Lirik Lagu Teteh Yang Kembali Curi Perhatian Publik Setelah Viral di TikTok

Alwan Ridha RamdaniAlwan Ridha Ramdani - Kamis, 29 Mei 2025
Lirik Lagu Teteh Yang Kembali Curi Perhatian Publik Setelah Viral di TikTok

Doel Sumbang dikenal sebagai penyanyi asal Sunda. (Foto: dok/Doel Sumbang)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Doel Sumbang, seorang musisi legendaris asal Bandung yang memiliki nama asli Wachyoe Affandi, dikenal luas berkat lagu-lagunya yang menggunakan bahasa Sunda dengan gaya yang unik dan mudah diingat.

Salah satu lagunya yang cukup menonjol adalah ‘Teteh’, yang pertama kali dirilis pada 2007. Lagu ini kembali mencuri perhatian publik setelah viral di platform TikTok, berkat liriknya yang kocak dan mengundang tawa.

Dalam budaya Sunda, kata "teteh" merupakan sapaan hormat yang digunakan untuk menyebut perempuan yang lebih tua.

Namun, seiring waktu, istilah ini telah meluas penggunaannya dan tidak lagi terbatas hanya dalam konteks keluarga.

Baca juga:

Lirik Lagu 'Kursi Goyang' dari Fourtwnty yang tak Kalah Menenangkan

Berikut lirik dan arti lengkapnya:

Lamun lain teteh awewena
Kalau bukan teteh perempuannya

Kelaanan kudu kawin harita
Mungkin waktu itu aku gak bakal nikah

Lamun lain teteh awewena
Kalau bukan teteh perempuannya

Terus terang can hayang jadi bapa
Terus terang belum mau jadi seorang bapak


Boro-boro rumah tangga
Boro-boro rumah tangga

Pan geus puguh gawe oge teu boga
Kan udah jelas pekerjaan saja enggak punya

Ngan kusabab teteh awewena
Cuma karena teteh perempuannya

Modal cinta kumaha engke we lah jadina
Modal cinta doang, gimana nanti ajalah jadinya


Syukur geuning hirup aya jalanna
Bersyukur ternyata hidup ada jalannya

Najan teu leuwih dahar mah teu kurang
Meski uang enggak berlebih, tapi makanan enggak kekurangan

Syukur geuning hirup aya jalanna
Bersyukur ternyata hidup ada jalannya

Najan teu lewih baju mah teu kurang
Meski uang enggak berlebih, tapi makanan enggak kekurangan


Sanajan teu bru di juru
Meski kekayaan enggak menumpuk di penjuru ruangan

Sanajan teu bro di panto
Meski kekayaan enggak menumpuk di pintu

Ngalayah di tengah imah
Atau pun berserakan di tengah rumah

Pinuh kabungah taya kasusah
Penuh kebahagiaan, tidak ada kesulitan


Lamun lain teteh awewena
Kalau bukan teteh perempuannya

Kelaanan kudu kawin harita
Mungkin waktu itu aku gak bakal nikah

Lamun lain teteh awewena
Kalau bukan teteh perempuannya

Terus terang can hayang jadi bapa
Terus terang belum mau jadi seorang bapak


Boro-boro rumah tangga
Boro-boro rumah tangga

Pan geus puguh gawe oge teu boga
Kan udah jelas pekerjaan saja enggak punya

Ngan kusabab teteh awewena
Cuma karena teteh perempuannya

Modal cinta kumaha engke we lah jadina
Modal cinta doang, gimana nanti ajalah jadinya


Syukur geuning hirup aya jalanna
Bersyukur ternyata hidup ada jalannya

Najan teu leuwih dahar mah teu kurang
Meski uang enggak berlebih, tapi makanan enggak kekurangan

Syukur geuning hirup aya jalanna
Bersyukur ternyata hidup ada jalannya

Najan teu lewih baju mah teu kurang
Meski uang enggak berlebih, tapi makanan enggak kekurangan


Sanajan teu bru di juru
Meski kekayaan enggak menumpuk di penjuru ruangan

Sanajan teu bro di panto
Meski kekayaan enggak menumpuk di pintu

Ngalayah di tengah imah
Atau pun berserakan di tengah rumah

Pinuh kabungah taya kasusah
Penuh kebahagiaan, tidak ada kesulitan. (far)

