One Way Arus Balik di Tol Cipali Berakhir Pagi Ini

Alwan Ridha RamdaniAlwan Ridha Ramdani - Selasa, 08 April 2025
One Way Arus Balik di Tol Cipali Berakhir Pagi Ini

Arus lalu lintas di ruas jalan Tol Cipali setelah penghentian one way. (ANTARA/HO-Astra Tol Cipali)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Rekayasa lalu lintas one way atau satu arah di ruas jalan Tol Cipali dihentikan menyusul normalnya arus balik lebaran pada Selasa (8/4) pagi.

Sustainability Management & Corporate Communications Dept. Head Astra Tol Cipali, Ardam Rafif Trisilo menyampaikan, sebelum penghentian one way petugas melakukan sterilisasi terlebih dahulu.

Pengelola jalan Tol Cipali, Astra Tol Cipali bersama pihak kepolisian melakukan sterilisasi di jalur A (arah menuju Cirebon) pada Selasa pagi sekitar pukul 06.00 WIB.

Setelah dilakukan sterilisasi kemudian petugas menghentikan rekayasa lalu lintas one way di ruas jalan Tol Cipali pada pukul 08.00 WIB.

Baca juga:

One Way Nasional sepanjang 344 Kilometer saat Arus Balik Lebaran Resmi Dibuka

Saat ini kedua jalur ruas Tol Cipali dari KM 72 hingga KM 178, baik arah Cirebon maupun arah sebaliknya kini telah kembali normal.

Pada H+7 Lebaran 2025 atau Senin (7/4), pengelola jalan Tol Cipali mencatat sekitar 91 ribu kendaraan melintasi ruas jalan Tol Cipali dari Cirebon menuju Jakarta.

Sepanjang Senin (7/4), sejak pukul 00.00 WIB hingga 21.00 WIB, sekitar 91 ribu kendaraan melintasi Tol Cipali dari Cirebon menuju Jakarta.

Jumlah kendaraan yang melintas itu lebih rendah 18 persen dibandingkan jam yang sama pada hari sebelumnya. (*)

#Arus Balik #Tol Cipali #Arus Mudik
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
5,1 Juta Kendaraan Lintasi Jalan Tol ASTRA Infra Selama Nataru 2025-2026
Volume kendaraan tersebut tercatat melintas di ruas Tol Tangerang–Merak, Cikopo–Palimanan (Cipali), dan Jombang–Mojokerto.
Dwi Astarini - Kamis, 08 Januari 2026
5,1 Juta Kendaraan Lintasi Jalan Tol ASTRA Infra Selama Nataru 2025-2026
Indonesia
Hari Ini, Setengah Juta Orang Lakukan Perjalanan Udara Arus Balik Libur Nataru 2026
bandara tersibuk pada libur Natal dan Tahun Baru 2025/2026 adalah Soekarno-Hatta Tangerang, I Gusti Ngurah Rai Bali, Juanda Surabaya, Sultan Hasanuddin Makassar dan Kualanamu Deli Serdang.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 04 Januari 2026
Hari Ini, Setengah Juta Orang Lakukan Perjalanan Udara Arus Balik Libur Nataru 2026
Indonesia
Arus Balik Nataru 2026, KAI Catat Penjualan Tiket Tembus 4 Juta, Melonjak Ketimbang Periode Lalu
Angka itu meningkat 9,06 persen jika dibandingkan dengan periode Nataru 2024/2025 yang tercatat sebanyak 3.730.584 tiket.
Dwi Astarini - Minggu, 04 Januari 2026
Arus Balik Nataru 2026, KAI Catat Penjualan Tiket Tembus 4 Juta, Melonjak Ketimbang Periode Lalu
Indonesia
51 Ribu Lebih Penumpang Kereta Jarak Jauh Tiba di Jakarta, Sabtu (3/1), Jelang Puncak Arus Balik Nataru 2026
Stasiun Pasar Senen dan Gambir masih menjadi titik kedatangan tertinggi.
Dwi Astarini - Minggu, 04 Januari 2026
51 Ribu Lebih Penumpang Kereta Jarak Jauh Tiba di Jakarta, Sabtu (3/1), Jelang Puncak Arus Balik Nataru 2026
Indonesia
2,3 Juta Kendaraan Kembali ke Jakarta, Puncak Arus Balik Nataru 2026 Diperkirakan 4 Januari
Kakorlantas Polri Irjen Agus memprediksi puncak arus balik libur Natal dan Tahun Baru 2026 terjadi pada 4 Januari. 2,3 juta kendaraan sudah kembali ke Jakarta.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 02 Januari 2026
2,3 Juta Kendaraan Kembali ke Jakarta, Puncak Arus Balik Nataru 2026 Diperkirakan 4 Januari
Indonesia
Arus Balik 2025/2026 Nataru 2026 Mulai Terlihat, 42.478 Penumpang Kereta Tiba di Jakarta
Arus balik Nataru 2025/2026 kini mulai terlihat. Sebanyak 42.478 orang sudah tiba di Jakarta. Paling banyak tiba di Stasiun Pasar Senen.
Soffi Amira - Jumat, 02 Januari 2026
Arus Balik 2025/2026 Nataru 2026 Mulai Terlihat, 42.478 Penumpang Kereta Tiba di Jakarta
Indonesia
Jelang Tahun Baru 2026, Arus Penyeberangan dari Jawa ke Sumatera Melonjak Tajam
Arus penyeberangan dari Jawa ke Sumatera menjelang Tahun Baru 2026, kini melonjak. Jumlah kendaraan akan terus meningkat hingga akhir Desember 2025.
Soffi Amira - Senin, 29 Desember 2025
Jelang Tahun Baru 2026, Arus Penyeberangan dari Jawa ke Sumatera Melonjak Tajam
Indonesia
Libur Nataru 2026, 32 Ribu Penumpang dan 7.000 Kendaraan Menyeberang dari Jawa ke Sumatra
Saat kepadatan meningkat, dilakukan penyesuaian jumlah kapal yang beroperasi dengan kapasitas layanan hingga sekitar 31.039 kendaraan kecil per hari.
Dwi Astarini - Rabu, 24 Desember 2025
Libur Nataru 2026, 32 Ribu Penumpang dan 7.000 Kendaraan Menyeberang dari Jawa ke Sumatra
Indonesia
Masuk Masa Nataru 2026, Lonjakan Keberangkatan Diprediksi Berlangsung Pekan Depan
Penumpang tersebar di sejumlah stasiun seperti Stasiun Gambir, Stasiun Pasar Senen dan Stasiun Jatinegara.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Masuk Masa Nataru 2026, Lonjakan Keberangkatan Diprediksi Berlangsung Pekan Depan
Indonesia
Amankan Nataru 2025/2026, Operasi Lilin 2025 Kerahkan 146.701 Personel Gabungan
Operasi Lilin 2025 akan mengerahkan 146.071 personel gabungan untuk mengamankan Nataru 2025/2026.
Soffi Amira - Selasa, 16 Desember 2025
Amankan Nataru 2025/2026, Operasi Lilin 2025 Kerahkan 146.701 Personel Gabungan
Bagikan