Konsistensi Jadi Tantangan Timnas Indonesia U-19

Alwan Ridha RamdaniAlwan Ridha Ramdani - Kamis, 18 Juli 2024
Konsistensi Jadi Tantangan Timnas Indonesia U-19

Timnas Indonesia U-19. (Foto: Antara)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Timnas Indonesia U-19 menggunduli Filipina 6-0 dalam laga penyisihan grup A ASEAN U-19 Boys Championship atau Piala AFF U-19 yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Rabu malam.

Namun, Pelatih Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-19 Indra Sjafri belum puas dengan anak asuhnya masih.

"Game plan yang kami rencanakan dan filosofi yang dibangun untuk tim ini belum konsisten. Oleh karena itu saya fikir memang tim usia muda perlu waktu dan butuh kesabaran," kata Indra Sjafri.

Ia memastkan, dirinya bisa memastikan akan terus mengawal tiap pemain dan secara kualitas individu akan selalu meningkat.

"Pada babak pertama saya menginstruksikan untuk bermain agresif hingga pada menit ke-15 sampai 20 para pemain Filipina agak menurun dan Alhamdulillah anak-anak bisa membuat skema-skema gol yang dapat memuaskan saya," ujarnya.

Pelatih yang memiliki lisensi UEFA Pro tersebut meminta agar masyarakat bisa mendukung sewajarnya karena perjalanan anak asuhnya masih panjang.


"Saya harap semua masyarakat untuk tidak cepat menilai para pemain ini karena proses mereka masih panjang dan semoga bisa konsisten," katanya.

Pada laga selanjutnya melawan Kamboja pertandingannya pasti akan lebih berat bahkan saat laga ketiga lawan Timor Leste.

"Saya selalu bilang ke anak-anak agar tidak menganggap tiap pertandingan itu mudah, karena itu yang akan membuat mental mereka berkembang. Anak-anak ini masih muda dan harus dikawal agar selalu terjaga mental juaranya," tuturnya. (*)


#Timnas U-19 #Indra Sjafri
Bagikan

Berita Terkait

Olahraga
[HOAKS atau FAKTA]: Indra Sjafri Latih Timnas Sepak Bola Malaysia demi Balaskan Dendam ke PSSI yang Sudah Memecatnya
Beredar informasi yang menyebut Indra Sjafri kini melatih timnas Malaysia, setelah gagal membawa Tim Garuda capai target SEA Games dan dipecat PSSI.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
[HOAKS atau FAKTA]: Indra Sjafri Latih Timnas Sepak Bola Malaysia demi Balaskan Dendam ke PSSI yang Sudah Memecatnya
Olahraga
Indra Sjafri Dicopot, Sumardji Kecewa Penampilan Timnas SEA Games 2025 Tidak Masuk Akal
PSSI memberhentikan Indra Sjafri dari tugas sebagai pelatih Timnas Indonesia U-23 yang diumumkan Ketua Badan Tim Nasional Sumardji.
Wisnu Cipto - Rabu, 17 Desember 2025
Indra Sjafri Dicopot, Sumardji Kecewa Penampilan Timnas SEA Games 2025 Tidak Masuk Akal
Olahraga
Timnas Indonesia U-23 Tidak Capai Target di SEA Games 2025, PSSI Berhentikan Indra Sjafri
Indra Sjafri juga tidak akan menjadi bagian departemen teknik lagi.
Frengky Aruan - Selasa, 16 Desember 2025
Timnas Indonesia U-23 Tidak Capai Target di SEA Games 2025, PSSI Berhentikan Indra Sjafri
Olahraga
Indra Sjafri Fokus Penuh Bawa Timnas Indonesia U-23 Kalahkan Myanmar, Pasrah dengan Hasil Grup Lain yang Bisa Memengaruhi Kelolosan
Timnas Indonesia U-23 akan tampil lebih menyerang melawan Myanmar.
Frengky Aruan - Selasa, 09 Desember 2025
Indra Sjafri Fokus Penuh Bawa Timnas Indonesia U-23 Kalahkan Myanmar, Pasrah dengan Hasil Grup Lain yang Bisa Memengaruhi Kelolosan
Olahraga
Laga Perdana SEA Games, Indra Sjafri Bocorkan Strategi Lawan Filipina Tanpa Marcelino
Pelatih Indra Sjafri menegaskan kesiapan tim meski ada perubahan skuad di laga perdana SEA Games 2025.
Wisnu Cipto - Senin, 08 Desember 2025
Laga Perdana SEA Games, Indra Sjafri Bocorkan Strategi Lawan Filipina Tanpa Marcelino
Olahraga
Indra Sjafri Pelajari Pertemuan dengan Filipina di Kejuaraan ASEAN U-23, Pede Timnas Indonesia U-23 Raih Kemenangan di Laga Pertama SEA Games 2025
Hal ini disampaikan Indra Sjafri jelang pertemuan Timnas Indonesia U-23 dengan Filipina di Grup C sepak bola putra SEA Games 2025 di Stadion 700th Anniversary, Chiang Mai, Senin (8/12) malam WIB.
Frengky Aruan - Senin, 08 Desember 2025
Indra Sjafri Pelajari Pertemuan dengan Filipina di Kejuaraan ASEAN U-23, Pede Timnas Indonesia U-23 Raih Kemenangan di Laga Pertama SEA Games 2025
Olahraga
Respons Pelatih Timnas Indonesia U-23 Indra Sjafri soal Perubahan Lawan dan Jadwal Bertanding di SEA Games 2025
Hal ini menyusul mundurnya Kamboja dari sepak bola putra.
Frengky Aruan - Kamis, 04 Desember 2025
Respons Pelatih Timnas Indonesia U-23 Indra Sjafri soal Perubahan Lawan dan Jadwal Bertanding di SEA Games 2025
Olahraga
Kecuali Marselino Ferdinan, Indra Sjafri Pastikan Ivar Jenner, Mauro Zijlstra, dan Dion Markx Sudah Gabung Timnas Indonesia U-23
Mauro Zijlstra dan Dion Markx lebih dahulu merapat di Thailand, sebelum Ivar Jenner menyusul.
Frengky Aruan - Rabu, 03 Desember 2025
Kecuali Marselino Ferdinan, Indra Sjafri Pastikan Ivar Jenner, Mauro Zijlstra, dan Dion Markx Sudah Gabung Timnas Indonesia U-23
Olahraga
Marselino Ferdinan Tidak Jadi Perkuat Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025 karena Cedera Hamstring, Diganti Rifqi Ray Farandi
Marselino Ferdinan semula menjadi satu dari empat pemain abroad yang direncanakan membela Timnas U-23 di SEA Games 2025.
Frengky Aruan - Rabu, 03 Desember 2025
Marselino Ferdinan Tidak Jadi Perkuat Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025 karena Cedera Hamstring, Diganti Rifqi Ray Farandi
Olahraga
Pelatih Timnas Indonesia U-23 Indra Sjafri Mengaku Butuh Ivar Jenner di SEA Games 2025, Doakan Lobi PSSI Berhasil
Lobi terhadap klub Ivar Jenner FC Utrecht perlu dilakukan karena SEA Games 2025 bukan merupakan agenda FIFA dan tidak digelar di periode FIFA Matchday.
Frengky Aruan - Rabu, 19 November 2025
Pelatih Timnas Indonesia U-23 Indra Sjafri Mengaku Butuh Ivar Jenner di SEA Games 2025, Doakan Lobi PSSI Berhasil
Bagikan