Meski Populer Personel Big Bang Mau Naik Kendaraan Umum
Big Bang (Instagram)
MerahPutih Celeb – Pada tanggal 19 Mei kemarin, sederet foto G-Dragon dan Seungri Big Bang saat menaiki kendaraan umum beredar di dunia maya.
Popularitas yang dimiliki para personel Big Bang saat ini ternyata tidak membuta mereka menjadi idola yang sombong dan angkuh. Sebuah pemandangan langka baru saja terjadi setelah seorang netizen mengunggah foto G-Dragon di internet saat naik kendaraan umum dengan judul, “Menyaksikan G-Dragon di kereta bawah tanah.”

Dalam foto tersebut, G-Dragon terlihat menutup rapat seluruh tubuhnya mulai dari ujung rambut hingga ujung kaki. Ia terlihat sibuk menatap kearah ponselnya dan berusaha untuk membaur dengan para penumpang kereta lainnya. Meski begitu, tetap saja ada netizen yang berhasil mengenalinya dan mengambil gambar dirinya saat dikereta.

Terlebih lagi di pagi harinya, G-Dragon mengunggah kartu kendaraan umum kereta bawah tanah di Instagramnya, seolah-olah ia ingin memberitahukan keberadaannya hari itu kepada orang lain. Selain G-Dragon, Seungri Big Bang juga terlihat menaiki kereta bawah tanah. Hal itu terlihat , melalui sebuah foto yang diunggah Seungri di akun Twitternya kemarin.

Dalam foto tersebut Seungri terlihat sedang berada di dalam gerbong kereta, ia juga memberitahukan lokasinya saat itu melalui caption di foto tersebut dengan hastag, “#HongikUniversityStation #AirportRailway.”
Baca Juga:
Taeyang Big Bang Jadi Model Pakaian 'NBA'
Keakraban Seungri 'Big Bang' dengan Red Velvet di Belakang Panggung
Instagram T.O.P Big Bang Capai 1 Juta Followers Dalam Waktu Singkat
Bagikan
Berita Terkait
Lirik Lengkap 'Let Me Tell You' dari Yeonjun
MAMA AWARDS 2025 Umumkan Line-up HUNTR/X dan Saja Boys, Bentuk Kolaborasi Bareng ‘KPop Demon Hunters’
Bakal Nikah Desember, Shin Min-ah Spill Gaya Gaun Pengantin Pilihannya
Nominasi Golden Disc Awards ke-40 Diumumkan, ini nih Daftarnya
Lagu 'Talk To You' Tampilkan Sisi Paling Autentik Yeonjun TXT, Simak Lirik Lengkapnya
‘KPop Demon Hunters’ Dinyatakan Layak Masuk Oscar, Bersaing di Film Panjang Animasi
Lirik 'Super Model', Lagu Comeback dari VVUP
Lirik Lengkap 'Psycho' dari Video Musik Terbaru BABYMONSTER
ADOR Gelar Pertemuan Individu dengan Minji dan Danielle NewJeans, Hanni Ditinggal karena masih di Antarktika
Umumkan Rencana Pernikahan dengan Kim Woo-bin, Shin Min-ah Bantah Sedang Hamil