Kpop

Lagi, Drama Korea Terbaru yang akan Tayang Mei 2020

Iftinavia PradinantiaIftinavia Pradinantia - Rabu, 29 April 2020
Lagi, Drama Korea Terbaru yang akan Tayang Mei 2020

Drama Korea yang akan tayang bulan Mei 2020 (Sumber: Soompi)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

DI tengah pandemi virus Corona yang memaksa semua orang untuk tetap di rumah, pecinta drakor mungkin menjadi yang paling diuuntungkan. Itu karena sepanjang bulan Mei sejumlah drama akan ditayangkan untuk menemani masa social distancing-mu.

Apa sajakah drama Korea yang akan tayang di bulan Mei 2020?

Baca juga:

Drama Korea Terbaru Yang Akan Tayang Mei 2020

1. Shall We Eat Dinner Together (Tayang Setiap Senin dan Selasa)

Shall We Eat Dinner Together
Shall We Eat Dinner Together (Sumber: MBC)

Usai tampil di Crash Landing on You, Seo Ji-hye kembali dalam drama baru berjudul Shall We Eat Dinner Together. Dalam drama melodrama tersebut ia berperan sebagai perempuan patah hati yang menjalin persahabatan tak biasa dengan seorang psikolog makanan (Song Seung-heon) yang ditemuinya di sebuah restoran. Selama beberapa kali makan malam bersama, keduanya saling berbagi akan kisah dilematis hubungan. Hal itu membuat keduanya semakin dekat.

Baca juga:

Drama Korea Yang Wajib Ditonton Kalau Bosan Drama Percintaan

2. Late Night Snack Man and Woman (Tayang Setiap Senin dan Selasa)

Late Night Snack Man and Woman
Late Night Snack Man and Woman (Sumber: Soompi)

Drama romansa komedi yang tayang di JTBC ini mengisahkan tentang koki (Jung Il-woo) yang memiliki restoran camilan di malam hari. Dia terlibat dalam cinta segitiga yang tak terduga dengan seorang produser variety show acara masak (Kang Ji-young), dan seorang pria yang menyukainya (Lee Hak-joo).

3. Old School Intern (Tayang Setiap Rabu dan Kamis)

Old School Intern
Old School Intern (Sumber: Asian Wiki)

Old School Intern menceritakan tentang pekerja kantor (Park Hae-jin) yang berhenti dari pekerjaannya karena bosnya (Kim Eung-soo). Dirinya menemukan pekerjaan lain di sebuah perusahaan makanan di mana ia dipercaya sebagai kepala departemen penjualan dan pemasaran. Suatu hari, ia mendapatkan karyawan magang senior yang ternyata adalah mantan bosnya.

4. Search

Drama Korea Search
Drama Search (Sumber: Asian Wiki)

Penggemar Krystal kembali bisa melihat paras cantiknya di drama terbaru OCN berjudul Search. Wajah manisnya kini terlihat 'garang' karena karakternya sebagai tentara. Drama ini mengisahkan tentang seorang pawang anjing tentara (Jang Dong-yoon) dikirim dengan tugas terpisah dari tim pencari di zona demiliterisasi Korea. Sementara itu, Krystal berperan sebagai letnan brilian yang bekerja di unit perang kimia, biologis, dan radiologis. (avia)

Baca juga:

