Kolaborasi Teddy Adhitya dan White Chorus Lahirkan Pesan Lingkungan di Lagu ‘Jaga Nafas’

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - 2 jam, 32 menit lalu
Kolaborasi Teddy Adhitya dan White Chorus Lahirkan Pesan Lingkungan di Lagu ‘Jaga Nafas’

Teddy Adhitya kolaborasi bersama White Chorus. (foto: dok/ted records)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Setelah merilis lagu Bayangkan Ku Hilang pada Juli 2025, Teddy Adhitya kembali menghadirkan karya terbaru berjudul Jaga Nafas, hasil kolaborasinya bersama duo electro-pop asal Bandung, White Chorus.

Lagu Jaga Nafas tercipta dari kegelisahan Teddy melihat banyaknya kabar mengenai kerusakan dan eksploitasi lingkungan yang terus meningkat di Indonesia.

Ironisnya, negara yang kerap dijuluki salah satu paru-paru dunia ini justru mengalami degradasi besar akibat pengelolaan alam yang kurang bertanggung jawab.

Melalui lagu ini, Teddy mengajak pendengar untuk melakukan refleksi, mendorong setiap orang memikirkan langkah nyata yang bisa dimulai dari diri sendiri sebelum kerusakan tersebut mencapai titik tanpa jalan kembali.

Baca juga:

Lirik Lagu 'Bayangkan Ku Hilang' - Teddy Adhitya, Lebih dari Sekadar Narasi tentang Kecewa dan Patah Hati

White Chorus Luncurkan Kolaborasi Bareng Studio Moral, inFUTURA, dan NOUV

Lirik Lagu Jaga Nafas - Teddy Adhitya & White Chorus

Coba kau lihat pohon-pohon yang berjatuhan

Hidup ditanami keuntungan mematikan

Bila masa depan memang di genggaman kita

Sedikitnya rawatlah rumahmu sebaiknya

Jaga nafas ibu bumi yang lahirkan kita semua

Hidupku hidupmu dan yang akan datang

Apa yang akan kita tinggalkan tuk masa depan

Jika terus menghancurkan

Coba kau dengar bisu laut yang mengeruh

Dulu biru kini merintih tanpa suara

Ombak bergejolak mengikis kita yang hidup

Tak cukup doa untuk selamatkan dunia

Jaga nafas ibu bumi yang lahirkan kita semua

Hidupku hidupmu dan yang akan datang

Apa yang akan kita tinggalkan tuk masa depan

Jika terus menghancurkan

Apa yang akan kita tinggalkan tuk masa depan

Jika terus menghancurkan

(Interlude)

Jaga Nafas ibu bumi kita

Jaga Nafas ibu bumi kita

Jaga Nafas

Jaga Nafas

Jaga Nafas ibu bumi kita

Jaga Nafas ibu bumi kita

Jaga Nafas ibu bumi kita

Jaga Nafas

Jaga Nafas

Jaga Nafas ibu bumi kita

Apa yang akan kita tinggalkan tuk masa depan

Jika terus menghancurkan

(far)

#Musik #Musik Indonesia #Lirik Lagu
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Kolaborasi Teddy Adhitya dan White Chorus Lahirkan Pesan Lingkungan di Lagu ‘Jaga Nafas’
Lagu Jaga Nafas tercipta dari kegelisahan Teddy melihat banyaknya kabar mengenai kerusakan dan eksploitasi lingkungan yang terus meningkat di Indonesia.
Ananda Dimas Prasetya - 2 jam, 32 menit lalu
Kolaborasi Teddy Adhitya dan White Chorus Lahirkan Pesan Lingkungan di Lagu ‘Jaga Nafas’
ShowBiz
Malcolm Todd Tumpahkan Perasaan Patah Hati akibat Perpisahan di Lagu 'Sweet Boy', Simak Lirik Lengkapnya
Malcolm Todd mengajak pendengar menyelami berbagai lapisan perasaan di lagu Sweet Boy.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 22 November 2025
Malcolm Todd Tumpahkan Perasaan Patah Hati akibat Perpisahan di Lagu 'Sweet Boy', Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Lagu 'bittersweet' Madison Beer Kembali Viral di TikTok, Simak Lirik Lengkapnya
Lagu bittersweet Madison Beer menggambarkan emosi campur aduk, antara kesedihan dan rasa lega, yang muncul setelah sebuah hubungan berakhir.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 21 November 2025
Lagu 'bittersweet' Madison Beer Kembali Viral di TikTok, Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Lirik Lengkap 'Psycho' dari Video Musik Terbaru BABYMONSTER
Lagu tersebut merupakan salah satu track dalam EP mereka yang bertajuk 'We Go Up'.
Dwi Astarini - Jumat, 21 November 2025
Lirik Lengkap 'Psycho' dari Video Musik Terbaru BABYMONSTER
ShowBiz
ADOR Gelar Pertemuan Individu dengan Minji dan Danielle NewJeans, Hanni Ditinggal karena masih di Antarktika
Dalam pertemuan individual tersebut, kedua belah pihak berbagi pandangan dan membahas kondisi yang diperlukan untuk kemungkinan kembalinya para anggota.
Dwi Astarini - Jumat, 21 November 2025
ADOR Gelar Pertemuan Individu dengan Minji dan Danielle NewJeans, Hanni Ditinggal karena masih di Antarktika
ShowBiz
Afgan Bawakan Lagi 'Lagu Kepastian', Single Populer Reza Artamevia Ciptaan Bebi Romeo
Lagu Kepastian menempati posisi sebagai trek kedelapan dalam album studio kedelapan Afgan berjudul Retrospektif.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 21 November 2025
Afgan Bawakan Lagi 'Lagu Kepastian', Single Populer Reza Artamevia Ciptaan Bebi Romeo
ShowBiz
Electric Cats Lepas Single 'Sihir Ilusi', Tuangkan Keresahan tentang Ekspektasi, Tekanan, dan Jeda untuk Diri
Electric Cats merilis 'Sihir Ilusi', single pembuka album kedua yang mengangkat tema ekspektasi dan tekanan hidup. Hadir dengan nuansa lebih gelap dan energik.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 21 November 2025
Electric Cats Lepas Single 'Sihir Ilusi', Tuangkan Keresahan tentang Ekspektasi, Tekanan, dan Jeda untuk Diri
ShowBiz
Lirik Lagu Ikonis 50 Cent 'Candy Shop'
Di lagu ini, sang rapper bekerja sama dengan penyanyi R&B Olivia, menghadirkan kombinasi vokal dan rap yang menjadi ciri khas kolaborasi mereka.
Dwi Astarini - Jumat, 21 November 2025
Lirik Lagu Ikonis 50 Cent 'Candy Shop'
ShowBiz
Lirik Lagu 'Lampu Jalan', Kisahkan Proses Bertumbuh Naura Ayu
Naura menulis Lampu Jalan dari pengalaman berdamai dengan versi kecil dirinya, bagian yang dulu kerap ia sisihkan.
Dwi Astarini - Jumat, 21 November 2025
Lirik Lagu 'Lampu Jalan', Kisahkan Proses Bertumbuh Naura Ayu
ShowBiz
Marion Kisahkan Perjalanan Penuh Drama di Single ‘BYE’, ini Lirik Lengkapnya
Marion Jola baru saja merilis single BYE. Lagu ini menggambarkan perjalanan seseorang yang menutup bab penuh drama.
Soffi Amira - Jumat, 21 November 2025
Marion Kisahkan Perjalanan Penuh Drama di Single ‘BYE’, ini Lirik Lengkapnya
Bagikan