KIM dan Marion Jola Tampil Manis di Video Musik 'Magnet'

Angga Yudha PratamaAngga Yudha Pratama - Senin, 30 September 2024
KIM dan Marion Jola Tampil Manis di Video Musik 'Magnet'

KIM rilis video musik untuk single 'Magnet'. (foto: dok/Universal Music Indonesia)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com – KIM yang beranggotakan Arsy Widianto, Rachel Rae dadn Gusty Pratama baru saja melepas single berjudul ‘Magnet’ berkolaborasi dengan Marion Jola. Single ini diciptakan langsung oleh Arsy bersama sang ayah Yovie Widianto.

Lagu ini menceritakan tentang situasi di mana suatu hubungan asmara antara dua orang yang seharusnya ‘dirahasiakan’. Kenapa? Karena sebenarnya keduanya telah menjalani komitmen dengan yang lain, namun mereka berdua tidak dapat menyangkal bahwa mereka memiliki perasaan romantis satu sama lain.

“Jadi ceritanya sih lebih ke suka-sukaan gitu, karena memang keduanya sama-sama suka, tetapi sadar kalau mereka enggak bisa bersama, walaupun keinget terus sih ya,” jelas Arsy.

Baca juga:

Lirik Lagu Rayu Marion Jola dan Laleilmanino: Bertekuk Lutut Tak Berdaya

Memiliki aransemen yang super catchy, single ini juga dilengkapi dengan video musik yang disutradarai oleh Jessy Silviani dan Bobby Adrian. Dengan mengambil background sebuah rumah makan, video musik ini menyajikan sebuah cerita yang menguatkan liriknya. Namun, tetap dibuat fun, dengan segala kecerian yang ditampilkan.

“Seru banget sih pengerjaan videonya, konsepnya juga pas, banyak kesan fun-nya juga. Hasilnya sangat memuaskan,” ujar Rachel Rae yang diamini Gusty Pratama dan Arsy Widianto.

Melalui single “Magnet” ini trio KIM berharap lagunya bisa dinikmati orang banyak, dapat menjadi soundtrack seru saat memulai hari.

Baca juga:

Marion Jola Centil di Single 'Aku Takdirmu'

“Penginnya sih bisa didengar sebanyak mungkin oleh para penikmat musik, dan mereka bisa happy saat mendengarnya,” harap Trio KIM. (Far)

#Marion Jola #Musik
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
2 Dekade Bermusik, Holy City Rollers Kembali dengan Single ‘Where Have You Been’
Single ‘Where Have You Been’ menjadi pembuka untuk album penuh mendatang Holy City Rollers.
Ananda Dimas Prasetya - 9 menit lalu
2 Dekade Bermusik, Holy City Rollers Kembali dengan Single ‘Where Have You Been’
ShowBiz
Lirik 'Ingat-Ingat Lagi', Salah Satu Lagu dari Album 'Koma' Mahalini
Lirik lagu Ingat-Ingat Lagi menjadi refleksi akan kuatnya rasa cinta yang tulus, yang tetap membekas meski waktu telah berjalan.
Ananda Dimas Prasetya - 32 menit lalu
Lirik 'Ingat-Ingat Lagi', Salah Satu Lagu dari Album 'Koma' Mahalini
ShowBiz
Écoutez Kembali Hadir dengan Single 'Cerita Kita', Rayakan Persahabatan dan Reuni Setelah 12 Tahun
Band pop jazz Écoutez resmi merilis single terbaru “Cerita Kita” yang menandai kembalinya Delia setelah 12 tahun. Lagu ini mengisahkan persahabatan dan perjalanan panjang para personel.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
Écoutez Kembali Hadir dengan Single 'Cerita Kita', Rayakan Persahabatan dan Reuni Setelah 12 Tahun
Fun
Lirik Lagu Pawang Ciptaan Yaqin, Lahir dari Kisah Perceraian Publik Figur
Ditulis tahun 2023, “Pawang” lahir dari refleksi Yaqin terhadap berbagai kisah perceraian, baik dari kalangan selebriti maupun orang-orang di sekitarnya.
Wisnu Cipto - Minggu, 02 November 2025
Lirik Lagu Pawang Ciptaan Yaqin, Lahir dari Kisah Perceraian Publik Figur
Lifestyle
Diciptakan Mario G Klau, “Dirimu Yang Dulu” Hadirkan Nuansa Melankolis Lewat Karakter Vokal Anggis Devaki yang Kuat, Simak Liriknya
Single milik Anggis Devaki yang berjudul “Dirimu Yang Dulu”, sejak dirilis pada 29 November 2024 di bawah naungan HITS Records, masih terus menarik perhatian publik hingga saat ini.
Frengky Aruan - Sabtu, 01 November 2025
Diciptakan Mario G Klau, “Dirimu Yang Dulu” Hadirkan Nuansa Melankolis Lewat Karakter Vokal Anggis Devaki yang Kuat, Simak Liriknya
ShowBiz
Lirik Lagu 'Biarlah' dari Killing Me Inside, Onadio Leonardo Masih Jadi Vokalis
Lirik lagu Biarlah dari Killing Me Inside menjadi salah satu single dari album REBIRTH. Versi awal lagu ini diperkenalkan pada 2013 lalu.
Soffi Amira - Sabtu, 01 November 2025
 Lirik Lagu 'Biarlah' dari Killing Me Inside, Onadio Leonardo Masih Jadi Vokalis
ShowBiz
Perjalanan 20 Tahun Java Jazz Festival: dari Jakarta ke NICE, Musik Tanpa Batas
Java Jazz Festival akan merayakan ulang tahunnya yang ke-20. Festival ini akan digelar di NICE, PIK 2.
Soffi Amira - Jumat, 31 Oktober 2025
Perjalanan 20 Tahun Java Jazz Festival: dari Jakarta ke NICE, Musik Tanpa Batas
ShowBiz
Lirik Lagu 'Berhenti Mencintai' dari Album Terbaru Fatin
Fatin tampak semakin menunjukkan kemampuannya dalam membawakan lagu bertema cinta dengan gaya yang lembut tapi penuh kekuatan emosional.
Dwi Astarini - Jumat, 31 Oktober 2025
Lirik Lagu 'Berhenti Mencintai' dari Album Terbaru Fatin
ShowBiz
Suliyana Bawakan Ulang Lagu ‘Abot Salah Siji’, Simak Lirik dan Maknanya
Lewat lagu Abot Salah Siji, memperlihatkan kemampuan Suliyana sebagai penyanyi sekaligus penulis lagu.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 31 Oktober 2025
Suliyana Bawakan Ulang Lagu ‘Abot Salah Siji’, Simak Lirik dan Maknanya
ShowBiz
Dimansyah Laitupa Lanjutkan Eksistensi di Industri Musik lewat Single 'Untuk Apa', Simak Lirik Lengkapnya
Finalis Indonesian Idol Dimansyah Laitupa rilis single Untuk Apa.
Ananda Dimas Prasetya - Jumat, 31 Oktober 2025
Dimansyah Laitupa Lanjutkan Eksistensi di Industri Musik lewat Single 'Untuk Apa', Simak Lirik Lengkapnya
Bagikan