#Lirik Lagu #Lagu #TikTok
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Harry Styles Comeback dengan Single 'Aperture', Kisah Membuka Hati untuk Cinta Baru
Harry Styles resmi comeback dengan merilis single terbaru berjudul 'Aperture'. Mengisahkan keberanian membuka hati pada cinta baru meski dibayangi keraguan.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 27 Januari 2026
Harry Styles Comeback dengan Single 'Aperture', Kisah Membuka Hati untuk Cinta Baru
ShowBiz
Lirik Emosional 'Ego Wong Tuo' Bikin Lagu Pusma Shakira Jadi Perbincangan
Liriknya menyentuh dan merefleksikan realitas yang akrab bagi banyak keluarga.
Dwi Astarini - Senin, 26 Januari 2026
Lirik Emosional 'Ego Wong Tuo' Bikin Lagu Pusma Shakira Jadi Perbincangan
ShowBiz
'Jogja Istimewa', Penghormatan Jogja Hip Hop Foundation pada Identitas Budaya dan Filosofi Kepemimpinan Yogyakarta
Lagu ini menegaskan filosofi 'Takhta untuk Rakyat'.
Dwi Astarini - Senin, 26 Januari 2026
'Jogja Istimewa', Penghormatan Jogja Hip Hop Foundation pada Identitas Budaya dan Filosofi Kepemimpinan Yogyakarta
ShowBiz
'Tak Terbatas', Lagu Rohani Unlimited Fire Band tentang Iman dan Pemulihan
Melalui lirik yang sederhana tapi penuh makna, lagu ini menegaskan keyakinan Tuhan senantiasa memiliki jalan untuk memulihkan kehidupan umat-Nya yang percaya.
Dwi Astarini - Senin, 26 Januari 2026
'Tak Terbatas', Lagu Rohani Unlimited Fire Band tentang Iman dan Pemulihan
ShowBiz
Virgoun Rilis 'Tak Setara', Lagu tentang Hubungan yang Kehilangan Keseimbangan
Virgoun menandai comeback ke industri musik lewat single pop balada 'Tak Setara' yang mengisahkan hubungan tak berimbang.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 26 Januari 2026
Virgoun Rilis 'Tak Setara', Lagu tentang Hubungan yang Kehilangan Keseimbangan
ShowBiz
Joji Rilis Single 'Last of a Dying Breed', Hadirkan Nuansa Kelam dan Melankolis
Joji resmi merilis single terbaru 'Last of a Dying Breed' dengan nuansa lo-fi kelam, produksi gritty, dan eksplorasi musikal yang semakin matang.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 26 Januari 2026
Joji Rilis Single 'Last of a Dying Breed', Hadirkan Nuansa Kelam dan Melankolis
Lifestyle
Lirik Lagu Dangdut Tega Dibawakan Tasya Rosmala dan OM Adella
Lagu ini mengisahkan perihnya luka batin akibat cinta yang tak pernah dihargai, dengan lirik yang menyoroti kepedihan seseorang yang terus mengalah
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 25 Januari 2026
Lirik Lagu Dangdut Tega Dibawakan Tasya Rosmala dan OM Adella
Lifestyle
Lirik Lagu Shock Oleh Boy Group HIGHLIGHT Saat Bernama BEAST
Lagu ini mengisahkan sensasi kaget sekaligus kebingungan saat jatuh cinta, ketika seseorang begitu terpengaruh oleh sosok tertentu
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 25 Januari 2026
Lirik Lagu Shock Oleh Boy Group HIGHLIGHT Saat Bernama BEAST
Indonesia
Lirik Jangan Paksa Rindu Karya Ifan Seventeen
lagu tersebut mengisahkan sebuah hubungan yang tak lagi berjalan searah, sekaligus menyuarakan ketulusan hati untuk merelakan cinta yang telah berubah.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 25 Januari 2026
Lirik Jangan Paksa Rindu Karya Ifan Seventeen
ShowBiz
Lirik Lagu 'Close to You/Jauh' dari Reality Club, Punya Makna Mendalam soal Rasa Gelisah
Lirik lagu Close to You/Jauh dari Reality Club mengisahkan soal rasa gelisah hingga jarak. Berikut ini adalah lirik lengkapnya.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Lirik Lagu 'Close to You/Jauh' dari Reality Club, Punya Makna Mendalam soal Rasa Gelisah
Bagikan