Lagu 'OMG' NewJeans Tembus 600 Juta Streaming
Pencapaian anyar NewJeans lewat lagu OMG di 2024. (Foto: Instagram/newjeans_official)
MerahPutih.com - Lagu populer berjudul OMG dari girl group NewJeans, telah berhasil meraih lebih dari 600 juta streaming di Spotify. Hal ini menjadikannya lagu pertama dari grup ini yang melewati batas tersebut.
Dilansir laman Yonhap, Senin (5/2), lagu ini mencatatkan rekor 600.558.542 streaming di platform streaming musik terbesar di dunia tersebut per Sabtu 3 Februari 2024, kata agensi grup ADOR.
Baca juga:
Dirilis pada 2 Januari 2023, OMG merupakan lagu hip-hop R&B yang ceria untuk optimis yang menampilkan campuran ritme UK garage dan trap.
Sebagai lagu utama dari album single OMG, lagu ini menguasai tangga lagu utama dalam negeri bersama dengan Ditto, lagu lain dari album yang sama pada saat rilisnya.
Baca juga:
Di AS, OMG mencapai tangga lagu utama Billboard Hot 100. NewJeans saat ini memiliki 10 lagu dengan lebih dari 100 juta streaming di Spotify, termasuk Ditto (500 juta), Super Shy (400 juta), dan Hype Boy (400 juta). (and)
Baca juga:
Bagikan
Andreas Pranatalta
Berita Terkait
Lirik Lengkap 'Psycho' dari Video Musik Terbaru BABYMONSTER
ADOR Gelar Pertemuan Individu dengan Minji dan Danielle NewJeans, Hanni Ditinggal karena masih di Antarktika
Penggemar K-Pop Curi Perhatian di COP30 Brasil, Tunjukkan Aksi Peduli Iklim
NCT DREAM Hadirkan Single 'Beat It Up', Gambarkan Rasa Percaya Diri dan Ambisi Tanpa Batas
Perempuan Jepang yang Cium Jin BTS Ngaku tak Tahu Kelakuannya Melanggar Hukum, Merasa Diperlakukan tak Adil
Hoshi Comeback dengan Single 'Fallen Superstar', Ketika Kerapuhan Saling Bertemu dan Menemukan Kehangatan
Gerah Dinyinyirin Warganet, Min Hee-jin Tegaskan lagi Dukungannya NewJeans Balik ke ADOR
Cium Paksa Jin BTS, Perempuan Jepang Didakwa atas Kejahatan Seksual
NewJeans Balik ke Agensi, ADOR Langsung Umumkan Langkah Hukum bagi Pengunggah Berita Palsu dan Pelanggar Privasi
Balik ke ADOR, Tiga Member NewJeans Ajukan Syarat Min Hee-jin Jadi Produser Lagi