Nintendo Switch 2 Dirumorkan Rilis Juni 2025, Dragon Ball hingga Elden Ring Siap Menyusul

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Selasa, 18 Maret 2025
Nintendo Switch 2 Dirumorkan Rilis Juni 2025, Dragon Ball hingga Elden Ring Siap Menyusul

Ilustrasi desain Nintendo Switch 2. Foto: Nintendo

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Nintendo Switch 2 dirumorkan akan dirilis pada akhir Juni 2025. Informasi ini disampaikan oleh leaker kenamaan eXtas1s lewat video terbarunya di YouTube pada akhir pekan kemarin.

Ia mengklaim telah mendapatkan bocoran terkait jadwal peluncuran serta sejumlah game yang akan hadir di konsol generasi baru tersebut.

“Saya tidak punya tanggal pasti, tapi peluncuran dijadwalkan pada akhir Juni,” ujar eXtas1s. Ia juga menyebut bahwa konsol akan diumumkan secara resmi dalam gelaran Nintendo Direct pada 2 April 2025.

Salah satu game yang disebut akan hadir bersamaan dengan peluncuran adalah Dragon Ball: Sparking! Zero dari Bandai Namco. Selain itu, dua judul besar lainnya, yakni Elden Ring dan Tekken 8, juga dirumorkan akan tersedia untuk Switch 2.

Baca juga:

Twilight Monk Siap Hadir 27 Maret di Switch dan PC, Tawarkan Aksi Fantasi Bergaya 2.5D

Jika kabar ini benar, Nintendo Switch 2 akan menjadi konsol Nintendo dengan dukungan awal terkuat dari pihak ketiga. Sebelumnya, berbagai laporan juga menyebut beberapa judul lain yang tengah dipersiapkan, termasuk Call of Duty, Fallout 4, Starfield, hingga Halo: The Master Chief Collection.

Belum ada konfirmasi resmi dari pihak Nintendo terkait bocoran ini. Namun, sejumlah analis memperkirakan konsol akan dijual dengan harga di atas 400 dolar AS, mengingat peningkatan spesifikasi yang cukup signifikan. (ikh)

#Teknologi #Game #Nintendo
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

Tekno
Bocoran OPPO Find X9 Ultra, Bawa Teleconverter Baru dan Kamera Zoom 300mm
OPPO Find X9 Ultra segera meluncur Maret 2026. HP ini membawa teleconverter dan kamera zoom 300mm terbaru.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Bocoran OPPO Find X9 Ultra, Bawa Teleconverter Baru dan Kamera Zoom 300mm
Tekno
Redmi Note 15 Pro dan Note 15 Pro+ Siap Meluncur, Usung Kamera 200MP dan Baterai Jumbo
Redmi Note 15 Pro dan Note 15 Pro+ segera meluncur. Kedua HP ini memiliki spesifikasi kelas atas dan tangguh. Berikut adalah bocoran spesifikasinya.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Redmi Note 15 Pro dan Note 15 Pro+ Siap Meluncur, Usung Kamera 200MP dan Baterai Jumbo
Tekno
Xiaomi 17 Ultra Leica Edition Siap Meluncur Global, Sudah Muncul di NBTC Thailand
Xiaomi 17 Ultra Leica Edition sudah muncul di NBTC Thailand. HP ini kemungkinan akan segera meluncur global.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Xiaomi 17 Ultra Leica Edition Siap Meluncur Global, Sudah Muncul di NBTC Thailand
Tekno
OPPO A6 5G Debut di India, Dibanderol Rp 3 Jutaan dengan Baterai Jumbo
OPPO A6 5G resmi meluncur di India. HP terjangkau ini dibanderol seharga Rp 3 jutaan dan membawa chipset Dimensity 6300.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
OPPO A6 5G Debut di India, Dibanderol Rp 3 Jutaan dengan Baterai Jumbo
Tekno
Samsung Galaxy A57 Sudah Lolos Sertifikasi TENAA, Berikut Spesifikasi Lengkapnya
Samsung Galaxy A57 sudah lolos sertifikasi TENAA. Lalu, spesifikasi lengkapnya juga terungkap dalam daftar tersebut.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Samsung Galaxy A57 Sudah Lolos Sertifikasi TENAA, Berikut Spesifikasi Lengkapnya
Tekno
iPhone 18 Pro hingga iPhone Fold Siap Meluncur September 2026, tak Bawa Dynamic Island?
iPhone 18 Pro hingga iPhone Fold diprediksi meluncur September 2026. Namun, iPhone Fold kabarnya tak membawa Dynamic Island.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
iPhone 18 Pro hingga iPhone Fold Siap Meluncur September 2026, tak Bawa Dynamic Island?
Tekno
Spesifikasi Samsung Galaxy S26 dan S26 Plus Bocor, Baterai dan Kamera Jadi Sorotan
Spesifikasi Samsung Galaxy S26 dan Galaxy S26 Plus kini bocor. HP tersebut akan menggunakan chipset terbaru dari Snapdragon.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Spesifikasi Samsung Galaxy S26 dan S26 Plus Bocor, Baterai dan Kamera Jadi Sorotan
Tekno
Harga iPhone 18 Pro Max Diprediksi Bakal Meroket Buntut Kelangkaan Komponen RAM
Dari sisi desain, iPhone 18 Pro series membawa perubahan radikal. Apple berencana menyematkan sistem in-display Face ID,
Angga Yudha Pratama - Selasa, 20 Januari 2026
Harga iPhone 18 Pro Max Diprediksi Bakal Meroket Buntut Kelangkaan Komponen RAM
Tekno
Bocoran Xiaomi 18, Dikabarkan Bawa Kamera Periskop hingga Fingerprint Ultrasonik
Xiaomi 18 dikabarkan membawa lensa telefoto periskop hingga fingerprint ultrasonik. HP itu juga menggunakan Snapdragon 8 Elite Gen 6.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Bocoran Xiaomi 18, Dikabarkan Bawa Kamera Periskop hingga Fingerprint Ultrasonik
Tekno
OPPO Find X9 Ultra dan Vivo X300 Ultra Dirumorkan Pakai Kamera Ganda 200MP
OPPO dan Vivo siap membawa kamera ganda 200MP tahun ini. Tahun ini akan menjadi era kamera 200MP.
Soffi Amira - Senin, 19 Januari 2026
OPPO Find X9 Ultra dan Vivo X300 Ultra Dirumorkan Pakai Kamera Ganda 200MP
Bagikan