Musik

Lalahuta Aransemen Ulang 'Aku Bertahan' untuk Perkenalkan Vokalis Baru

Dwi AstariniDwi Astarini - Jumat, 24 Mei 2024
Lalahuta Aransemen Ulang 'Aku Bertahan' untuk Perkenalkan Vokalis Baru

Lalahuta rilis single kembali. (Foto: dok/Lalahuta)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MERAHPUTIH.COM – TAK perlu waktu lama bagi Lalahuta dalam memperkenalkan karya perdana mereka dengan formasi terbaru. Sebuah lagu lama yang kembali diaransemen ulang berjudul Aku Bertahan menjadi pilihan Lalahuta untuk memperkenalkan suara dari vokalis baru mereka Kevin Widaya.

Penggemar setia musik mungkin mengenali Aku Bertahan sebagai sebuah lagu yang pernah populer pada era 2008. Dulu, lagu ini dinyanyikan Rio Febrian.

View this post on Instagram

A post shared by LALAHUTA (@lalahuta)

“Kali ini kami coba memberikan sentuhan baru ke dalam lagu ini, sebuah pengalaman mendengarkan yang berbeda, tapi tetap menghadirkan nuansa indah lagu ini yang sudah dikenal luas,” ujar Lalahuta dalam keterangan resmi yang diterima Merahputih.com, Rabu (22/5).

Kini Lalahuta beranggotakan Kevin Widaya, Boni Eko, Allain Hizkia, dan Beno Louloulia siap memberikan warna terbaik dari musik yang dimainkan. Sebagai grup yang telah menorehkan sejumlah hits, termasuk Tunggu Apa Lagi (2018), Buat Apa Mencoba (2019), Tak Pernah Salah (2020), dan single terbaru mereka 123 dan Radar (2023), tentunya ekspektasi terhadap Aku Bertahan sangat tinggi.

Baca juga:

Mulai Era Baru, Lalahuta Perkenalkan Kevin Widaya sebagai Vokalis

”Kami anggap formasi baru ini sebagai suatu bentuk kedewasaan baru, sehingga mampu membuat karya-karya baru yang masih dapat dinikmati khalayak luas,” tambah Beno tentang masuknya Kevin sebagai vokalis utama Lalahuta.

Dengan kesuksesan masa lalu dan semangat baru dalam formasi mereka, Lalahuta siap untuk menghadirkan kembali kekuatan musik mereka dan memperkuat posisi mereka di industri musik Tanah Air.(far)

Baca juga:

Lalahuta Lanjutkan Trilogi Kisah Cinta dengan '1 2 3'

#Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

Lifestyle
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
Pada awalnya, lagu ini dinyanyikan sebagai iringan aktivitas masyarakat saat mengolah pisang menjadi makanan tradisional.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
Kisah di Balik Lagu Daerah 'Ampar Ampar Pisang' dari Kalimantan Selatan
ShowBiz
No Na Rilis Single 'Sizzle', Jadi Lagu Resmi M7 World Championship Mobile Legends
Gilr band Indonesia No Na merilis single 'Sizzle' yang terpilih sebagai lagu resmi M7 World Championship Mobile Legends: Bang Bang.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
No Na Rilis Single 'Sizzle', Jadi Lagu Resmi M7 World Championship Mobile Legends
ShowBiz
'Bocah Cilik-Cilik', Lagu Dangdut Religi Anak dari Adella Girls yang Ramai di Media Sosial
Lirik berbahasa Jawa dalam Bocah Cilik-Cilik mengajak anak-anak untuk berpakaian rapi dan berperilaku baik.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
'Bocah Cilik-Cilik', Lagu Dangdut Religi Anak dari Adella Girls yang Ramai di Media Sosial
ShowBiz
Hilary Duff Ungkap Fase Hidup Melelahkan lewat Single 'Roommates', Simak Lirik Lagunya
Hilary Duff melanjutkan comeback pop lewat single “Roommates”, lagu reflektif tentang kehidupan dewasa jelang album luck… or something yang rilis 2026.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Hilary Duff Ungkap Fase Hidup Melelahkan lewat Single 'Roommates', Simak Lirik Lagunya
ShowBiz
8 Tahun Vakum, A$AP Rocky Comeback lewat Album 'DON'T BE DUMB' bersama Sederet Kolaborator
A$AP Rocky resmi comeback setelah delapan tahun vakum lewat album DON’T BE DUMB, menampilkan kolaborator bintang dan visual garapan Tim Burton.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
8 Tahun Vakum,  A$AP Rocky Comeback lewat Album 'DON'T BE DUMB' bersama Sederet Kolaborator
ShowBiz
Single Terbaru The Chasmala 'Cinta Tapi Terluka' Angkat Kisah Asmara Tak Sehat, Simak Lirik Lengkapnya
The Chasmala merilis single terbaru 'Cinta Tapi Terluka', lagu emosional yang mengangkat kisah toxic relationship dan cinta yang penuh luka.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 23 Januari 2026
Single Terbaru The Chasmala 'Cinta Tapi Terluka' Angkat Kisah Asmara Tak Sehat, Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
BRIT Awards 2026 Umumkan Nominasi, Berikut Daftarnya
Acara ini dijadwalkan berlangsung pada Sabtu, 28 Februari 2026, bertempat di Co-op Live Arena, Manchester.
Dwi Astarini - Jumat, 23 Januari 2026
BRIT Awards 2026 Umumkan Nominasi, Berikut Daftarnya
ShowBiz
'Macam Gila Tour 2026', Langkah Arc Yellow dan Timur Dalam Tembus Asia Tenggara
Arc Yellow dan Timur Dalam siap jalani Macam Gila Tour 2026 ke Malaysia dan Singapura untuk memperkenalkan album Ruam Lebam dan single Vulgar.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
'Macam Gila Tour 2026', Langkah Arc Yellow dan Timur Dalam Tembus Asia Tenggara
ShowBiz
Canti Rilis Single 'Anggap Aku Ada', Lagu R&B tentang Jarak Emosional dalam Hubungan
Canti kembali dengan single terbaru 'Anggap Aku Ada', lagu R&B intim yang mengangkat kisah jarak emosional dalam hubungan menuju album terbarunya.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Canti Rilis Single 'Anggap Aku Ada', Lagu R&B tentang Jarak Emosional dalam Hubungan
ShowBiz
Kim Min Seok Perkuat Romansa K-Drama 'Can This Love Be Translated?' lewat Lagu 'Love Language'
Drama Korea Can This Love Be Translated? menghadirkan kisah cinta hangat yang diperkuat OST 'Love Language' dari Kim Min Seok.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Kim Min Seok Perkuat Romansa K-Drama 'Can This Love Be Translated?' lewat Lagu 'Love Language'
Bagikan