Nuca Isi Soundtrack untuk Film 'LAURA'

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Sabtu, 17 Agustus 2024
Nuca Isi Soundtrack untuk Film 'LAURA'

Nuca rilis single untuk OST. (foto: dok/HITS Records)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com – Penyanyi Nuca hadir kembali dengan single terbaru. Penyanyi yang berhasil meraih TOP 4 pada salah satu ajang pencarian bakat merilis ‘Sekarang Esok Selamanya’ yang menjadi original soundtrack film produksi MD Pictures ‘LAURA”.

Single ‘Sekarang Esok Selamanya’ ditulis langsung oleh deretan pencipta lagu dan musisi kenamaan Indonesia yang karya-karyanya begitu dikenal di kalangan pendengar musik yaitu TINTIN, Dimas Wibisana, Bianca Nelwan, dan juga Nuca.

“Single ini bercerita tentang ungkapan kasih sayang seseorang yang merasa sudah menemukan orang yang dicintai untuk selalu bersama selamanya, namun pada akhirnya yang ia dapatkan hanya luka dan kecewa,” cerita Nuca dalam keterangan resmi yang diterima MerahPutih.com, Jumat (16/8).

Baca juga:

Film Laura Bakal Tayang 12 September Mendatang

Lebih lanjut, bersama MD Musik Indonesia dan HITS Records, lagu ini dikemas begitu romantis dan sangat sesuai dengan karakter musik Nuca.

“Lagu ini terasa begitu spesial karena menjadi soundtrack dari film yang mengangkat kisah yang sangat menginspirasi aku untuk tetap berjuang walau akhirnya dikecewakan, semoga teman-teman yang pernah melalui masa-masa itu tetap bisa kuat dan semoga lagu ini bisa mewakili perasaan kalian,” Ujar Nuca.

Baca juga:

'Captain America: Brave New Wolrd' Tambahkan Komposer Laura Karpman

Film ‘LAURA’ sendiri menceritakan tentang influencer berbakat dan sosok yang dicintai banyak orang, menghadapi perjuangan besar setelah kecelakaan tragis yang membuatnya lumpuh - kecelakaan yang ternyata disebabkan oleh kekasihnya, Jojo.

Menyedihkannya, Laura Anna baru mengetahui sifat asli Jojo setelah dirinya menjadi tidak berdaya. Pada akhirnya, Laura menyadari hanya keluarga yang akan terus berada disisinya dalam keadaan susah ataupun senang. Berdasarkan kisah nyata Edelenyi Laura Anna, Film "LAURA" tayang mulai 12 September 2024 di bioskop. (far)

#Film #Soundtrack Film
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
‘KPop Demon Hunters’ Sukses Dapat Sorotan di Golden Globe, Ahn Hyo-seop Kecipratan Ngetop di AS
Popularitas Hyo-seop nan menanjak di AS terlihat dari penampilannya secara berturut-turut di acara televisi utama Amerika Serikat.
Dwi Astarini - Selasa, 13 Januari 2026
‘KPop Demon Hunters’ Sukses Dapat Sorotan di Golden Globe, Ahn Hyo-seop Kecipratan Ngetop di AS
ShowBiz
Sukses Besar di Awal Tahun, Film Korea 'Once We Were Us' Kuasai Box Office
Once We Were Us sukses mencetak lebih dari 1 juta penonton hanya dalam 12 hari tayang dan menjadi film Korea terlaris tahun 2026 sejauh ini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 13 Januari 2026
Sukses Besar di Awal Tahun, Film Korea 'Once We Were Us' Kuasai Box Office
ShowBiz
‘KPop Demon Hunters’ Menang 2 Golden Globes, Buka Peluang Besar untuk Berlaga di Oscar
Kesuksesan film ini di Golden Globes, yang acap dipandang sebagai ‘prediksi’ Academy Awards (Oscar), amat mungkin akan memicu perbincangan menuju Oscar.
Dwi Astarini - Selasa, 13 Januari 2026
‘KPop Demon Hunters’ Menang 2 Golden Globes, Buka Peluang Besar untuk Berlaga di Oscar
ShowBiz
Timothee Chalamet Kalahkan Leonardo DiCaprio di Golden Globes 2026, Bekal Positif ke Academy Awards
Melanjutkan perjalanannya menuju status aktor besar, tentunya sampai ke impiannya meraih piala Oscar.
Dwi Astarini - Senin, 12 Januari 2026
Timothee Chalamet Kalahkan Leonardo DiCaprio di Golden Globes 2026, Bekal Positif ke Academy Awards
ShowBiz
Daftar Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Raih Penghargaan Aktor Terbaik dan ‘KPop Demon Hunters’ Bawa Pulang 2 Piala
Film 'One Battle After Another' dan 'Hamnet' meraih penghargaan tertinggi.
Dwi Astarini - Senin, 12 Januari 2026
Daftar Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Raih Penghargaan Aktor Terbaik dan ‘KPop Demon Hunters’ Bawa Pulang 2 Piala
ShowBiz
Film Live Action 'Tangled' Segera Hadir, Lagu 'I See the Light' Kembali Jadi Sorotan
Walt Disney Studios memastikan film live action 'Tangled' segera digarap. Lagu ikonis 'I See the Light' kembali jadi sorotan meski dirilis 16 tahun lalu.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Film Live Action 'Tangled' Segera Hadir, Lagu 'I See the Light' Kembali Jadi Sorotan
ShowBiz
Sederet Film Horor Thriller 2026 Siap Meneror Penonton Bioskop, Simak Daftarnya
Bioskop 2026 dipenuhi teror. Simak daftar film thriller horor paling dinanti, dari Scream 7, 28 Years Later, hingga Ready or Not 2.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Sederet Film Horor Thriller 2026 Siap Meneror Penonton Bioskop, Simak Daftarnya
ShowBiz
Jackass Comeback! Film Terbaru Dijadwalkan Rilis Juni 2026
Waralaba film komedi ekstrem Jackass dipastikan kembali ke bioskop. Johnny Knoxville memberi sinyal film terbaru tayang 26 Juni 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Jackass Comeback! Film Terbaru Dijadwalkan Rilis Juni 2026
Fun
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
Cerita drama Korea yang dibintangi Nam Ji Hyun dan Moon Sang Min ini semakin gelap dan menegangkan
Wisnu Cipto - Minggu, 11 Januari 2026
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
ShowBiz
Kathryn Hahn Jadi Kandidat Kuat Pemeran Mother Gothel di Film Tangled
Kathryn Hahn Jadi Calon Mother Gothel di Live-Action Tangled
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 10 Januari 2026
Kathryn Hahn Jadi Kandidat Kuat Pemeran Mother Gothel di Film Tangled
Bagikan