Lirik Lagu 'Paranoid' yang Digadang Menjadi Awal 'Heavy Metal' dari Black Sabbath
Ozzy Osbourne meninggal pada (22/7/2025). (foto: dok/black sabbath)
MERAHPUTIH.COM - 'PARANOID' merupakan salah satu lagu paling ikonis dari Black Sabbath yang dirilis pada 1970 dalam album berjudul sama. Dengan durasi yang singkat, tapi penuh intensitas, lagu ini menjadi tonggak penting dalam sejarah musik heavy metal. Lagu ini menampilkan riff gitar legendaris dari Tony Iommi, vokal khas Ozzy Osbourne, serta gebukan drum energik dari Bill Ward.
Lirik lagu ini mengangkat tema kesehatan mental, rasa cemas, dan keterasingan, mewakili keresahan generasi muda pada masa itu. Paranoid tidak hanya menjadi lagu andalan dalam setiap penampilan Black Sabbath, tetapi juga simbol revolusioner dari kelahiran genre metal yang mentah dan penuh pemberontakan.
Baca juga:
Lirik Lagu 'Crazy Train', Salah Satu Single Ikonik dari Proyek Solo Ozzy Osbourne
Berikut lirik lengkapnya:
Finished with my woman 'cause she couldn't help me with my mind
People think I'm insane because I am frowning all the time
All day long I think of things but nothing seems to satisfy
Think I'll lose my mind if I don't find something to pacify
Can you help me occupy my brain?
Oh yeah
I need someone to show me the things in life that I can't find
I can't see the things that make true happiness, I must be blind
Make a joke and I will sigh and you will laugh and I will cry
Happiness I cannot feel and love to me is so unreal
And so as you hear these words telling you now of my state
I tell you to enjoy life I wish I could but it's too late.(far)
Baca juga:
Black Sabbath Bersiap untuk Konser Perpisahan, Ozzy Osbourne Beri Bocoran
Bagikan
Berita Terkait
Lirik Doa Anak Negeri Yang Dibawakan Dengan Versi Iren Glory
Lirik Lagu Santai Legenda Rhoma Irama
Lirik Lagu Korea House Party Girl group VVUP Yang Trending di YouTube
Lirik Lengkap 'A Sorrowful Reunion', Lagu Reality Club yang Viral di TikTok
NMIXX Comeback lewat Album dan Single 'Blue Valentine', Simak Performance Video hingga Lirik Lagunya
Raisa Tuliskan Keikhlasan dalam Melepas Seseorang Lewat Lirik Lagu 'Bila'
Asteriska & The Fellow Stars Merayakan Keberanian Lewat Lagu 'Keluar Dari Jakarta', Simak Lirik Lengkapnya
Lirik Lagu 'Bermimpi', Nomor Unggulan dalam Album 'Koma' Mahalini
2 Dekade Bermusik, Holy City Rollers Kembali dengan Single ‘Where Have You Been’
Lirik 'Ingat-Ingat Lagi', Salah Satu Lagu dari Album 'Koma' Mahalini