Mantan Pelatih Timnas Jepang Sebut Kemampuan Sepak Bola Indonesia Sudah Setara Negaranya

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Sabtu, 02 November 2024
Mantan Pelatih Timnas Jepang Sebut Kemampuan Sepak Bola Indonesia Sudah Setara Negaranya

Mantan Pelatih Timnas Jepang Takeshi Okada saat melihat coaching clinic jelang Piala AFF 2024. (Foto: merahputih.com/Kanu)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Masa depan sepak bola Indonesia disebut bakal cerah. Hal ini diungkapkan oleh mantan pelatih timnas sepak bola Jepang Takeshi Okada.

Okada menuturkan, persepakbolaan Indonesia kini jauh lebih maju ketimbang 20 tahun lalu saat dia datang ke sini.

“Kaget melihat lihat permainan anak-anak usia dini semua,” kata Okada ditemui saat pelatihan sepak bola anak usia dini yang diadakan ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024 di lapangan ABC Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (2/11).

Okada menuturkan, saat ini Indonesia sudah mencapai level yang hampir setara dengan Jepang.

Baca juga:

Dibagi 6 Kategori, Ini Harga Tiket Laga Timnas Indonesia Vs Jepang dan Arab Saudi

“Levelnya setara pemain Jepang. Saya terkesan sampai saya pikir Indonesia makin cemerlang,” jelas Okada yang pernah mengantarkan timnas Jepang ke Piala Dunia 1998 ini.

Okada menambahkan, Indonesia bisa mencapai level dunia asal ada dukungan kuat dari instansi pemerintah dan pihak swasta yang mau membantu dari segi pendanaan.

“Kalau ada pihak terkait ada yang mendukung dari segi infrastruktur tentu mereka berpeluang maju. Saya yakin pemain Indonesia bermain di piala dunia,” tutur Okada yang juga Wakil Ketua Federasi Sepak Bola Jepang ini (JFA).

Okada berharap, makin banyak anak-anak di bawah umur yang mau berlatih sepak bola murni dari keinginan sendiri. Ditambah adanya dukungan kuat dari pihak keluarga dan pemerintah.

Baca juga:

Kabar Buruk untuk Jepang Datang dari Belanda Jelang Hadapi Timnas Indonesia

“Karena kalau mau mengubah dunia sepak bola harusnya dengan pendidikan anak Di bawah umur yang tepat dan cepat,” harap Okada. (knu)

#Sepak Bola
Bagikan

Berita Terkait

Olahraga
Link Live Streaming Persib Bandung vs PSBS Biak, 25 Januari 2026
Link live streaming Persib vs PSBS Biak akan tersaji di sini. Persib ingin mempertahankan posisinya di puncak klasemen.
Soffi Amira - 1 jam, 29 menit lalu
Link Live Streaming Persib Bandung vs PSBS Biak, 25 Januari 2026
Olahraga
Link Live Streaming PSIM Yogyakarta vs Persebaya, 25 Januari 2026
Link live streaming PSIM vs Persebaya akan tersaji di sini. Persebaya ingin membalas dendam atas kekalahan mereka di pertemuan pertama.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Link Live Streaming PSIM Yogyakarta vs Persebaya, 25 Januari 2026
Olahraga
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026: Duel Krusial Penentu Papan Atas Klasemen Liga Italia
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026 akan tersaji di sini. Laga panas ini akan menjadi penentu di papan atas klasemen Serie A 2025/26.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026: Duel Krusial Penentu Papan Atas Klasemen Liga Italia
Olahraga
Prediksi Arsenal vs Manchester United 25 Januari 2026: Ujian Berat Menanti Setan Merah di Emirates
Prediksi Arsenal vs Manchester United 25 Januari 2026 bakal seru. Laga ini akan menjadi ujian berat Setan Merah di Emirates, sementara Arsenal dalam tren bagus.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Prediksi Arsenal vs Manchester United 25 Januari 2026: Ujian Berat Menanti Setan Merah di Emirates
Olahraga
Pantang Menyerah, Arab Saudi Masih Pantau Situasi Vinicius Junior di Real Madrid
Arab Saudi kini masih memantau situasi Vinicius Junior di Real Madrid. Namun, ia mengungkapkan ingin bertahan di Bernabeu, meskipun dicemooh penggemar.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Pantang Menyerah, Arab Saudi Masih Pantau Situasi Vinicius Junior di Real Madrid
Olahraga
Barcelona Menunggu Kepergian Dro Fernandez ke PSG, Berharap Bisa Lepas dengan Harga Segini
Barcelona kini menunggu kepergian Dro Fernandez ke PSG. Blaugrana bisa mendapatkan biaya sekitar Rp 158 miliar dari transfernya.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Barcelona Menunggu Kepergian Dro Fernandez ke PSG, Berharap Bisa Lepas dengan Harga Segini
Olahraga
Kalah 3-2 dari Bournemouth, Arne Slot Sebut Liverpool Kehabisan Energi di Menit Akhir
Liverpool harus kalah 3-2 dari Bournemouth. Arne Slot mengakui, bahwa tim asuhannya kehabisan energi di menit akhir.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Kalah 3-2 dari Bournemouth, Arne Slot Sebut Liverpool Kehabisan Energi di Menit Akhir
Olahraga
Trent Alexander-Arnold Diminta Pergi dari Real Madrid, Juventus Siap Tampung?
Juventus dikabarkan siap menampung Trent Alexander-Arnold. Pemain Inggris itu diminta untuk meninggalkan Real Madrid.
Soffi Amira - Sabtu, 24 Januari 2026
Trent Alexander-Arnold Diminta Pergi dari Real Madrid, Juventus Siap Tampung?
Olahraga
Isu Transfer Julian Alvarez ke Barcelona Menguat, Sang Agen Buka Suara
Julian Alvarez dikabarkan mau pindah ke Barcelona. Kini, Barca dikabarkan sudah bertemu dengan agen Julian Alvarez.
Soffi Amira - Sabtu, 24 Januari 2026
Isu Transfer Julian Alvarez ke Barcelona Menguat, Sang Agen Buka Suara
Olahraga
Persis Solo Kalah dari Borneo FC, Coach Milo: Babak Pertama Jadi Masalah
Persis Solo harus takluk dari Borneo FC dengan skor 1-0. Coach Milo pun kecewa dengan hasil tersebut. Mereka gagal mempertahan tren positif.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Persis Solo Kalah dari Borneo FC, Coach Milo: Babak Pertama Jadi Masalah
Bagikan