Nosstress Luncurkan Album 'Lebih Dekat' Secara Sederhana

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Jumat, 14 Juni 2024
Nosstress Luncurkan Album 'Lebih Dekat' Secara Sederhana

Nosstress rilis album terbaru. (Foto: dok/Nosstress)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com – Sebuah doa dan rasa terima kasih dari duo folk asal Bali Nosstress, membawa mereka meneruskan karya terbaru dengan meluncurkan album terbaru berjudul Lebih Dekat.

Duo beranggotakan Man Angga dan Guna Warna ini menghasilkan total delapan trek termasuk Doa Terima Kasih yang sudah dirilis terlebih dahulu, serta dua lagu lama yang dinyanyikan ulang.

“Album Lebih Dekat diproduksi lebih sederhana oleh Nosstress. Berbeda dari lima album terdahulu yang digarap di studio dengan perangkat rekam audio profesional,” ucap Man Angga dalam keterangan resmi yang diterima MerahPutih.com, Rabu (12/6).

Baca juga:

Arash Buana Ajak Penggemar Merenung Lewat 'Take Me Home'

Lebih lanjut, proses rekaman audio dan visual album Lebih Dekat sepenuhnya memanfaatkan gawai pribadi milik Man Angga dan Guna Warma. Mereka enggan terjebak soal teknis produksi karya yang pada umumnya harus menggunakan perangkat rekam studio.

View this post on Instagram

A post shared by Nosstress (@nosstressbali)

“Di album baru ini kami memutuskan untuk merekam semua karya hanya menggunakan ponsel pribadi. Baik itu saat rekaman atau saat pengambilan gambar dengan aplikasi yang ada di ponsel kami,” lanjut Angga.

Baca juga:

Album 'Daur Hidup' Berisikan Pikiran Riuh dan Berliku Donne Maula

Meski dari sisi teknik album Lebih Dekat digarap lebih sederhana, Nosstress percaya semuanya kembali pada kekuatan sebuah karya. Bagaimana menulis lirik yang baik, tidak merugikan diri sendiri atau orang lain. Apalagi kekuatan sebuah karya adalah jika mampu mewakili apa yang individu rasakan.

Baca juga:

Tiara Effendy Rasakan Cinta tak Terbalas dalam 'Jangan Dipaksa'

Kemudian untuk tema sendiri, album Lebih Dekat erbicara dari ruang terdekat Man Angga dan Guna Warma, yaitu keluarga. Menciptakan karya sebagai rupa apresiasi cinta ke keluarga mereka, juga ungkapan terima kasih untuk para pendengar Nosstress. Tak ketinggalan, menyuarakan keresahan akan kondisi alam dan politik negara yang kacau balau. (far)

#Musik #Musik Indonesia
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

Fun
PinkPantheress Gandeng SEVENTEEN di Lagu ‘Illegal’ Versi Remix, Simak Lirik Lengkapnya
Penyanyi dan penulis lagu asal Inggris, PinkPantheress, kembali mencuri perhatian lewat perilisan album remix terbarunya bertajuk Fancy Some More
Wisnu Cipto - Minggu, 12 Oktober 2025
PinkPantheress Gandeng SEVENTEEN di Lagu ‘Illegal’ Versi Remix, Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Coldiac Hadirkan Nuansa Romantis Lewat Remake Lagu Legendaris “Didadaku Ada Kamu”
Sebelum resmi dirilis, mereka sempat membawakan lagu ini dalam konten jamming di media sosial
Angga Yudha Pratama - Minggu, 12 Oktober 2025
Coldiac Hadirkan Nuansa Romantis Lewat Remake Lagu Legendaris “Didadaku Ada Kamu”
ShowBiz
Lirik Lengkap Lagu 'Rima Raga' Kolaborasi Dipha Barus, Kunto Aji, dan The Adams tentang Penerimaan Diri
Lagu ini mengajak pendengarnya untuk memahami dan memeluk setiap fase kehidupan.
Dwi Astarini - Sabtu, 11 Oktober 2025
Lirik Lengkap Lagu 'Rima Raga' Kolaborasi Dipha Barus, Kunto Aji, dan The Adams tentang Penerimaan Diri
ShowBiz
Lirik Lagu 'Kasmaran' dari Geisha yang Sempat Viral pada Masanya
Kasmaran memotret kehadiran sosok yang dicintai mampu mengubah seluruh suasana hati.
Dwi Astarini - Sabtu, 11 Oktober 2025
Lirik Lagu 'Kasmaran' dari Geisha yang Sempat Viral pada Masanya
ShowBiz
Lirik Lagu 'Diamond Boy (DTM)' yang Dinyanyikan SZA
SZA menampilkan sisi emosional dan reflektif yang kental.
Dwi Astarini - Sabtu, 11 Oktober 2025
Lirik Lagu 'Diamond Boy (DTM)' yang Dinyanyikan SZA
ShowBiz
Lirik Lagu 'Ingin Mencintai dan Dicintai' dari Melly Goeslaw, Jadi OST Film Ada Apa dengan Cinta?
Lagu Ingin Mencintai dan Dicintai yang jadi soundtrack film Ada Apa dengan Cinta?, menjadi salah satu karya terbaik. Berikut adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Sabtu, 11 Oktober 2025
Lirik Lagu 'Ingin Mencintai dan Dicintai' dari Melly Goeslaw, Jadi OST Film Ada Apa dengan Cinta?
ShowBiz
Kunto Aji Suarakan Krisis Lingkungan Lewat ‘Manusia Terakhir di Bumi’, Simak Lirik Lengkapnya
Kunto Aji menyuarakan soal krisis lingkungan dalam single Manusia Terakhir di Bumi. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Sabtu, 11 Oktober 2025
Kunto Aji Suarakan Krisis Lingkungan Lewat ‘Manusia Terakhir di Bumi’, Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Alex Teh Rilis EP 'in my twenties', Ajak Pendengar Menyelami Perjalanan Emosional di Usia 20-an
Alex Teh baru saja merilis EP perdananya bertajuk in my twenties. Lagu ini mengajak pendengar menyelami perjalanan emosional di usia 20-an.
Soffi Amira - Sabtu, 11 Oktober 2025
Alex Teh Rilis EP 'in my twenties', Ajak Pendengar Menyelami Perjalanan Emosional di Usia 20-an
Lifestyle
Antara Mimpi dan Realita dalam Single “Man In The Corner” Tiggi Hawke, Simak Liriknya
Dalam lagu “Man In The Corner”, Tiggi menggambarkan perasaan intim seseorang yang seolah diawasi oleh sosok tak kasat mata—entah itu wujud dari rasa takut, kenangan masa lalu, atau bayangan dari alam bawah sadar.
Frengky Aruan - Sabtu, 11 Oktober 2025
Antara Mimpi dan Realita dalam Single “Man In The Corner” Tiggi Hawke, Simak Liriknya
ShowBiz
XG Tampilkan Pesona tanpa Lampu Panggung lewat Video Dance Practice 'GALA'
Video ini memperlihatkan kemampuan koreografi, ketepatan gerak, dan karisma alami yang menjadi ciri khas mereka di setiap penampilan.
Dwi Astarini - Sabtu, 11 Oktober 2025
XG Tampilkan Pesona tanpa Lampu Panggung lewat Video Dance Practice 'GALA'
Bagikan