Lee Si Young Petinju Ulung di Naughty Kiss

Selvi PurwantiSelvi Purwanti - Jumat, 13 Maret 2015
Lee Si Young Petinju Ulung di Naughty Kiss

Lee Si Young pemeran Yoon He Ra dalam serial drama Korea Naughty Kiss (Facebook @LeeSiYoung)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih Celeb - Demam serial drama Korea saat ini telah booming kembali di Indonesia, serial drama Korea Naughty Kiss kembali memikat hati para pecinta drama Korea di tanah air setelah berhasil menuai kesuksesan pada tahun 2010 silam di Korea. Serial drama Korea Naughty Kiss kini ditayangkan kembali oleh stasiun tv RCTI sejak tanggal 12 Maret pukul 14.30 WIB.(Baca:Mengenal Lebih Dekat Kim Hyun Joong Pemeran di Naughty Kiss)

Salah satu pemeran utama dalam serial drama Korea Naughty Kiss ialah, Lee Si Young, aktris, model sekaligus penyanyi asal Korea Selatan ini lahir pada 17 april 1982. Lee Si young menjadi salah satu aktris Korea multi talenta, Lee Si Young ini sempat membintangi salah satu serial drama Korea yang populer, Boys Before Flower. Namun, populernya serial drama Korea tersebut, tidak berhasil membuat nama Lee Si Young banyak dikenal masyarakat. Lewat perannya sebagai Yoon Hae Ra dalam serial drama Korea Naughty Kiss lah, nama Lee Si Young mulai banyak dikenal masyarakat dan popularitasnya mulai meningkat.

Lee Si Young yang memiliki nama asli Lee Eun Rae ini, sudah aktif di dunia akting sejak tahun 2008 silam dan masih aktif hingga saat ini. Lee Si Young juga telah menyelesaikan pendidikannya di universitas Dongduk, di Korea dengan jurusan Fashion Design. Jurusan yang di ambil Lee Si Young itu sangat berbeda dengan karier yang ia jalani saat ini di dunia akting.(Baca:Lee Tae Sung Pemeran Bong Joon Gu di Naughty Kiss)

Di samping profesinya sebagai aktris, Lee Si Young juga memiliki profesi lain sebagai petinju. Ia memiliki keinginan untuk menjadi seorang petinju wanita profesional. Profesinya sebagai petinju sudah ia tekuni dalam beberapa tahun belakangan ini. Namun, belum lama ini, Lee Si Young mengalami cedera pada bahunya saat mengikuti Festival Olah Raga Nasional. Hal itu, kabarnya membuat Lee Si Young berpikir apakah ia akan melanjutkan kariernya sebagai petinju atau tidak.

#Artis Korea #K-Pop #Drama Korea #Serial Drama Korea #Naughty Kiss #Lee Si Young
Bagikan
Ditulis Oleh

Selvi Purwanti

Simple, funny and passionate. Almost unreal

Berita Terkait

ShowBiz
Proyek aespa 2025 SYNK: aeXIS LINE, Lagu Solo Ningning 'Ketchup And Lemonade' Bersinar
Lagu solo Ningning aespa 'Ketchup And Lemonade' dari proyek aespa 2025 SYNK: aeXIS LINE mencatatkan performa kuat di chart QQ Music China.
Ananda Dimas Prasetya - 2 jam, 3 menit lalu
Proyek aespa 2025 SYNK: aeXIS LINE, Lagu Solo Ningning 'Ketchup And Lemonade' Bersinar
ShowBiz
BTS Resmi Umumkan Tur Dunia 2026–2027, Dimulai 9 April dan Singgah di Indonesia pada Desember
BTS akan menyapa ARMY di Indonesia dalam konser dua malam di Jakarta pada 26-27 Desember 2026.
Dwi Astarini - Rabu, 14 Januari 2026
 BTS Resmi Umumkan Tur Dunia 2026–2027, Dimulai 9 April dan Singgah di Indonesia pada Desember
ShowBiz
Apink Rilis 'Love Me More' dari Mini Album 'RE:Love', Simak MV dan Lirik Lagunya
Girl group Korea Selatan Apink merilis video musik 'Love Me More' sebagai bagian dari mini album ke-11 'RE:Love', menandai comeback awal 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 13 Januari 2026
Apink Rilis 'Love Me More' dari Mini Album 'RE:Love', Simak MV dan Lirik Lagunya
ShowBiz
Baru 3 Bulan Usai Album 'KARMA', Stray Kids Pecahkan Rekor Lewat ‘DO IT’
Hanya tiga bulan usai KARMA, Stray Kids kembali comeback lewat album SKZ IT TAPE ‘DO IT’. Title track-nya pecahkan rekor dan banjir pujian.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 12 Januari 2026
Baru 3 Bulan Usai Album 'KARMA', Stray Kids Pecahkan Rekor Lewat ‘DO IT’
ShowBiz
Danielle Akhirnya Muncul setelah Dikeluarkan dari NewJeans, Ngaku sudah Berjuang Sampai Akhir
Danielle menyebut ini bukanlah akhir dari kariernya di dunia musik.
Dwi Astarini - Senin, 12 Januari 2026
Danielle Akhirnya Muncul setelah Dikeluarkan dari NewJeans, Ngaku sudah Berjuang Sampai Akhir
ShowBiz
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
CNBLUE resmi kembali ke industri musik dengan album penuh 3LOGY. Lagu utama 'Killer Joy' hadir dengan nuansa gelap, emosional, dan penuh energi.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
CNBLUE Comeback dengan Album '3LOGY', Usung Lagu Utama 'Killer Joy'
ShowBiz
Drama Korea 'WIND UP' Tayang Januari 2026, Kisah Atlet SMA Hadapi Trauma Mental
Drama Korea WIND UP tayang 16 Januari 2026. Kisah atlet bisbol SMA yang mengalami yips dan menemukan harapan lewat persahabatan. Simak sinopsisnya.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 11 Januari 2026
Drama Korea 'WIND UP' Tayang Januari 2026, Kisah Atlet SMA Hadapi Trauma Mental
Fun
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
Cerita drama Korea yang dibintangi Nam Ji Hyun dan Moon Sang Min ini semakin gelap dan menegangkan
Wisnu Cipto - Minggu, 11 Januari 2026
Trailer Terbaru Drakor To My Beloved Thief Bikin Penasaran, Makin Gelap Penuh Intrik
Lifestyle
Doyoung NCT Wamil Tapi Tetap Eksis, Lagu Still Here Jadi Bukti Cinta Buat Fans dan Penonton EXchange 4
Lagu ini kini sudah bisa dinikmati di berbagai platform musik digital sebagai pengobat rindu bagi para NCTzen selama sang idola bertugas
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Doyoung NCT Wamil Tapi Tetap Eksis, Lagu Still Here Jadi Bukti Cinta Buat Fans dan Penonton EXchange 4
ShowBiz
Jelang Comeback BTS, Lagu 'Spring Day' Cetak Rekor Baru Bertahan Sembilan Tahun Berturut-turut di Tangga Lagu Melon
Lagu 'Spring Day' telah masuk tangga lagu akhir tahun Melon selama 9 tahun berturut-turut.
Dwi Astarini - Jumat, 09 Januari 2026
Jelang Comeback BTS, Lagu 'Spring Day' Cetak Rekor Baru Bertahan Sembilan Tahun Berturut-turut di Tangga Lagu Melon
Bagikan