Manchester United Selesaikan Transfer Memphis Depay
Manchester United rampungkan proses transfer Memphis Depay, Jumat (12/6). (Foto: Manutd.com)
MerahPutih Sepak Bola - Manchester United hari ini telah merampungkan proses kepindahan Memphis Depay dari PSV Eindhoven, Jumat (12/6).
Melalui laman resminya, Manchester United dengan bangga mengumumkan bahwa Depay telah resmi menjadi pemain Setan Merah.
Depay telah membuat 124 penampilan senior bersama PSV dan mencetak 50 gol. Pemain 21 tahun ini merupakan pencetak gol terbanyak Liga Belanda musim ini dengan 22 gol dalam 30 pertandingan. Sedangkan di Timnas Belanda, Depay telah bermain 16 kali dan mencetak tiga gol.
Ini adalah mimpi yang menjadi kenyataan bagi saya," kata Depay.
"Saya telah di PSV Eindhoven sejak berusia 12 tahun dan saya ingin berterima kasih kepada mereka untuk semuanya. Ini adalah langkah besar untuk kami memenangkan liga dan saya sangat senang menjadi bagian dari itu. Sekarang ini adalah babak baru dalam hidup saya dan saatnya melihat ke depan."
Baca Juga:
Manchester United Beli Harry Kane?
Tanggapan Bastian Schweinsteiger soal Manchester United
Jose Mourinho: Saya Akan Kembalikan Ketajaman Radamel Falcao
Bagikan
Berita Terkait
Shayne Pattynama Resmi Berseragam Persija, Targetkan Juara Bersama Macan Kemayoran
Marcos Senesi Berpeluang Cabut dari Bournemouth, Barcelona dan Juventus Mulai Pasang Kuda-Kuda
Sayonara Semenyo! Andoni Iraola Beri Kode Keras Sang Bintang Segera Angkat Kaki ke Manchester City
Mikel Arteta Kode Keras! Arsenal Siap Angkut Amunisi Baru di Bursa Transfer Januari Demi Sapu Bersih Gelar
Nasib Tragis Lulusan Akademi Manchester City: Kedatangan Antoine Semenyo Bisa Bikin Oscar Bobb Terusir
Statistik Jay Idzes vs Bek AC Milan: Punya Progressive Passes Mematikan, Rossoneri Temukan Kepingan Puzzle yang Hilang?
Market Value Jay Idzes Meroket Drastis, AC Milan Mulai Kepincut Sang Kapten Timnas Indonesia
Semenyo Pilih Tetangga Berisik! MU Kalah Cepat, Man City Siap Aktifkan Klausul Sebelum 10 Januari
5 Fakta Menarik Antoine Semenyo 'Si Anak Tuhan' yang Jadi Rebutan Duo Manchester
Wonderkid Kolombia yang Lihai Menusuk Ini Bisa Jadi Obat Pahit Kegagalan AC Milan di Coppa Italia