Drama Korea Yang Wajib Ditonton Kalau Bosan Drama Percintaan

#Drama Korea #Drama Korea Terbaru #Serial Drama Korea
Bagikan
Ditulis Oleh

Iftinavia Pradinantia

I am the master of my fate and the captain of my soul

Berita Terkait

ShowBiz
Siap Bikin Ngakak Sekaligus Baper, Ini 3 Rekomendasi K-Drama Rom-Com di November 2025
November 2025 bakal dipenuhi deretan series Korea bertema romansa santai dan picisan yang siap membuat penonton tertawa geli sekaligus baper.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 24 Oktober 2025
Siap Bikin Ngakak Sekaligus Baper, Ini 3 Rekomendasi K-Drama Rom-Com di November 2025
ShowBiz
Netflix Siapkan K-Drama Epik 'Kin and Sin', Kisahkan Perebutan Kekuasaan 3 Klan di Pulau Jeju Korea
K-Drama Kin and Sin menyatukan aktor papan atas Korea Selatan.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 22 Oktober 2025
Netflix Siapkan K-Drama Epik 'Kin and Sin', Kisahkan Perebutan Kekuasaan 3 Klan di Pulau Jeju Korea
ShowBiz
K-Drama 'Dear X' Siap Tayang November 2025, Soroti Persaingan Sengit Aktris Demi Popularitas dan Cinta
Diadaptasi dari webtoon populer, Dear X mengangkat kisah kelam dan ambisius dunia hiburan Korea.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 22 Oktober 2025
K-Drama 'Dear X' Siap Tayang November 2025, Soroti Persaingan Sengit Aktris Demi Popularitas dan Cinta
ShowBiz
Intip Para Pemeran 'Nice To Not Meet You' yang Bakal Tayang Perdana Bulan Depan, Nomor 4 Paling Bikin Penasaran
Disutradarai oleh Kim Ga-ram, serial ini menjanjikan kisah yang realistis tentang romansa kehidupan orang dewasa
Angga Yudha Pratama - Selasa, 21 Oktober 2025
Intip Para Pemeran 'Nice To Not Meet You' yang Bakal Tayang Perdana Bulan Depan, Nomor 4 Paling Bikin Penasaran
ShowBiz
Lee Do Hyun hingga Shin Si Ah Siap Bintangi Series Terbaru Netflix 'Grand Galaxy Hotel'
Grand Galaxy Hotel menjanjikan nuansa fantasi gelap dan emosional.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 15 Oktober 2025
Lee Do Hyun hingga Shin Si Ah Siap Bintangi Series Terbaru Netflix 'Grand Galaxy Hotel'
Lifestyle
Waduh! Kim Yoo Jung Mainnya Kejam Banget di 'Dear X', Naiknya Sambil Injak Kepala Orang
Setelah berjuang melalui masa muda yang penuh kesulitan seorang diri, Baek Ah Jin berhasil mengatasi berbagai kemalangan dan rasa sakit
Angga Yudha Pratama - Minggu, 12 Oktober 2025
Waduh! Kim Yoo Jung Mainnya Kejam Banget di 'Dear X', Naiknya Sambil Injak Kepala Orang
Lifestyle
Jang Ki Yong Rela Jadi Bucin 'Mama Palsu' Ahn Eun Jin di Dynamite Kiss, Bikin Jomblo Iri
Momen kebersamaan mereka memancarkan aura cinta dan kepedulian yang mendalam
Angga Yudha Pratama - Minggu, 12 Oktober 2025
Jang Ki Yong Rela Jadi Bucin 'Mama Palsu' Ahn Eun Jin di Dynamite Kiss, Bikin Jomblo Iri
ShowBiz
Lirik Lagu 'Stay With Me' Huh Gak, OST K-Drama Populer 'Bon Appétit, Your Majesty'
Lagu Stay With Me langsung mencuri perhatian publik berkat vokal emosional khas Huh Gak di K-Drama Bon Appetit, Your Majesty.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 07 Oktober 2025
Lirik Lagu 'Stay With Me' Huh Gak, OST K-Drama Populer 'Bon Appétit, Your Majesty'
ShowBiz
Lee Jae Wook dan Choi Sung Eun Bintangi K-Drama 'Last Summer', Drama Romantis yang Penuh Kejutan
Lee Jae Wook perankan dua karakter sekaligus di K-drama Last Summer.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 01 Oktober 2025
Lee Jae Wook dan Choi Sung Eun Bintangi K-Drama 'Last Summer', Drama Romantis yang Penuh Kejutan
ShowBiz
K-Drama Baru 'Ms. Incognito' Sajikan Roman Kriminal Penuh Intrik, Simak Sinopsis hingga Pemainnya
Ms. Incognito menjanjikan cerita penuh intrik perebutan warisan, konflik keluarga, serta plot twist yang mengejutkan hingga akhir.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 30 September 2025
K-Drama Baru 'Ms. Incognito' Sajikan Roman Kriminal Penuh Intrik, Simak Sinopsis hingga Pemainnya
Bagikan