Penjagaan Ketat tapi Kecolongan, Kok Bisa? 

Luhung SaptoLuhung Sapto - Sabtu, 02 September 2017
Penjagaan Ketat tapi Kecolongan, Kok Bisa? 

Sekjen PSSI Ratu Tisha Destria (kiri). (MP/John Abimanyu)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Peristiwa tewasnya seorang penonton akibat terkena petasan saat laga Indonesia melawan Fiji memang sangat menyesakkan. Insiden itu terjadi di bawah pengawalan ketat aparat keamanan.

Pertandingan Indonesia lawan Fiji mendapatkan penjagaan super ketat baik dari pihak kepolisian maupun security internal PSSI.

Sayangnya, penjagaan ketat yang dilakukan oleh polisi tidak menjamin terjadinya insiden di dalam lapangan. Masih adanya penonton yang membawa flare atau petasan menimbulkan pertanyaan mengapa benda haram itu bisa masuk.

Cobaan Berat

Jatuhnya korban tewas dalam laga uji coba ini membuat PSSI selaku tuan rumah merasa kecewa. Sebab, PSSI mengklaim sudah menyiapkan tenaga keamanan yang profesional demi menjaga keamanan pertandingan.

"Ini cobaan yang sangat berat, dikala segala inovasi yang kita lakukan," kata Sekjen PSSI Ratu Tisha Destria sambil menangis saat jumpa pers di Stadion Patriot, Bekasi, Sabtu (2/9).

Kejadian ini memang seharusnya tidak terjadi jikalau PSSI serta pihak kepolisian lebih tegas dalam pemeriksaan penonton sebelum masuk ke stadion.

Seperti diketahui, seorang penonton bernama Catur Yuliantono, tewas setelah kepalanya terkena lemparan petasan yang berasal dari tribun selatan ke tribun timur.

Korban yang sudah bersimbah darah langsung dibawa ke rumah sakit Mitra Keluarga Bekasi Barat. Tapi, nahas nyawanya tak tertolong.

Catur menghembuskan nafas terakhir ketika di perjalanan ke rumah sakit. Sedangkan, diduga pelaku telah diamankan oleh pihak Polres Bekasi Kota. (Dka)

#Iimnas Indonesia #Suporter Sepak Bola #PSSI
Bagikan
Ditulis Oleh

Luhung Sapto

Penggemar Jones, Penjelajah, suka makan dan antimasak

Berita Terkait

Olahraga
Jersey Baru Timnas Bola dan Futsal Indonesia Sepaket Pakai Kelme, Kontrak 4 Tahun
Timnas sepak bola dan futsal Indonesia akan mengenakan jersey baru dari Kelme mulai Maret 2026.
Wisnu Cipto - Sabtu, 24 Januari 2026
Jersey Baru Timnas Bola dan Futsal Indonesia Sepaket Pakai Kelme, Kontrak 4 Tahun
Indonesia
John Herdman Belum Mulai Bekerja, DPR Sudah Mulai Kirim Ultimatum
Hetifah meminta PSSI berhenti menjadikan pergantian pelatih sebagai "obat darurat" setiap kali target gagal tercapai
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
John Herdman Belum Mulai Bekerja, DPR Sudah Mulai Kirim Ultimatum
Olahraga
Imbas Suporter Nyalakan Flare, Persis Solo Didenda Rp 250 Juta oleh Komdis PSSI
Persis Solo dikenakan denda Rp 250 juta usai suporter menyalakan flare. Hal itu terjadi saat Persis melawan Persita, Minggu (4/1) lalu.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Imbas Suporter Nyalakan Flare, Persis Solo Didenda Rp 250 Juta oleh Komdis PSSI
Olahraga
Timnas Indonesia Akan Jajal Bulgaria, Kepulauan Salomon, atau St. Kitts Nevis, Erick Thohir: Ujian Bersaing di Level Dunia
Pada edisi 2026, Indonesia ditunjuk sebagai salah satu tuan rumah yang akan menampilkan Bulgaria, Kepulauan Salomon, dan St.Kitts Nevis Selain Skuad Garuda.
Frengky Aruan - Senin, 19 Januari 2026
Timnas Indonesia Akan Jajal Bulgaria, Kepulauan Salomon, atau St. Kitts Nevis, Erick Thohir: Ujian Bersaing di Level Dunia
Olahraga
Arsitek Timnas Indonesia John Herdman Berkomitmen Libatkan Sebanyak Mungkin Pelatih Lokal di Tim Kepelatihan
John Herdman mengatakan bahwa dirinya masih dalam proses pemilihan pelatih lokal, yang akan diplot sebagai asisten.
Frengky Aruan - Rabu, 14 Januari 2026
Arsitek Timnas Indonesia John Herdman Berkomitmen Libatkan Sebanyak Mungkin Pelatih Lokal di Tim Kepelatihan
Olahraga
Pesan Erick Thohir untuk John Herdman, Cepat Beradaptasi dan Bawa Timnas Indonesia Berprestasi
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memberikan pesan khusus kepada pelatih timnas Indonesia, John Herdman.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Pesan Erick Thohir untuk John Herdman, Cepat Beradaptasi dan Bawa Timnas Indonesia Berprestasi
Olahraga
Lupakan Mantan, John Herdman Kini Jatuh Cinta dan Terobsesi Bawa Indonesia ke Piala Dunia
John Herdman berambisi bawa Garuda ke Piala Dunia 2030. Simak janji dan rekam jejak mentereng eks pelatih Kanada ini
Angga Yudha Pratama - Selasa, 13 Januari 2026
Lupakan Mantan, John Herdman Kini Jatuh Cinta dan Terobsesi Bawa Indonesia ke Piala Dunia
Olahraga
Hadapi Ekspektasi Tinggi, John Herdman Tegaskan Siap Jalani Proses Panjang bersama Timnas Indonesia
Pelatih timnas Indonesia, John Herdman, siap menjalani proses panjang bersama timnas Indonesia. Ia ingin membawa timnas ke Piala Dunia berikutnya.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Hadapi Ekspektasi Tinggi, John Herdman Tegaskan Siap Jalani Proses Panjang bersama Timnas Indonesia
Olahraga
John Herdman Ungkap Alasan Latih Timnas Indonesia, Mau Bawa Skuad Garuda ke Piala Dunia
Pelatih baru timnas Indonesia, John Herdman, mengungkap alasan mengapa tertarik melatih skuad Garuda. Ia ingin membawa Indonesia ke Piala Dunia.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Ungkap Alasan Latih Timnas Indonesia, Mau Bawa Skuad Garuda ke Piala Dunia
Berita Foto
John Herdman Resmi Menjadi Pelatih Kepala Timnas Indonesia, Bidik Piala Dunia 2030
Pelatih Kepala Tim Nasional Indonesia, John Herdman (kiri) menerima Jersey Timnas Indonesia dari Ketua Umum PSSI Erick Thohir di Jakarta, Selasa (13/1/2026).
Didik Setiawan - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Resmi Menjadi Pelatih Kepala Timnas Indonesia, Bidik Piala Dunia 2030
Bagikan