Lirik Lagu Jawa 'Ego Wong Tuo' Suara Batin Luka Bocah Korban Cerai, Ramai Dicari di Medsos

Wisnu CiptoWisnu Cipto - 1 jam, 48 menit lalu
Lirik Lagu Jawa 'Ego Wong Tuo' Suara Batin Luka Bocah Korban Cerai, Ramai Dicari di Medsos

Lirik Lagu Jawa Viral 'Ego Wong Tuo', Suara Batin Luka Anak Korban Perceraian Keluarga. (Foto:dok/unsplash/hannah)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Popularitas lagu berbahasa Jawa berjudul “Ego Wong Tuo” yang dibawakan Pusma Shakira dan Royhan Ni Amillah tengah meningkat pesat. Lagu ini berhasil menyentuh hati banyak pendengar karena mengangkat tema keluarga dan luka batin anak akibat konflik orang tua.

Belakangan, lagu-lagu berbahasa Jawa semakin mendapat tempat di hati pecinta musik Indonesia. “Ego Wong Tuo” menjadi salah satu karya yang paling banyak dicari, terutama liriknya yang penuh makna emosional.

Baca juga:

Lirik Lagu Jawa 'Tamu Undangan', Kembali Viral setelah Dibawakan Niken Salindry


Lirik lagu ini menggambarkan perasaan seorang anak yang harus menerima kenyataan pahit ketika orang tua berpisah. Simak lirik lengkapnya:

'Ego Wong Tuo' - Pusma Shakira dan Royhan Ni Amillah

Tak ceritani
Crito sing paling nglarani
Naliko bapak lungo
Ninggalke kluargo
Nelongso nanging kudu tak terimo
Sing gawe tambah loro
Wong tuwo ono koyo raono
Ngendi kasih sayange
Sing koyo cah liyane
Bapak ibu bingung dewe dewe
Yen pancen kudu pisahan
Ojo nganti anak dadi korban
Berjuang nang dalan dewean
Ora ono sing njaluk di lahirke
Nang keluarga sing koyo ngene
Tak tompo opo anane
Kabeh kahanane
Yen pancen ngene iki takdire
Kudu iso kuat balungane
Mergo ra disonggo wong tuane
Kudu iso ngadek dewe
Raono cekelane
Ngene men anak sing rusak omahe.

(far)

#Lirik Lagu #Lirik Lagu Jawa #Lagu Viral
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

Fun
Lirik Lagu Jawa 'Ego Wong Tuo' Suara Batin Luka Bocah Korban Cerai, Ramai Dicari di Medsos
“Ego Wong Tuo” menjadi salah satu karya yang paling banyak dicari di medsos, terutama liriknya yang penuh makna emosional.
Wisnu Cipto - 1 jam, 48 menit lalu
Lirik Lagu Jawa 'Ego Wong Tuo' Suara Batin Luka Bocah Korban Cerai, Ramai Dicari di Medsos
Lifestyle
Lirik Lagu For Good Yang Menyimpan Pesan Mendalam Ikatan Persahabatan
Selain alur ceritanya yang memikat, lagu penutupnya juga mendapat perhatian khusus.
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 22 November 2025
Lirik Lagu For Good Yang Menyimpan Pesan Mendalam Ikatan Persahabatan
ShowBiz
Kolaborasi Teddy Adhitya dan White Chorus Lahirkan Pesan Lingkungan di Lagu ‘Jaga Nafas’
Lagu Jaga Nafas tercipta dari kegelisahan Teddy melihat banyaknya kabar mengenai kerusakan dan eksploitasi lingkungan yang terus meningkat di Indonesia.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 22 November 2025
Kolaborasi Teddy Adhitya dan White Chorus Lahirkan Pesan Lingkungan di Lagu ‘Jaga Nafas’
ShowBiz
Malcolm Todd Tumpahkan Perasaan Patah Hati akibat Perpisahan di Lagu 'Sweet Boy', Simak Lirik Lengkapnya
Malcolm Todd mengajak pendengar menyelami berbagai lapisan perasaan di lagu Sweet Boy.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 22 November 2025
Malcolm Todd Tumpahkan Perasaan Patah Hati akibat Perpisahan di Lagu 'Sweet Boy', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Lagu 'bittersweet' Madison Beer Kembali Viral di TikTok, Simak Lirik Lengkapnya
Lagu bittersweet Madison Beer menggambarkan emosi campur aduk, antara kesedihan dan rasa lega, yang muncul setelah sebuah hubungan berakhir.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 21 November 2025
Lagu 'bittersweet' Madison Beer Kembali Viral di TikTok, Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Lirik Lengkap 'Psycho' dari Video Musik Terbaru BABYMONSTER
Lagu tersebut merupakan salah satu track dalam EP mereka yang bertajuk 'We Go Up'.
Dwi Astarini - Jumat, 21 November 2025
Lirik Lengkap 'Psycho' dari Video Musik Terbaru BABYMONSTER
ShowBiz
Afgan Bawakan Lagi 'Lagu Kepastian', Single Populer Reza Artamevia Ciptaan Bebi Romeo
Lagu Kepastian menempati posisi sebagai trek kedelapan dalam album studio kedelapan Afgan berjudul Retrospektif.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 21 November 2025
Afgan Bawakan Lagi 'Lagu Kepastian', Single Populer Reza Artamevia Ciptaan Bebi Romeo
ShowBiz
Lirik Lagu Ikonis 50 Cent 'Candy Shop'
Di lagu ini, sang rapper bekerja sama dengan penyanyi R&B Olivia, menghadirkan kombinasi vokal dan rap yang menjadi ciri khas kolaborasi mereka.
Dwi Astarini - Jumat, 21 November 2025
Lirik Lagu Ikonis 50 Cent 'Candy Shop'
ShowBiz
Lirik Lagu 'Lampu Jalan', Kisahkan Proses Bertumbuh Naura Ayu
Naura menulis Lampu Jalan dari pengalaman berdamai dengan versi kecil dirinya, bagian yang dulu kerap ia sisihkan.
Dwi Astarini - Jumat, 21 November 2025
Lirik Lagu 'Lampu Jalan', Kisahkan Proses Bertumbuh Naura Ayu
ShowBiz
Judika Rilis Single 'Kusedang Sayang-Sayangnya', Curahkan tentang Luka dan Penyesalan lewat Liriknya
Judika merilis single 'Kusedang Sayang-Sayangnya' saat konser Malaysia. Lagu ini mengisahkan penyesalan dan luka akibat ditinggalkan tanpa alasan.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 20 November 2025
Judika Rilis Single 'Kusedang Sayang-Sayangnya', Curahkan tentang Luka dan Penyesalan lewat Liriknya
Bagikan