Teknologi

Kenalan Sama Fitur Baru di Podcast Spotify

Raden Yusuf NayamenggalaRaden Yusuf Nayamenggala - Selasa, 05 Oktober 2021
Kenalan Sama Fitur Baru di Podcast Spotify

Ada fitur baru di podcast spotify (Foto: martech today)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

PLATFORM streaming musik digital Spotify, menjadikan podcast lebih seru serta interaktif. Hal tersebut berkat adanya fitur poling dan tany jawab. menariknya, fitur tersebut sudah tersedia bagi para podcaster lewat aplikasi Anchor.

Seperti yang dilansir dari laman TechCrunch, para podcaster yang ingin mempublikasikan serta mendistribusikan podcastnya dengan Anchor, dapat menambahkan fitur polling atau tanya-jawab pada episode terbaru mereka.

Baca Juga:

Spotify Patenkan Pencegah Plagiarisme Penulis Lagu

Aplikasi Anchor saat ini baru mendukung penambahan hanya satu polling serta satu tanya jawab ke satu episode, bukan untuk beberapa episode. Menariknya, fitur tersebut tersedia di platform Android dan iOS.

fitur poling dan tany jawab membuat podcast lebih interaktif (Foto: spotify)

Ketika episode tersebut sudah tayang di Spotify, polling serta tanya-jawab akan muncul pada bagian bawah di halaman episode podcast. Kemudian, pendengar langsung bisa mengikuti perintah, untuk menanggapi polling maupun pertanyaan yang diberikan oleh pembuat podcast.

Kemudian, setelah pendengar menanggapi polling, maka mereka bisa melihat hasil suara yang diberikan oleh pendengar lainnya. Namun, untuk jawaban dari pertanyaan, akan langsung dikirim secara pdibadi ke pembuat podcast.

Tak hanya itu, pembuat podcast pun dapat memasang pin, untuk respon tertentu yang bisa dimunculkan pada publik di bawah pertanyaan.

Baca Juga:

Susul Instagram dan Twitter, Spotify Hadirkan Fitur Stories

Pembuat podcast dan para pendengarnya menjadi lebih interaktif berkat adanya fitur baru (Foto: Spotify)

Satu hal yang perlu diperhatikan, nama pendengar akan dicantumkan, jadi sebelum menanggapi pertanyaan, perlu dipertimbangkan pula soal identitas yang digunakan.

Sedikit informasi, sebelumnya fitur-fitur tersebut sudah diuji coba, hingga akhirnya sudah resmi dirilis oleh Spotify . Pada masa uji coba, banyak pembuat podcast yang menggunakan fitur yanya jawab, untuk menanyakan tentang siapa bintang tamu berikutnya, serta feedback soal topik yang ingin dibahas dan sebagainya.

Fitur baru dari Spotify tersebut sudah tersedia di Anchor dan Spotify di 160 negara di dunia. Namun, jumlah tersebut belum mencapai keseluruhan pasar Spotify, karena jumlah totalnya mencapai 178 negara. (Ryn)

Baca juga:

Keren! Spotify Akan Uji Coba Fitur Stories Mirip Instagram

#Teknologi #Spotify #Podcast
Bagikan
Ditulis Oleh

Raden Yusuf Nayamenggala

I'm not perfect but special

Berita Terkait

Tekno
Bocoran OPPO Find X9 Ultra, Bawa Teleconverter Baru dan Kamera Zoom 300mm
OPPO Find X9 Ultra segera meluncur Maret 2026. HP ini membawa teleconverter dan kamera zoom 300mm terbaru.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Bocoran OPPO Find X9 Ultra, Bawa Teleconverter Baru dan Kamera Zoom 300mm
Tekno
Redmi Note 15 Pro dan Note 15 Pro+ Siap Meluncur, Usung Kamera 200MP dan Baterai Jumbo
Redmi Note 15 Pro dan Note 15 Pro+ segera meluncur. Kedua HP ini memiliki spesifikasi kelas atas dan tangguh. Berikut adalah bocoran spesifikasinya.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Redmi Note 15 Pro dan Note 15 Pro+ Siap Meluncur, Usung Kamera 200MP dan Baterai Jumbo
Tekno
Xiaomi 17 Ultra Leica Edition Siap Meluncur Global, Sudah Muncul di NBTC Thailand
Xiaomi 17 Ultra Leica Edition sudah muncul di NBTC Thailand. HP ini kemungkinan akan segera meluncur global.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Xiaomi 17 Ultra Leica Edition Siap Meluncur Global, Sudah Muncul di NBTC Thailand
Tekno
OPPO A6 5G Debut di India, Dibanderol Rp 3 Jutaan dengan Baterai Jumbo
OPPO A6 5G resmi meluncur di India. HP terjangkau ini dibanderol seharga Rp 3 jutaan dan membawa chipset Dimensity 6300.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
OPPO A6 5G Debut di India, Dibanderol Rp 3 Jutaan dengan Baterai Jumbo
Tekno
Samsung Galaxy A57 Sudah Lolos Sertifikasi TENAA, Berikut Spesifikasi Lengkapnya
Samsung Galaxy A57 sudah lolos sertifikasi TENAA. Lalu, spesifikasi lengkapnya juga terungkap dalam daftar tersebut.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Samsung Galaxy A57 Sudah Lolos Sertifikasi TENAA, Berikut Spesifikasi Lengkapnya
Tekno
iPhone 18 Pro hingga iPhone Fold Siap Meluncur September 2026, tak Bawa Dynamic Island?
iPhone 18 Pro hingga iPhone Fold diprediksi meluncur September 2026. Namun, iPhone Fold kabarnya tak membawa Dynamic Island.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
iPhone 18 Pro hingga iPhone Fold Siap Meluncur September 2026, tak Bawa Dynamic Island?
Tekno
Spesifikasi Samsung Galaxy S26 dan S26 Plus Bocor, Baterai dan Kamera Jadi Sorotan
Spesifikasi Samsung Galaxy S26 dan Galaxy S26 Plus kini bocor. HP tersebut akan menggunakan chipset terbaru dari Snapdragon.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Spesifikasi Samsung Galaxy S26 dan S26 Plus Bocor, Baterai dan Kamera Jadi Sorotan
Tekno
Harga iPhone 18 Pro Max Diprediksi Bakal Meroket Buntut Kelangkaan Komponen RAM
Dari sisi desain, iPhone 18 Pro series membawa perubahan radikal. Apple berencana menyematkan sistem in-display Face ID,
Angga Yudha Pratama - Selasa, 20 Januari 2026
Harga iPhone 18 Pro Max Diprediksi Bakal Meroket Buntut Kelangkaan Komponen RAM
Tekno
Bocoran Xiaomi 18, Dikabarkan Bawa Kamera Periskop hingga Fingerprint Ultrasonik
Xiaomi 18 dikabarkan membawa lensa telefoto periskop hingga fingerprint ultrasonik. HP itu juga menggunakan Snapdragon 8 Elite Gen 6.
Soffi Amira - Selasa, 20 Januari 2026
Bocoran Xiaomi 18, Dikabarkan Bawa Kamera Periskop hingga Fingerprint Ultrasonik
Tekno
OPPO Find X9 Ultra dan Vivo X300 Ultra Dirumorkan Pakai Kamera Ganda 200MP
OPPO dan Vivo siap membawa kamera ganda 200MP tahun ini. Tahun ini akan menjadi era kamera 200MP.
Soffi Amira - Senin, 19 Januari 2026
OPPO Find X9 Ultra dan Vivo X300 Ultra Dirumorkan Pakai Kamera Ganda 200MP
Bagikan