Karena Hairline, Tampilan 3 Idol Korea Selatan ini Berubah Drastis!

annehsannehs - Rabu, 24 Februari 2021
Karena Hairline, Tampilan 3 Idol Korea Selatan ini Berubah Drastis!

10 Drama Korea yang Paling Populer Saat Ini, Wajib Nonton (Part 2)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BIASANYA kita hanya memperhatikan pakaian yang kita gunakan, gaya riasan, skincare, dan warna rambut untuk memaksimalkan penampilan. Padahal, ada game changer yang benar-benar bisa membuat penampilanmu berubah drastis, dan perubahan ini berkaitan dengan rambut dan kepala.

Jawabannya adalah hairline atau garis rambut. Pengubahan hairline sering dimanfaatkan oleh para idola Korea Selatan untuk mengubah kesan pada penampilan mereka. Dilansir dari KoreaBoo, berikut ketiga idola Korea Selatan yang tampilannya berubah drastis ketika mengganti garis rambut.

Baca juga:

Seperti 'Parasite', 3 Cerita Film Korea Ini Tidak Tertebak

1. Suzy

Suzy memulai karier di dunia hiburan di serial TV Dream High pada 2011 silam. Dalam penampilannya kali ini, Suzy tampil dengan garis rambut yang sangat maju sehingga dahinya tampak sangat kecil. Tampilannya ini menghantarkan kesan yang lebih cute, youthful, dan ceria.

Suzy Miss A pada karier awalnya. (Foto Korea Boo)
Suzy Miss A pada karier awalnya. (Foto Korea Boo)

Pada potret di bawah, kamu bisa merasakan kesan manis yang ditampilkan dari Suzy.

Suzy bae pada awal kariernya. (Foto Korea Boo)
Suzy bae pada awal kariernya. (Foto Korea Boo)

Saat ini, Suzy menampilkan kesan yang lebih glamour dan dewasa dengan hairline yang lebih dimundurkan sehingga dahinya terlihat lebih lebar.

Suzy Bae saat ini. (Foto KoreaBoo)
Suzy Bae saat ini. (Foto KoreaBoo)

Dalam potret di bawah ini, sang aktris pemeran While You Were Sleeping ini terlihat sangat berbeda karena efek garis rambut dan riasan yang natural.

Suzy terlihat lebih dewasa karena rambut dan hairlinenya. (Foto Korea Boo)
Suzy terlihat lebih dewasa karena rambut dan hairlinenya. (Foto Korea Boo)

Baca juga:

10 Drama Korea yang Paling Populer Saat Ini, Wajib Nonton (Part 2)

2. Joy Red Velvet

Joy Red Velvet ketika debut. (Foto KoreaBoo)
Joy Red Velvet ketika debut. (Foto KoreaBoo)

Ketika pertama kali debut pada 2014 silam, Joy menampilkan kesan yang cute dan innocent. Serupa dengan Suzy, ia juga memiliki garis rambut yang lebih pendek sehingga dahinya terlihat lebih pendek. Dipoles dengan riasan yang glitter-y dan busana yang colorful, para penggemar akan mendapatkan kesan yang ceria pada penampilan Joy di masa awal ketenarannya.

Joy Red Velvet memberikan kesan yang dewasa. (Foto Korea Boo)
Joy Red Velvet memberikan kesan yang dewasa. (Foto Korea Boo)

Seiring dengan waktu, Joy mulai memberikan kesan yang dewasa dengan garis rambut yang lebih naik dan lebih mengekspos dahinya. Tidak hanya itu, riasan smokey eyes, countouring, serta warna lipstik yang bold membuat aktris kelahiran 3 September 1996 ini tampak lebih dewasa.

3. Sunmi

Pada awalnya, garis rambut Sunmi terlihat kurang merata, apalagi ketika ia menggunakan gaya rambut ponytail dengan angle dari atas.

Sunmi. (Foto Korea Boo)
Sunmi. (Foto Korea Boo)

Saat inni, Sunmi tampil lebih menarik dengan garis rambut yang lebih penuh dengan rambut yang lebih lebat.

