap Pelanggaran Persib
Olahraga
Bojan Hodak Sebut Persib Layak Menang atas Persija, Tidak Anggap Penting Status Juara Paruh Musim
Persib menang 1-0 atas Persija, yang bermain 10 pemain sejak menit 53.
Frengky Aruan - Senin, 12 Januari 2026
Bojan Hodak Sebut Persib Layak Menang atas Persija, Tidak Anggap Penting Status Juara Paruh Musim
Olahraga
Persib Taklukan Persija 1-0, Pimpin Klasemen Liga
Tambahan tiga poin membuat Persib mengoleksi 38 poin untuk menjadi juara paruh musim, sedangkan Persija bercokol di posisi ketiga dengan 35 poin.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 11 Januari 2026
Persib Taklukan Persija 1-0, Pimpin Klasemen Liga
Olahraga
Klasemen Super League 2025/2026 Setelah Borneo FC Kalah 0-2 dari Persita Tangerang: Persija atau Persib Bakal Jadi Juara Paruh Musim?
Borneo FC masih di puncak klasemen, namun berpeluang digeser Persija Jakarta atau Persib Bandung.
Frengky Aruan - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Super League 2025/2026 Setelah Borneo FC Kalah 0-2 dari Persita Tangerang: Persija atau Persib Bakal Jadi Juara Paruh Musim?
Olahraga
Persib Vs Persija, Wali Kota Bandung Muhammad Farhan Larang Bobotoh Pawai dan Minta Dewasa
"Kita tunjukkan bahwa Bobotoh bisa tetap tertib, baik dalam kondisi senang maupun sedih, tanpa menyusahkan orang lain,” kata Farhan.
Frengky Aruan - Jumat, 09 Januari 2026
Persib Vs Persija, Wali Kota Bandung Muhammad Farhan Larang Bobotoh Pawai dan Minta Dewasa
Bagikan