OPPO Reno 13 Series Punya Fitur AI Livephoto, Bisa Convert ke Berbagai Format

Soffi AmiraSoffi Amira - Kamis, 09 Januari 2025
OPPO Reno 13 Series Punya Fitur AI Livephoto, Bisa Convert ke Berbagai Format

OPPO Reno 13 Series punya fitur AI Livephoto. Foto: MerahPutih.com/Didik

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - OPPO Reno13 Series membawa cara baru dalam mengabadikan momen berharga bagi para penggunanya lewat fitur AI Livephoto.

AI Livephoto merupakan salah satu fitur andalan di OPPO Reno13 Series. Sebab, tak banyak ponsel Android yang membekali fitur kamera smartphone-nya dengan fitur serupa.

"OPPO mengampanyekan AI Livephoto. Mungkin sebagian Android hal tidak biasa, karena kita tahu fitur ini belum banyak tersedia di Android kecuali dengan sistem yang berbeda," kata Head of PR OPPO Indonesia, Arga Bima Jaksana, di Verada Hotel, Jakarta Selatan, Rabu (8/1).

Arga mengatakan, bahwa AI Livephoto akan menjadi tren di masa depan, karena ada banyak keunggulan yang bisa dinikmati pengguna OPPO Reno13 Series.

Baca juga:

Oppo Tawarkan Oppo Reno13 Dengan Fitur Underwater Mode

Sementara untuk keunggulan AI Livephoto, pengguna bisa menangkap momen 1,5 detik sebelum dan sesudah tombol shutter ditekan.

Selain itu, AI Livephoto juga dilengkapi dengan teknologi EIS dan Dynamic Frame Expansion. Fitur ini berfungsi untuk meningkatkan video dari 1080 MP ke 2K untuk pengalaman livephoto terdepan. Fitur ini juga dibekali oleh kecerdasan buatan (AI) yang mampu meningkatkan resolusi dan Pro XDR yang memperkaya detail serta warna foto.

Kemudian, setiap detail hasil jepretan dari AI Livephoto bisa mempermudah pengguna dalam memilih keyframe terbaik saat editing.

Saat proses editing, AI Livephoto bisa digunakan ke berbagai format. Nantinya, hasil jepretan dari AI Livephoto bisa dibuat dalam bentuk gambar hingga video. (Tka)

Baca juga:

OPPO Reno 13 Series Sudah Bisa Dipesan, Desainnya Terinspirasi dari Keindahan Alam

#Oppo #Teknologi #Smartphone #Fitur Baru #Kamera
Bagikan
Ditulis Oleh

Tika Ayu

Berita Terkait

Tekno
Bocoran OPPO Find X10 Pro Terungkap, Usung Layar LTPO 1,5K dan Bezel Ultra Tipis
Spesifikasi OPPO Find X10 Pro kini mulai bocor. HP tersebut akan membawa layar LTPO 1,5K dan bezel ultra tipis.
Soffi Amira - Selasa, 27 Januari 2026
Bocoran OPPO Find X10 Pro Terungkap, Usung Layar LTPO 1,5K dan Bezel Ultra Tipis
Tekno
Galaxy S25 Plus Terbakar saat Dicas, Samsung Akhirnya Bertanggung Jawab
Insiden Galaxy S25 Plus meledak saat dicas kini terungkap. Samsung akan bertanggung jawab dan mengganti kerugian pemilik.
Soffi Amira - Selasa, 27 Januari 2026
Galaxy S25 Plus Terbakar saat Dicas, Samsung Akhirnya Bertanggung Jawab
Tekno
OPPO Find X9s Siapkan Inovasi Gila, Ada 2 Kamera 200MP dalam 1 HP!
OPPO Find X9s akan membawa dua kamera 200MP dalam satu genggaman. Lalu, ada pula baterai jumbo 7.000mAh.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
OPPO Find X9s Siapkan Inovasi Gila, Ada 2 Kamera 200MP dalam 1 HP!
Tekno
Desain Samsung Galaxy A57 Terungkap di TENAA, Lebih Ramping dengan Kamera Baru
Desain Samsung Galaxy A57 kini sudah terungkap di TENAA. Bodinya lebih ramping dengan modul kamera baru.
Soffi Amira - Senin, 26 Januari 2026
Desain Samsung Galaxy A57 Terungkap di TENAA, Lebih Ramping dengan Kamera Baru
Tekno
OPPO Find N6 Kantongi Sejumlah Sertifikasi, Peluncuran Global Makin Dekat
OPPO Find N6 sudah meraih sejumlah sertifikasi. Peluncuran global HP ini semakin dekat. Berikut adalah spesifikasi lengkapnya.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
OPPO Find N6 Kantongi Sejumlah Sertifikasi, Peluncuran Global Makin Dekat
Tekno
POCO X8 Pro Iron Man Edition Muncul di NBTC Thailand, Peluncuran Semakin Dekat
POCO X8 Pro Iron Man Edition sudah muncul di NBTC Thailand. HP ini kemungkinan bakal rilis akhir Januari 2026.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
POCO X8 Pro Iron Man Edition Muncul di NBTC Thailand, Peluncuran Semakin Dekat
Tekno
Samsung Galaxy S26 Disebut tak Lagi Punya Memori 128GB, Bocoran Retailer Ungkap Detailnya
Samsung Galaxy S26 tidak akan memiliki memori internal 128GB. Nantinya, semua varian akan dimulai dari 256GB.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Samsung Galaxy S26 Disebut tak Lagi Punya Memori 128GB, Bocoran Retailer Ungkap Detailnya
Tekno
OPPO Reno15 Series Andalkan Kamera AI dan Video 4K untuk Kreator Mobile
OPPO memperkenalkan Reno15 Series dengan kamera depan 50MP Ultra Wide, fitur AI editing, baterai hingga 7.000mAh, dan 80W SUPERVOOC™ untuk kreator mobile.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
OPPO Reno15 Series Andalkan Kamera AI dan Video 4K untuk Kreator Mobile
Tekno
OPPO Perkenalkan Reno15 Series: Desain Aurora Dreamy, Tahan Air hingga IP69
OPPO resmi meluncurkan Reno15 Series. Mengusung desain aurora dreamy, layar 120Hz, dan ketahanan air hingga IP69.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
OPPO Perkenalkan Reno15 Series: Desain Aurora Dreamy, Tahan Air hingga IP69
Tekno
OPPO Reno15 Series Resmi Meluncur, Hadirkan Pengalaman Kreatif Reno Land di M Bloc
OPPO resmi meluncurkan Reno15 Series dan menghadirkan pengalaman kreatif Reno Land di M Bloc, lengkap dengan fitur kamera AI, baterai besar, dan aktivitas seru.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
OPPO Reno15 Series Resmi Meluncur, Hadirkan Pengalaman Kreatif Reno Land di M Bloc
Bagikan