Sunmi. (Foto @miyayeah/Instagram )
Sunmi. (Foto @miyayeah/Instagram )

Mulai sekarang, yuk perhatikan garis rambutmu untuk memberikan kesan yang berbeda dan unik dari biasanya. (SHN)

Baca juga:

Song Hye Kyo Main Drakor Garapan Penulis 'Descendants of the Sun'

#Selebriti #KPop #Kpop Idol
Bagikan
Ditulis Oleh

annehs

Berita Terkait

ShowBiz
MAMA Awards 2025 Siap Digelar di Hong Kong: Jennie, Seventeen, hingga BABYMONSTER Masuk Daftar Nominasi
MAMA 2025 mengusung tema 'Hear My Roar', menggambarkan semangat para musisi untuk bersuara dan mengekspresikan kreativitas mereka di panggung global.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 05 November 2025
MAMA Awards 2025 Siap Digelar di Hong Kong: Jennie, Seventeen, hingga BABYMONSTER Masuk Daftar Nominasi
Lifestyle
Lirik Lagu Korea House Party Girl group VVUP Yang Trending di YouTube
Lagu ini sukses menarik minat para pendengar di Korea Selatan, bahkan video klipnya berhasil menempati posisi keempat dalam daftar trending YouTube.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 02 November 2025
Lirik Lagu Korea House Party Girl group VVUP Yang Trending di YouTube
ShowBiz
NMIXX Comeback lewat Album dan Single 'Blue Valentine', Simak Performance Video hingga Lirik Lagunya
Album Blue Valentine menghadirkan kisah cinta yang penuh paradoks, hangat namun menyakitkan, dekat namun terasa jauh.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 02 November 2025
NMIXX Comeback lewat Album dan Single 'Blue Valentine', Simak Performance Video hingga Lirik Lagunya
ShowBiz
Pengadilan Putuskan Kontrak Eksklusif antara NewJeans dan ADOR tetap Sah, Terikat Sampai 2029
Pemberhentian Min Hee-jin dari jabatan CEO ADOR tidak dapat dijadikan alasan yang sah untuk mengakhiri kontrak eksklusif para anggota NewJeans.
Dwi Astarini - Kamis, 30 Oktober 2025
Pengadilan Putuskan Kontrak Eksklusif antara NewJeans dan ADOR tetap Sah, Terikat Sampai 2029
ShowBiz
Bintang 'KPop Demon Hunters' EJAE Lepas Debut Solo 'In Another World', Berikut Lirik Lengkapnya
Dalam liriknya, ia mencurahkan kisah tentang masa-masa sulit, penyesalan, serta proses menyadari bahwa sebagian besar luka yang ia rasakan justru berasal dari dalam dirinya sendiri.
Dwi Astarini - Senin, 27 Oktober 2025
Bintang 'KPop Demon Hunters' EJAE Lepas Debut Solo 'In Another World', Berikut Lirik Lengkapnya
ShowBiz
izna Comeback dengan 'Mamma Mia': Bawa Energi, Keberanian, dan Semangat Baru!
Single Mamma Mia menjadi title track dari mini album kedua mereka yang diberi nama Not Just Pretty.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 04 Oktober 2025
izna Comeback dengan 'Mamma Mia': Bawa Energi, Keberanian, dan Semangat Baru!
ShowBiz
‘KPop Demon Hunters’ Mewarnai Lorong Camilan di Korea Selatan, dari Mi Instan hingga Cake Bikin Perusahaan Cuan Besar
Perusahaan makanan berebut menggandeng megahit Netflix tersebut.
Dwi Astarini - Rabu, 01 Oktober 2025
 ‘KPop Demon Hunters’ Mewarnai Lorong Camilan di Korea Selatan, dari Mi Instan hingga Cake Bikin Perusahaan Cuan Besar
Lifestyle
Lirik Lagu Who Are You, Suho Ajak Pendengarnya Untuk Ikut Merenung
Melalui lagu ini, Suho seakan mengajak pendengarnya untuk ikut merenung, memaknai pengalaman hidup, dan menemukan arti kebahagiaan sejati dengan menjadi diri sendiri sepenuhnya.
Alwan Ridha Ramdani - Sabtu, 27 September 2025
Lirik Lagu Who Are You, Suho Ajak Pendengarnya Untuk Ikut Merenung
Fun
Lirik Lagu Terbaru CORTIS Berjudul 'FaSHion', Hip Hop Ala K-Pop
Dengan sentuhan musik bernuansa hip-hop, CORTIS menghadirkan identitas baru yang segar sebagai boy group pendatang baru di industri musik kpop dunia.
Wisnu Cipto - Sabtu, 20 September 2025
Lirik Lagu Terbaru CORTIS Berjudul 'FaSHion', Hip Hop Ala K-Pop
Fun
9 Pekan Berturut, Golden Soundtrack KPop Demon Hunters Puncaki Billboard Global 200
Lagu K-pop "Golden" dari HUNTR/X memuncaki tangga lagu Billboard Global 200 selama sembilan minggu berturut-turut.
Wisnu Cipto - Rabu, 17 September 2025
9 Pekan Berturut, Golden Soundtrack KPop Demon Hunters Puncaki Billboard Global 200
Bagikan