Penantian 7 Tahun, Arteta Tak Sabar Pimpin Arsenal Lawan FC Porto

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Rabu, 21 Februari 2024
Penantian 7 Tahun, Arteta Tak Sabar Pimpin Arsenal Lawan FC Porto

Mikel Arteta. (Foto: Instagram/@mikelarteta)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pelatih Arsenal Mikel Arteta sangat menantikan laga melawan FC Porto di Stadion do Dragao, Kamis dini hari (22/2) untuk babak 16 besar Liga Champions.

Terakhir pentas di babak tersebut, Arsenal ditaklukkan Bayern Muenchen dengan agregat 2-10.

“Senang sekali kami berhak berada di sini. Sudah tujuh tahun sejak kami berada di tabel ini untuk pertandingan seperti ini dan 14 tahun sejak kami mampu melaju ke tahap berikutnya,” kata Arteta, pada laman resmi klub, seperti dilansir Antara, Rabu (21/2).

Arteta juga mengatakan, Arsenal siap memberikan penampilan terbaiknya pada pertandingan tersebut.

“Itu tantangannya, itulah yang ada di depan kami dan kami sangat bersemangat menghadapinya, dan menggapainya dengan penuh keyakinan, Itu sudah pasti,” tambahnya.

Belakangan performa Arsenal memang sangat optimal di liga Inggris. Dalam lima laga terakhir Arsenal memiliki hasil sempurna dengan mencetak 21 gol. Hanya dua gol yang bersarang di gawang Arsenal.

Meski begitu, pertandingan melawan Porto tetap tidak bisa diremehkan. Terlebih lagi Arsenal akan menjadi tamu di kandang Porto dan sejumlah pemain belum pernah merasakan laga 16 besar Liga Champions.

“Kami belum punya pengalaman, itulah kenyataannya, 95 persen pemain belum bermain di kompetisi ini. Mereka belum pernah bermain di babak 16 besar. Itulah keinginan dan semangat kami untuk memainkan pertandingan besok,” jelasnya. (ikh)

#Liga Champions #Arsenal
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

Olahraga
Digelar Serentak Kamis Dini Hari WIB, Ini Jadwal Lengkap Matchday 8 Liga Champions 2025/2026 yang Jadi Penentuan
Liga Champions 2025/2026 memasuki matchday 8 fase liga, sekaligus menjadi penentuan bagi sejumlah klub menuju babak 16 besar.
Frengky Aruan - Selasa, 27 Januari 2026
Digelar Serentak Kamis Dini Hari WIB, Ini Jadwal Lengkap Matchday 8 Liga Champions 2025/2026 yang Jadi Penentuan
Olahraga
Arsenal Masih di Puncak Klasemen karena Keberuntungan, Rio Ferdinand Singgung Performa Man City dan Liverpool
Arsenal masih berada di puncak klasemen karena faktor keberuntungan, menurut Rio Ferdinand.
Frengky Aruan - Selasa, 27 Januari 2026
Arsenal Masih di Puncak Klasemen karena Keberuntungan, Rio Ferdinand Singgung Performa Man City dan Liverpool
Olahraga
Napoli vs Chelsea: Antonio Conte Hadapi Mantan Klub di Momen Krusial
Napoli vs Chelsea jadi laga penentuan di Liga Champions. Kedua tim wajib menang demi lolos ke fase gugur. Siapa yang bertahan di Maradona?
ImanK - Selasa, 27 Januari 2026
Napoli vs Chelsea: Antonio Conte Hadapi Mantan Klub di Momen Krusial
Olahraga
Klasemen Liga Inggris Hingga Pekan ke-23: Arsenal Mulai Goyah, MU Depak Liverpool dari Empat Besar
Tren positif juga menghampiri Chelsea yang berhasil mencuri kemenangan 3-1 di markas Crystal Palace
Angga Yudha Pratama - Selasa, 27 Januari 2026
Klasemen Liga Inggris Hingga Pekan ke-23: Arsenal Mulai Goyah, MU Depak Liverpool dari Empat Besar
Olahraga
Arsenal Mulai 'Gemetar' Usai Dihajar MU, Patrick Vieira Sebut Bukayo Saka Cs Kena Mental
Rapuhnya mentalitas bertanding Arsenal kembali menjadi sorotan tajam
Angga Yudha Pratama - Selasa, 27 Januari 2026
Arsenal Mulai 'Gemetar' Usai Dihajar MU, Patrick Vieira Sebut Bukayo Saka Cs Kena Mental
Olahraga
Penampilan Kontra Manchester United Bukan Cerminan Arsenal
Arsenal kalah 2-3 dari Manchester United.
Frengky Aruan - Senin, 26 Januari 2026
Penampilan Kontra Manchester United Bukan Cerminan Arsenal
Olahraga
Amad Diallo Ejek Arsenal usai Manchester United Menang Tipis di Emirates, Ikut Panaskan Situasi
Amad Diallo mengejek Arsenal di media sosial, setelah Manchester United menang dramatis di Emirates Stadium, Minggu (25/1).
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Amad Diallo Ejek Arsenal usai Manchester United Menang Tipis di Emirates, Ikut Panaskan Situasi
Olahraga
Kontroversi VAR Warnai Kekalahan Arsenal, Mulai dari Gol Patrick Dorgu hingga Handball Harry Maguire
Arsenal memprotes keputusan VAR usai kalah dari Manchester United. Ada dua keputusan kontroversial yang mewarnai kekalahan The Gunners.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Kontroversi VAR Warnai Kekalahan Arsenal, Mulai dari Gol Patrick Dorgu hingga Handball Harry Maguire
Olahraga
Klasemen Premier League 2025/26 usai Manchester United Kalahkan Arsenal, Persaingan Makin Ketat
Klasemen Premier League 2025/26 usai Manchester United kalahkan Arsenal, kini semakin sengit. Manchester City makin dekat ke posisi puncak.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Klasemen Premier League 2025/26 usai Manchester United Kalahkan Arsenal, Persaingan Makin Ketat
Olahraga
Kalah dari Manchester United, Mikel Arteta Minta Arsenal Buktikan Mental Juara Premier League
Arsenal harus tumbang 2-3 dari Manchester United. Mikel Arteta pun meminta anak asuhnya untuk membuktikan mental juara Premier League.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Kalah dari Manchester United, Mikel Arteta Minta Arsenal Buktikan Mental Juara Premier League
Bagikan