Lirik Lagu 'Wildflower' yang Dinyanyikan Oleh Yung Kai

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Rabu, 12 Februari 2025
Lirik Lagu 'Wildflower' yang Dinyanyikan Oleh Yung Kai

Yung Kai rilis single ini pada September 2024. (Foto: dok/Yungkai)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Lagu "Wildflower" merupakan salah satu single yang dirilis oleh Yung Kai, seorang penyanyi berbakat asal Malaysia. Lagu ini secara resmi diperkenalkan kepada publik pada November 2024 dan langsung menarik perhatian banyak pendengar.

Belakangan ini, popularitas lagu tersebut terus meningkat, terutama di berbagai platform media sosial seperti TikTok dan Instagram. Banyak pengguna yang memanfaatkan lagu "Wildflower" sebagai latar musik untuk video mereka, khususnya untuk mengekspresikan momen-momen romantis bersama pasangan.

Lagu ini sering digunakan sebagai soundtrack untuk menggambarkan kehangatan dan keindahan hubungan cinta dalam berbagai konten.

Baca juga:

Lirik Lengkap Lagu 'Satu Minggu' dari Penyanyi Asal Bali Tika Pagraky



Melalui liriknya, Yung Kai menggunakan simbolisme alam, terutama bunga liar, untuk menyampaikan perasaannya yang mendalam terhadap orang yang ia cintai.

Berikut lirik lengkapnya:

Like a wildflower
So many colors but not enough to picture your smile
Make it never fade, it can make my day
Just wait, oh
I can be your love, your sunlight
So keep your eyes on me, on me


Dance to the daisies or any flower
Or stand there and I can't tell you apart
I'll be rain for you even on sunny days
So paint my world with your color

Baca juga:

Lirik Lagu '#KuSangatSuka' JKT48, Menangkap Nuansa Percintaan Remaja yang Berbunga-bunga



Let's lie in the sun, for hours and hours
Til the day goes by and though
We might not be forever, just hold my hand anyways
Let's bloom in ways where we can touch the stars
Even though they're far
But if you wanna stay then I'll stay with you

Dance to the daisies or any flower
Or stand there and I can't tell you apart
I'll be rain for you even on sunny days
So paint my world with your color. (far)

#Lirik Lagu #Makna Lirik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Nick Jonas Buka 2026 dengan Single 'Gut Punch', Lagu Sarat Pergulatan Batin
Nick Jonas membuka 2026 dengan single terbaru 'Gut Punch', lagu emosional yang mengangkat pergulatan batin, kritik diri, dan refleksi kehidupan pribadi.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 07 Januari 2026
Nick Jonas Buka 2026 dengan Single 'Gut Punch', Lagu Sarat Pergulatan Batin
ShowBiz
Cavetown Gandeng Chloe Moriondo di 'Sailboat', Potret Rapuh Cinta Baru Berbalut Chiptune
'Sailboat' menyatukan kisah personal Cavetown dengan sentuhan hangat khas Moriondo, berpadu dengan produksi glitchy dan eksperimental garapan Underscores.
Dwi Astarini - Rabu, 07 Januari 2026
Cavetown Gandeng Chloe Moriondo di 'Sailboat', Potret Rapuh Cinta Baru Berbalut Chiptune
ShowBiz
Lirik Lagu 'Ibu Ayam Dikejar Musang' dalam Serial Upin & Ipin, Melodinya Sederhana dan Mudah Diingat!
Lirik lagu Ibu Ayam Dikejar Musang dari Upin & Ipin sangat mudah diingat. Lagunya mengingatkan kita dengan serial tersebut.
Soffi Amira - Rabu, 07 Januari 2026
Lirik Lagu 'Ibu Ayam Dikejar Musang' dalam Serial Upin & Ipin, Melodinya Sederhana dan Mudah Diingat!
Fun
Yungblud dan The Smashing Pumpkins Awali 2026 Lewat Versi Baru 'Zombie', ini Liriknya
Yungblud dan The Smashing Pumpkins mengawali 2026 lewat versi baru Zombie. Berikut lirik lagunya.
Soffi Amira - Selasa, 06 Januari 2026
Yungblud dan The Smashing Pumpkins Awali 2026 Lewat Versi Baru 'Zombie', ini Liriknya
ShowBiz
Lagu 'Who Knows' dari Daniel Caesar Viral di TikTok, Potret Cinta yang Dibalut Keraguan
Lagu Who Knows dari Daniel Caesar kini viral di TikTok. Lirik lagunya menggambarkan potret cinta yang dibalut keraguan.
Soffi Amira - Senin, 05 Januari 2026
Lagu 'Who Knows' dari Daniel Caesar Viral di TikTok, Potret Cinta yang Dibalut Keraguan
Lifestyle
Lirik Lagu 'Right Where You Left Me' dari Taylor Swift, Bicara soal Terjebak di Luka Perpisahan
Lirik lagu Right Where You Left Me dari Taylor Swift berbicara soal luka perpisahan. Lagu ini dikenal lewat liriknya yang perih dan menyorot realitas.
Soffi Amira - Senin, 05 Januari 2026
Lirik Lagu 'Right Where You Left Me' dari Taylor Swift, Bicara soal Terjebak di Luka Perpisahan
ShowBiz
Mingyu SEVENTEEN Hidupkan Kembali “Like the Beginning” dalam Live Clip Penuh Kehangatan, Simak Liriknya
Lagu ini menyuarakan harapan agar setiap momen kebersamaan tetap terasa hangat dan berharga, meski hubungan tak lepas dari rasa lelah maupun konflik kecil yang datang seiring waktu.
Frengky Aruan - Senin, 05 Januari 2026
Mingyu SEVENTEEN Hidupkan Kembali “Like the Beginning” dalam Live Clip Penuh Kehangatan, Simak Liriknya
ShowBiz
KATSEYE Buka 2026 dengan Lagu “Internet Girl”, Berikut Liriknya
Lagu ini sebelumnya hanya diperkenalkan kepada penggemar lewat penampilan KATSEYE dalam rangkaian tur konser mereka.
Frengky Aruan - Minggu, 04 Januari 2026
KATSEYE Buka 2026 dengan Lagu “Internet Girl”, Berikut Liriknya
ShowBiz
“Harmoni” Hadir saat Lelap Sang Buah Hati Piyu Padi, Ini Lirik Lengkapnya
Piyu mengungkapkan bahwa lagu tersebut pertama kali dirilis pada awal tahun 2007
Frengky Aruan - Minggu, 04 Januari 2026
“Harmoni” Hadir saat Lelap Sang Buah Hati Piyu Padi, Ini Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Dibawakan Nadhif Basalamah Diiringi Tohpati, “Semusim” Hadir Kembali dengan Nuansa Berbeda, Simak Lirik Lengkapnya
Secara makna, “Semusim” mengandung pesan emosional yang kuat tentang proses merelakan, sekaligus fase move on yang tidak mudah untuk dijalani.
Frengky Aruan - Minggu, 04 Januari 2026
Dibawakan Nadhif Basalamah Diiringi Tohpati, “Semusim” Hadir Kembali dengan Nuansa Berbeda, Simak Lirik Lengkapnya
Bagikan