Link Live Streaming Polandia vs Belanda, 15 November 2025

Soffi AmiraSoffi Amira - Sabtu, 15 November 2025
Link Live Streaming Polandia vs Belanda, 15 November 2025

Link live streaming Polandia vs Belanda, 15 November 2025. Foto: Dok. PZPN

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Polandia dan Belanda akan bertemu dalam lanjutan laga Grup G di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa.

Laga tersebut akan digelar di Stadion Narodowy pada Sabtu (15/11) pukul 02.45 WIB. Selain itu, laga ini bisa menentukan nasib kedua tim menuju Piala Dunia 2026.

Baca juga:

Opsi Lini Serang Timnas Irak Oke, Graham Arnold Pede Lawan UEA di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Putaran Kelima

Polandia dan Belanda Berebut Tiket Lolos Piala Dunia 2026

Selebrasi
Belanda pimpin klasemen Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa. (X/@OnsOranje)

Saat ini, Belanda memimpin klasemen dengan 16 poin dari enam pertandingan, atau unggul tiga poin atas Polandia di posisi kedua.

Jika menang, maka tim asuhan Ronald Koeman akan memastikan tiket ke putaran final tanpa menunggu laga terakhir melawan Lithuania.

Sepanjang kualifikasi, Belanda tampil meyakinkan. Mereka mencatat lima kemenangan dan satu hasil imbang. Lalu, mencetak 22 gol dan hanya kebobolan tiga kali.

Satu-satunya hasil imbang adalah ketika menghadapi Polandia di Amsterdam pada September 2025 lalu.

Baca juga:

Italia Kalahkan Moldova 2-0, Jaga Asa Lolos Otomatis ke Piala Dunia 2026 Meski Harus Cetak 9 Gol ke Gawang Norwegia

Polandia sendiri masih menjaga asa untuk lolos langsung ke Piala Dunia 2026. Tim asuhan Jan Urban mengoleksi 13 poin dari enam laga, yakni empat kemenangan, satu imbang, dan satu kekalahan.

Mereka menang 2-0 atas Lithuania di laga terakhir. Lalu, kemenangan atas Belanda akan membuat poin kedua tim sama menjelang laga pemungkas.

Meski begitu, Polandia kesulitan menghadapi Belanda. Berdasarkan 21 pertemuan terakhir, mereka hanya menang tiga kali dan kalah 10 kali.

Baca juga:

Cristiano Ronaldo Terancam Absen di Piala Dunia 2026, Imbas Kartu Merah vs Irlandia

Link Live Streaming Polandia vs Belanda di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa

Polandia vs Belanda

Stadion Narodowy, Polandia

Sabtu, 15 November 2025 pukul 02.45 WIB

Live streaming: Vision Plus

Link streaming: klik tautan ini. (sof)

#Timnas Belanda #Kualifikasi Piala Dunia 2026 #Timnas Polandia #Link Streaming #Sepak Bola
Bagikan
Ditulis Oleh

Soffi Amira

Berita Terkait

Olahraga
Link Live Streaming Persija vs Bhayangkara FC, 29 Desember 2025
Link live streaming Persija vs Bhayangkara FC akan tersaji di sini. Persija sebelumnya kalah dari Semen Padang. Lalu, Bhayangkara juga belum konsisten.
Soffi Amira - Senin, 29 Desember 2025
Link Live Streaming Persija vs Bhayangkara FC, 29 Desember 2025
Olahraga
Link Live Streaming Bali United vs Dewa United, 29 Desember 2025
Link live streaming Bali United vs Dewa United akan tersaji di sini. Keduanya akan bertemu dengan kondisi yang sama-sama konsisten di laga sebelumnya.
Soffi Amira - Senin, 29 Desember 2025
Link Live Streaming Bali United vs Dewa United, 29 Desember 2025
Olahraga
Inter Milan Ternyata Hampir Rekrut Xavi Simons, Tottenham Dianggap Lebih Menggoda
Inter Milan ternyata hampir mendatangkan Xavi Simons. Namun, pemain Belanda itu lebih memilih Tottenham.
Soffi Amira - Senin, 29 Desember 2025
Inter Milan Ternyata Hampir Rekrut Xavi Simons, Tottenham Dianggap Lebih Menggoda
Olahraga
Arsenal Puncaki Klasemen Liga Inggris, Performa Viktor Gyokeres Tetap Jadi Sorotan
Arsenal kini puncaki klasemen Liga Inggris 2025/2026. Namun, performa Viktor Gyokeres tetap jadi sorotan tajam.
Soffi Amira - Senin, 29 Desember 2025
Arsenal Puncaki Klasemen Liga Inggris, Performa Viktor Gyokeres Tetap Jadi Sorotan
Olahraga
Drama 'Rival Abadi' Segera Berakhir, Cristiano Ronaldo Mau Main Bareng Lionel Messi di Inter Miami
Cristiano Ronaldo dikabarkan mau main bareng Lionel Messi di Inter Miami. Ia ingin menutup kariernya bersama Messi di Amerika Serikat.
Soffi Amira - Senin, 29 Desember 2025
Drama 'Rival Abadi' Segera Berakhir, Cristiano Ronaldo Mau Main Bareng Lionel Messi di Inter Miami
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Super League Hari Ini: Bali United Kontra Dewa United, Persija Vs Bhayangkara FC
Tiga laga tunda pekan kedelapan Super League 2025/2026 digelar hari ini, Senin (29/12), salah satunya Persija Vs Bhayangkara FC
Frengky Aruan - Senin, 29 Desember 2025
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Super League Hari Ini: Bali United Kontra Dewa United, Persija Vs Bhayangkara FC
Olahraga
Kurang Meyakinkan, Real Madrid Berencana tak Perpanjang Kontrak David Alaba
Real Madrid sepertinya tak ingin memperpanjang kontrak David Alaba. Kontraknya akan berakhir pada 30 Juni 2026.
Soffi Amira - Minggu, 28 Desember 2025
Kurang Meyakinkan, Real Madrid Berencana tak Perpanjang Kontrak David Alaba
Olahraga
Dapat Peringatan Keras! Legenda Polandia Minta Robert Lewandowski Tolak Tawaran AC Milan
Robert Lewandowski diperingatkan untuk menolak tawaran AC Milan. Hal itu diungkapkan legenda Polandia, Zbigniew Boniek.
Soffi Amira - Minggu, 28 Desember 2025
Dapat Peringatan Keras! Legenda Polandia Minta Robert Lewandowski Tolak Tawaran AC Milan
Olahraga
Barcelona Dikabarkan Lirik Nathan Ake, Kemungkinan Bisa Datang Januari 2026
Barcelona dikabarkan melirik Nathan Ake. Ia pun bisa datang saat bursa transfer Januari 2026 nanti.
Soffi Amira - Minggu, 28 Desember 2025
Barcelona Dikabarkan Lirik Nathan Ake, Kemungkinan Bisa Datang Januari 2026
Olahraga
Florian Wirtz Cetak Gol Pertama untuk Liverpool, Arne Slot Yakin Bakal Banyak Gol yang Dicetak
Florian Wirtz berhasil mencetak gol pertamanya untuk Liverpool. Arne Slot pun yakin, ia akan mencetak banyak gol untuk The Reds.
Soffi Amira - Minggu, 28 Desember 2025
Florian Wirtz Cetak Gol Pertama untuk Liverpool, Arne Slot Yakin Bakal Banyak Gol yang Dicetak
Bagikan