Megawati Hangestri Pimpin Barisan Parade Atlet, Pakai Kebaya Putih Berpadu Kain Tapis dan Mahkota Siger

Alwan Ridha RamdaniAlwan Ridha Ramdani - Selasa, 09 Desember 2025
Megawati Hangestri Pimpin Barisan Parade Atlet, Pakai Kebaya Putih Berpadu Kain Tapis dan Mahkota Siger

SEA Games 2025 Thailand: Aksi Defile Kontingen Indonesia Unjuk Gigi dalam Opening Ceremony

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Upacara pembukaan SEA Games ke-33 digelar di Stadion Rajamangala, Bangkok, Selasa (9/12) malam. Pembukaan berlangsung meriah dengan pertunjukan cahaya, musik, dan tarian tradisional Thailand.

Indonesia menurunkan 1.021 atlet yang akan bersaing pada 49 cabang olahraga dalam SEA Games ini. Degan target merebut minimal 80 medali emas untuk memenuhio target peringkat ketiga di Thailand, sama seperti pencapaian dalam SEA Games Kamboja 2023.

Kontingen Indonesia mengenakan busana adat Nusantara saat defile upacara pembukaan SEA Games 2025 Thailand di Stadion Rajamangala, Minggu malam.

Dua pembawa bendera, Robi Syanturi dan Megawati Hangestri Pertiwi, memimpin barisan dengan mengenakan pakaian adat dari dua daerah.

Baca juga:

Ribuan Drone Awali Upacara Pembukaan SEA Games, Thailand Tampilkan Visual Air dan Cahaya

Robi tampil dengan ulos dan ikat kepala adat Sumatera Utara, sementara Megawati mengenakan kebaya putih yang dipadukan dengan kain tapis dan mahkota siger khas Lampung.

Kehadiran mereka mendapat perhatian penonton ketika kontingen Indonesia memasuki arena pembukaan bersama 69 atlet dari enam cabang olahraga.

Para atlet dan ofisial Indonesia juga mengenakan busana adat dari berbagai daerah, sehingga menambah warna dalam parade negara peserta.

Chef de Mission Tim Indonesia Bayu Priawan Djokosoetono sebelumnya mengatakan penampilan tersebut menjadi bagian dari upaya memperkenalkan kekayaan budaya Indonesia di panggung internasional.

Robi menyebut momen tersebut sebagai salah satu pengalaman yang paling berkesan dalam kariernya.

Suasananya sangat berbeda ketika membawa bendera di tengah stadion. Ada rasa bangga yang sulit diungkapkan,” kata Robi.

#SEA Games #SEA Games Thailand 2025 #Asean Games
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
Kapolri Naikkan Pangkat Anggota Polisi Peraih Medali SEA Games 2025 Thailand
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memberikan apresiasi atau reward kepada seluruh atlet Polri yang meraih prestasi di ajang SEA Games tahun 2025.
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Kapolri Naikkan Pangkat Anggota Polisi Peraih Medali SEA Games 2025 Thailand
Olahraga
Bonus SEA Games 2025 Cair Tercepat Sepanjang Sejarah, NOC Indonesia: Ini Bukti Negara Hadir
Prestasi Melampaui Target Keberhasilan ini melengkapi catatan impresif Indonesia di Thailand
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Bonus SEA Games 2025 Cair Tercepat Sepanjang Sejarah, NOC Indonesia: Ini Bukti Negara Hadir
Indonesia
Prabowo Lontarkan Gurauan ke Kapten TNI Rizki Juniansyah Usai Dapat Bonus Rp 1 Miliar
Prabowo menegaskan bahwa nominal uang yang diberikan negara bukanlah sekadar 'pembayaran upah'
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Prabowo Lontarkan Gurauan ke Kapten TNI Rizki Juniansyah Usai Dapat Bonus Rp 1 Miliar
Berita Foto
Momen Presiden Prabowo Subianto Serahkan Bonus Atlet Peraih Medali SEA Games Thailand 2025
Presiden Prabowo Subianto saat menyerahkan bonus kepada atlet peraih medali pada SEA Games Thailand 2025 di Istana Negara, Jakarta, Kamis (8/1/2025).
Didik Setiawan - Kamis, 08 Januari 2026
Momen Presiden Prabowo Subianto Serahkan Bonus Atlet Peraih Medali SEA Games Thailand 2025
Olahraga
Berprestasi di SEA Games 2025, Atlet dari Unsur TNI Mendapat Kenaikan Pangkat, Rizki Juniansyah Jadi Kapten
Atlet-atlet dari unsur TNI mendapat kenaikan pangkat hingga menjadi perwira setelah meraih prestasi di SEA Games 2025.
Frengky Aruan - Kamis, 08 Januari 2026
Berprestasi di SEA Games 2025, Atlet dari Unsur TNI Mendapat Kenaikan Pangkat, Rizki Juniansyah Jadi Kapten
Indonesia
Erick Thohir Ungkap Skema Bonus Atlet SEA Games 2025 Masih Dibahas Kemenkeu
Menpora Erick Thohir menyebut skema bonus atlet SEA Games Thailand 2025 masih ditinjau Kemenkeu. Bonus akan ditransfer langsung ke rekening atlet.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 27 Desember 2025
Erick Thohir Ungkap Skema Bonus Atlet SEA Games 2025 Masih Dibahas Kemenkeu
Indonesia
Indonesia Sukses Raih 91 Emas di SEA Games 2025, CdM Puji Dedikasi dan Semangat Juang para Atlet
Bayu menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh atlet dan ofisial yang telah berjuang sepanjang SEA Games Thailand 2025.
Dwi Astarini - Minggu, 21 Desember 2025
Indonesia Sukses Raih 91 Emas di SEA Games 2025, CdM Puji Dedikasi dan Semangat Juang para Atlet
Olahraga
Tim Indonesia Peringkat 2 SEA Games Thailand 2025, Ketum NOC Sebut sebagai Bukti Pembinaan Olahraga di Jalur Tepat
Catatan sejarah terukir di cabang olahraga ice hockey, basket ball 3x3, petanque, kabbadi, dan futsal putra yang pertama kali mempersembahkan medali emas.
Dwi Astarini - Minggu, 21 Desember 2025
Tim Indonesia Peringkat 2 SEA Games Thailand 2025, Ketum NOC Sebut sebagai Bukti Pembinaan Olahraga di Jalur Tepat
Olahraga
Deretan Emas Indonesia di SEA Games 2025, Dari Pencak Silat hingga Skateboard
Indonesia menutup SEA Games 2025 di Thailand dengan 91 medali emas, melampaui target dan finis runner-up. Prestasi ini jadi yang terbaik dalam 30 tahun terakhir
ImanK - Sabtu, 20 Desember 2025
Deretan Emas Indonesia di SEA Games 2025, Dari Pencak Silat hingga Skateboard
Olahraga
Indonesia Raih 91 Emas, Lampaui Target di SEA Games 2025
Kemenpora RI sebelumnya hanya menargetkan kontingen Indonesia mampu mengamankan sekitar 80 medali emas.
Dwi Astarini - Sabtu, 20 Desember 2025
Indonesia Raih 91 Emas, Lampaui Target di SEA Games 2025
Bagikan