Libur Isra Miraj-Imlek, Tingkat Okupansi Stasiun Gambir dan Senen Sentuh 71,6%

Wisnu CiptoWisnu Cipto - Senin, 27 Januari 2025
Libur Isra Miraj-Imlek, Tingkat Okupansi Stasiun Gambir dan Senen Sentuh 71,6%

Penumpang Kereta Api di Stasiun Pasar Senen. MP/Kanugrahan

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Stasiun Gambir dan Pasar Senen Jakarta Pusat dipadati puluhan ribu penumpang yang bepergian ke luar kota selama libur panjang Isra Miraj dan Tahun Baru Imlek, Senin (27/1) ini.

PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi 1 (Daop 1) Jakarta mencatat jumlah penumpang keberangkatan di Stasiun Gambir mencapai 10.278. Sedangkan di Stasiun Pasar Senen keberangkatan penumpang mencapai 16.928.

“Para penumpang berasal dari berbagai kalangan mulai dari anak-anak, dewasa, hingga lansia,” kata Manajer Humas KAI Daop 1 Ixfan Hendriwintoko di Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Senin (27/1).

Baca juga:

Pasar Senen Jadi Stasiun Tersibuk Saar Libur Nataru

Ixfan mengungkap sejumlah tujuan favorit para penumpang kereta api saat long weekend ini. “Yogyakarta, Semarang dan Surabaya jadi tujuan tertinggi penumpang kereta api selama long weekend ini,” tutur Ixfan.

Stasiun Gambir memberlakukan 36 perjalanan dengan total kapasitas 16.386 tiket, yang artinya tersisa 6.108 tiket lagi yang masih bisa dibeli. Sedangkan untuk di Stasiun Pasar Senen tersisa 4.698 dari total 21.626 tiket.

"Tingkat okupansi telah mencapai 71,6 persen dengan total tiket yang terjual sebanyak 27.206 tempat duduk," tutur Ixfan. “Penjualan tiket tersebut masih dibuka hingga menjelang keberangkatan kereta atau go show.” (Knu)

#Kereta Api #Pasar Senen #Stasiun Gambir
Bagikan

Berita Terkait

Indonesia
KAI dan Pemerintah Inggris Kembangkan Kawasan Transportasi Rendah Emisi di Kota Semarang
Fokus kajian dilakukan pada pengembangan transportasi rendah emisi berbasis rel di kawasan metropolitan Kedungsepur.
Dwi Astarini - Jumat, 24 Oktober 2025
KAI dan Pemerintah Inggris Kembangkan Kawasan Transportasi Rendah Emisi di Kota Semarang
Indonesia
Benang Layangan Tersangkut di Jaringan Atas Rel Bahayakan KRL Tanah Abang-Tigaraksa
Benang layang-layang yang mengenai listrik aliran atas (LAA) dapat menyebabkan korsleting, gangguan arus listrik, hingga berpotensi merusak sistem kelistrikan kereta.
Dwi Astarini - Kamis, 23 Oktober 2025
Benang Layangan Tersangkut di Jaringan Atas Rel Bahayakan KRL Tanah Abang-Tigaraksa
Indonesia
KAI Daop 1 Kantongi 15 Juta Penumpang, Penumpang Tertinggi Berangkat Pasar Senen
Capaian ini menjadi bukti bahwa kereta api masih menjadi pilihan utama masyarakat
Angga Yudha Pratama - Selasa, 21 Oktober 2025
KAI Daop 1 Kantongi 15 Juta Penumpang, Penumpang Tertinggi Berangkat Pasar Senen
Indonesia
Demi Alasan Keamanan, Jembatan Saksi Bisu Kereta Bintaro Dibongkar
Selama proses pekerjaan, masyarakat diimbau untuk berhati-hati
Angga Yudha Pratama - Minggu, 19 Oktober 2025
Demi Alasan Keamanan, Jembatan Saksi Bisu Kereta Bintaro Dibongkar
Indonesia
36 Kasus Pelecehan Seksual di Kereta Mayoritas Terjadi di KRL, KAI Ancam Blacklist Pelaku Nakal
KAI akan bersikap tegas terhadap para pelaku
Angga Yudha Pratama - Minggu, 19 Oktober 2025
36 Kasus Pelecehan Seksual di Kereta Mayoritas Terjadi di KRL, KAI Ancam Blacklist Pelaku Nakal
Indonesia
Berwisata Murah Dengan Naik KA Batara Kresna, Nikmati Alam danKuliner Dari Purwosari Sampai Wonogiri
Rangkaian berwarna cerah ini menjadi daya tarik bagi wisatawan yang ingin merasakan sensasi naik kereta api di tengah kota hingga ke wilayah pedesaan Wonogiri.
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 18 Oktober 2025
Berwisata Murah Dengan Naik KA Batara Kresna, Nikmati  Alam danKuliner Dari Purwosari Sampai Wonogiri
Indonesia
Stasiun Tanah Abang dan Manggarai Jadi Simpul Mobilitas Ekonomi Jabodetabek, Dipenuhi 150 Ribu Penumpang per Hari
Stasiun Manggarai dan Tanah Abang kini menjadi bagian dari pengembangan empat simpul integrasi transportasi Jakarta bersama BNI City dan Dukuh Atas dalam konsep transit oriented development (TOD).
Dwi Astarini - Rabu, 15 Oktober 2025
Stasiun Tanah Abang dan Manggarai Jadi Simpul Mobilitas Ekonomi Jabodetabek, Dipenuhi 150 Ribu Penumpang per Hari
Indonesia
Ratusan Orang Jadi Korban karena Terobos Perlintasan Sebidang, KAI Minta Pengendara ‘Mengalah’ saat Kereta Melintas
KAI meminta masyarakat untuk selalu waspada dan berhenti sejenak sebelum melewati perlintasan.
Dwi Astarini - Senin, 13 Oktober 2025
Ratusan Orang Jadi Korban karena Terobos Perlintasan Sebidang, KAI Minta Pengendara ‘Mengalah’ saat Kereta Melintas
Indonesia
WNA Pengguna Kereta Api di Indonesia Tembus Setengah Juta, Yogyakarta jadi Tujuan Paling Favorit
Angka itu naik ketimbang periode yang sama tahun sebelumnya sebesar 517.528 WNA.
Dwi Astarini - Kamis, 09 Oktober 2025
WNA Pengguna Kereta Api di Indonesia Tembus Setengah Juta, Yogyakarta jadi Tujuan Paling Favorit
Indonesia
Penumpang Kereta Api Jarak Jauh Meroket Saat HUT TNI, Paling Banyak dari Stasiun Gambir
PT KAI menerapkan kebijakan Berhenti Luar Biasa (BLB) di Stasiun Jatinegara pada Minggu (5/10)
Angga Yudha Pratama - Senin, 06 Oktober 2025
Penumpang Kereta Api Jarak Jauh Meroket Saat HUT TNI, Paling Banyak dari Stasiun Gambir
Bagikan