Paus Fransiskus Kecam Gaya Hidup Konsumerisme dan Hedonisme

Luhung SaptoLuhung Sapto - Jumat, 25 Desember 2015
Paus Fransiskus Kecam Gaya Hidup Konsumerisme dan Hedonisme

Paus Fransiskus (79) mencium patung bayi Yesus saat Misa Natal di Basilika Santo Petrus Kamis (24/12).

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Eropa - Paus Fransiskus (79) merayakan Misa malam Natal di Basilika Santo Petrus, Vatikan, Kamis (24/12). Dalam khotbah Natal, pemimpin 1,2 miliar penganut agama Katolik Roma itu menyoroti kehidupan konsumerisme masyarakat, kesenangan, kelebihan materi, dan kekayaan.

Paus mengecam kehidupan dunia yang hedonis sebaliknya menyerukan Umat Kristen agar lebih banyak ketenangan hati. Ia membandingkan dengan kelahiran bayi Yesus di sebuah kandang.    

"Dalam sebuah masyarakat yang seringkali dimabukkan dengan konsumerisme dan hedonisme, kekayaan dan pemborosan, penampilan dan narsisme, anak ini menyerukan kepada kita untuk bertindak dengan ketenangan hati, dengan kata lain, dengan cara yang sederhana, seimbang, konsisten, dapat melihat dan melakukan apa yang dianggap perlu," katanya sebagaimana dinukil BBC, Jumat (25/12) WIB. 

Paus Fransiskus juga memanfaatkan khotbahnya untuk mengemukakan beberapa tema utama dari kepausannya: pengampunan, kasih sesame, empati, dan keadilan.

“Dunia ini terlalu sering bersikap kejam pada orang berdosa, tetapi bermurah kepada dosanya sendiri, kita perlu membina rasa keadilan yang kuat, untuk mencamkan dan melaksanakan kehendak Allah,” katanya.

"Di tengah sebuah budaya ketidakacuhan yang tidak jarang menjadi kejam, gaya hidup kita harus lebih saleh, dipenuhi dengan empati, belas kasih dan kemurahan hati."

Jalannya Misa Natal dilakukan dengan pengamanan yang ketat, dengan petugas kepolisian yang berjaga di sekitar Vatikan. Setiap orang yang pergi ke basilika, gereja terbesar di Christendom, harus melewati detektor logam.

BACA JUGA

  1. Paus Fransiskus Kutuk Pelaku Teror di Paris
  2. Kunjungi AS, Paus Fransiskus Makan Siang dengan 300 Gelandangan
  3. Paus Fransiskus Puji Membaiknya Hubungan Kuba-AS
  4. Polda DI Yogyakarta Siaga Pengamanan Natal
  5. Dubes AS Peringatkan Warganya Tentang Ancaman Teror di Hari Natal
#Natal #Paus Fransiskus
Bagikan
Ditulis Oleh

Luhung Sapto

Penggemar Jones, Penjelajah, suka makan dan antimasak

Berita Terkait

Indonesia
Angkutan Kota di Bandung Tidak Beroperasi Saat Pergantian Tahun, Sopir Dapat Kompensasi
Total angkot yang diliburkan mencakup seluruh trayek dalam Kota Bandung, yakni 38 trayek.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 31 Desember 2025
Angkutan Kota di Bandung Tidak Beroperasi Saat Pergantian Tahun, Sopir Dapat Kompensasi
Indonesia
31 Rumah Sakit Umum Daerah Jakarta Diperintah Siaga Saat Pergantian Tahun
Selain CKG paket cepat, juga dilakukan pemeriksaan alkohol respirasi dan amphetamin urine/NAPZA untuk menentukan kelaikan mengemudi
Alwan Ridha Ramdani - Senin, 29 Desember 2025
31 Rumah Sakit Umum Daerah Jakarta Diperintah Siaga Saat Pergantian Tahun
Indonesia
10.117.847 Orang Telah Bepergian Menggunakan Angkutan Umum Buat Liburan Nataru
Seluruh masyarakat yang hendak bepergian untuk selalu mematuhi aturan, mengikuti arahan petugas di lapangan, serta menyesuaikan perjalanan dengan kondisi cuaca.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 28 Desember 2025
10.117.847 Orang Telah Bepergian Menggunakan Angkutan Umum Buat Liburan Nataru
Indonesia
Lirik Nama-Mu Kudus Tuhan, Sebuah Lagu Natal Menampilkan Perpaduan Kuat Dari Karakter Vokal Berbeda
Lagu spesial Natal ini diciptakan oleh Liliana Tanoesoedibjo dan dirilis melalui kerja sama dengan HITS Records serta PT Dua Anak Deo.
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 27 Desember 2025
Lirik Nama-Mu Kudus Tuhan, Sebuah Lagu Natal Menampilkan Perpaduan Kuat Dari Karakter Vokal Berbeda
Berita Foto
Meriahkan Natal 2025 Ornamen Tematik Hiasi Trotoar Sudirman Jakarta
Warga berjalan melintasi ornamen tema Natal Jalan Sudirman, depan Hotel Le Meridien Jakarta, Sabtu (27/12/2025).
Didik Setiawan - Sabtu, 27 Desember 2025
Meriahkan Natal 2025 Ornamen Tematik Hiasi Trotoar Sudirman Jakarta
Indonesia
99,4 Persen Kapasitas Kereta Jarak Jauh Sudah Terbeli Penumpang Nataru
KAI mengimbau masyarakat untuk merencanakan perjalanan sejak dini serta melakukan pembelian tiket melalui aplikasi Access by KAI
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 27 Desember 2025
99,4 Persen Kapasitas Kereta Jarak Jauh Sudah Terbeli Penumpang Nataru
Indonesia
TMII Targetkan 430 Ribu Pengunjung, Beri Lapak Khusus Bagi UMKM
Untuk membantu menggerakkan roda perekonomian, lanjut dia, selama libur ini pihaknya juga menyiapkan tempat berjualan bagi 50 UMKM
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 27 Desember 2025
TMII Targetkan 430 Ribu Pengunjung, Beri Lapak Khusus Bagi UMKM
Indonesia
10 Kereta Jarak Jauh Paling Diminati Pemudik Nataru 2026
Arus perjalanan terus menguat pada 21 Desember dengan 223.654 pelanggan, naik menjadi 227.134 pelanggan pada 22 Desember, serta meningkat kembali pada 23 Desember dengan 233.671 pelanggan.
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 27 Desember 2025
10 Kereta Jarak Jauh Paling Diminati Pemudik Nataru 2026
Indonesia
Lagu Legendaris Feliz Navidad Yang Dirilis 1970 Selalu Menemani Saat Perayaan Natal
Dengan lirik yang simpel dan mudah melekat di ingatan, “Feliz Navidad” menjadi pilihan pas untuk memeriahkan suasana Natal bersama keluarga
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 27 Desember 2025
Lagu Legendaris Feliz Navidad Yang Dirilis 1970 Selalu Menemani Saat Perayaan Natal
Indonesia
Serangan Terhadap Warga Sipil Terjadi Jelang Natal di Yahukimo, Polisi Duga Pelaku KKB
Aparat gabungan Polres Yahukimo dan Satgas Operasi Damai Cartenz-2025 meningkatkan langkah pengamanan dengan melaksanakan olah TKP lanjutan, patroli gabungan, serta razia di sejumlah titik
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 27 Desember 2025
Serangan Terhadap Warga Sipil Terjadi Jelang Natal di Yahukimo, Polisi Duga Pelaku KKB
Bagikan