Nagita Slavina Tutup 2024 dengan Aransemen Ulang Lagu 'Angan-Angan Belaka'

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Rabu, 20 November 2024
Nagita Slavina Tutup 2024 dengan Aransemen Ulang Lagu 'Angan-Angan Belaka'

Nagita Slavina lepas single terbaru. (foto: dok/rans music)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Nagita Slavina mengawali 2024 dengan melepas single berjudul Bersyukurlah dan kemudian dilanjutkan dengan single barunya berjudul Kisah Lestari featuring Raffi Ahmad.

Kali ini di penghujung 2024, ia kembali merilis lagu bertajuk Angan-Angan Belaka, di mana lagu ini adalah lagu yang sebelumnya dinyanyikan oleh ibunya (Rieta Amalia) pada tahun 80an.

Bila sebelumnya, lagu-lagu Nagita bercerita tentang kesetian, naik turunnya kehidupan dan kebahagiaan kebersamaan, kali ini bertema tentang seseorang yang mempunyai angan-angan akan seorang kekasih yang menemani.

"Hati yang berbunga-bunga ketika membayangkan sosok yang ia sukai itu ada didekatnya adalah gambaran begitu ceria-nya lagu ini ketika di dengarkan," ucap Nagita dalam keterangan resminya.

Baca juga:

Nagita Slavina Ingatkan untuk Selalu 'Bersyukurlah'

Lewat balutan aransemen yang dibikin unik dengan tidak meninggalkan 'rasa' nostalgia saat Nagita masih remaja dan merasakan jatuh cinta dengan seseorang. Rasa penasaran, malu dan terbayang setiap hari cukup mewarnai lirik di dalam lagu ini.

Pada proses rekaman lagu ini juga cukup lama namun Nagita Slavina yang akrab dipanggil Gigi sangat antusias ketika merekam lagu ini di studio.

Timbre unik dari Nagita Slavina terasa sangat pas di lagu ini karena dalam proses pembuatannya Nagita Slavina merasakan, meresapi isi lagu Angan-Angan Belaka dan mendengarkannya berulang kali.

Baca juga:

Nagita Slavina Aransemen Ulang Lagu 'PadaMu Ku Bersujud' Milik Bebi Romeo

Produser lagu ini adalah Dinno Taruprajoko dan Jerricoev yang juga adalah penata musik bersama Joel Christian dari. Ia juga dibantu oleh Ayu Purnamasari sebagai vocal director dari banyak penyanyi papan atas tanah air sehingga vocal pada lagu ini sangat maksimal.

“Lagu ini aku dulu suka banget, suka aku nyanyiin karena termasuk lagu favoritku di albumnya mama (Rieta Amalia)," pungkas Gigi. (far)

#Musik #Selebritas #Musik Indonesia #Nagita Slavina
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

Lifestyle
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
Pada awalnya, lagu ini dinyanyikan sebagai iringan aktivitas masyarakat saat mengolah pisang menjadi makanan tradisional.
Dwi Astarini - 1 jam, 20 menit lalu
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
ShowBiz
No Na Rilis Single 'Sizzle', Jadi Lagu Resmi M7 World Championship Mobile Legends
Gilr band Indonesia No Na merilis single 'Sizzle' yang terpilih sebagai lagu resmi M7 World Championship Mobile Legends: Bang Bang.
Ananda Dimas Prasetya - 1 jam, 23 menit lalu
No Na Rilis Single 'Sizzle', Jadi Lagu Resmi M7 World Championship Mobile Legends
ShowBiz
'Bocah Cilik-Cilik', Lagu Dangdut Religi Anak dari Adella Girls yang Ramai di Media Sosial
Lirik berbahasa Jawa dalam Bocah Cilik-Cilik mengajak anak-anak untuk berpakaian rapi dan berperilaku baik.
Dwi Astarini - 1 jam, 30 menit lalu
'Bocah Cilik-Cilik', Lagu Dangdut Religi Anak dari Adella Girls yang Ramai di Media Sosial
ShowBiz
Hilary Duff Ungkap Fase Hidup Melelahkan lewat Single 'Roommates', Simak Lirik Lagunya
Hilary Duff melanjutkan comeback pop lewat single “Roommates”, lagu reflektif tentang kehidupan dewasa jelang album luck… or something yang rilis 2026.
Ananda Dimas Prasetya - 1 jam, 55 menit lalu
Hilary Duff Ungkap Fase Hidup Melelahkan lewat Single 'Roommates', Simak Lirik Lagunya
ShowBiz
8 Tahun Vakum, A$AP Rocky Comeback lewat Album 'DON'T BE DUMB' bersama Sederet Kolaborator
A$AP Rocky resmi comeback setelah delapan tahun vakum lewat album DON’T BE DUMB, menampilkan kolaborator bintang dan visual garapan Tim Burton.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
8 Tahun Vakum,  A$AP Rocky Comeback lewat Album 'DON'T BE DUMB' bersama Sederet Kolaborator
ShowBiz
Single Terbaru The Chasmala 'Cinta Tapi Terluka' Angkat Kisah Asmara Tak Sehat, Simak Lirik Lengkapnya
The Chasmala merilis single terbaru 'Cinta Tapi Terluka', lagu emosional yang mengangkat kisah toxic relationship dan cinta yang penuh luka.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Single Terbaru The Chasmala 'Cinta Tapi Terluka' Angkat Kisah Asmara Tak Sehat, Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
BRIT Awards 2026 Umumkan Nominasi, Berikut Daftarnya
Acara ini dijadwalkan berlangsung pada Sabtu, 28 Februari 2026, bertempat di Co-op Live Arena, Manchester.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
BRIT Awards 2026 Umumkan Nominasi, Berikut Daftarnya
ShowBiz
'Macam Gila Tour 2026', Langkah Arc Yellow dan Timur Dalam Tembus Asia Tenggara
Arc Yellow dan Timur Dalam siap jalani Macam Gila Tour 2026 ke Malaysia dan Singapura untuk memperkenalkan album Ruam Lebam dan single Vulgar.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
'Macam Gila Tour 2026', Langkah Arc Yellow dan Timur Dalam Tembus Asia Tenggara
ShowBiz
Canti Rilis Single 'Anggap Aku Ada', Lagu R&B tentang Jarak Emosional dalam Hubungan
Canti kembali dengan single terbaru 'Anggap Aku Ada', lagu R&B intim yang mengangkat kisah jarak emosional dalam hubungan menuju album terbarunya.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Canti Rilis Single 'Anggap Aku Ada', Lagu R&B tentang Jarak Emosional dalam Hubungan
ShowBiz
Kim Min Seok Perkuat Romansa K-Drama 'Can This Love Be Translated?' lewat Lagu 'Love Language'
Drama Korea Can This Love Be Translated? menghadirkan kisah cinta hangat yang diperkuat OST 'Love Language' dari Kim Min Seok.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Kim Min Seok Perkuat Romansa K-Drama 'Can This Love Be Translated?' lewat Lagu 'Love Language'
Bagikan