Kabar Buruk, Robert Pattinson Beri Sinyal Perilisan 'The Batman Part II' Kembali Ditunda

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Jumat, 06 Desember 2024
Kabar Buruk, Robert Pattinson Beri Sinyal Perilisan 'The Batman Part II' Kembali Ditunda

The Batman versi Robert Pattinson. (Foto: Rocksteady)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Tanggal perilisan The Batman Part II tertunda terus nih kayaknya. Kapan kamera akan mulai merekam The Batman Part II masih menjadi misteri karena pengembangannya memakan waktu lebih lama dari yang diantisipasi.

Satu orang yang bertanya-tanya mengapa sekuel superhero yang akan datang ini terus ditunda adalah aktor utamanya, yakni Robert Pattinson, sang pemeran Batman juga miliarder Bruce Wayne.

Berbicara dengan New York Times beberapa waktu lalu, Pattinson membahas banyaknya penundaan yang dialami sekuel kedua The Batman karya Matt Reeves itu, yang telah memicu rumor pembatalan tanpa henti di media sosial.

Dengan naskah untuk film layar lebar mendatang dari Bat-verse karya Matt Reeves yang belum rampung dan kesabaran penggemar yang menipis, Pattinson mengomentari lambatnya trilogi Batman. Bahkan ia mengeluarkan perkataan sarkas akan pensiun setelah trilogi The Batman selesai. "Aku akan pensiun (dari dunia akting) setelah trilogi itu selesai," ujarnya.

Baca juga:

Joker Maaf ya, Penguin Lebih Cocok Jadi Villain 'The Batman Part II'

Pattinson kini berusia 38 tahun. Biasanya seorang aktor film bisa pensiun di usia 70 hingga 80 tahun. Ini artinya jika Pattinson mengatakan ia akan pensiun setelah trilogi The Batman, berarti sekuel keduanya boleh jadi baru akan tayang beberapa tahun lalu, mengikuti usia aktor pemeran utama waralaba Twilight itu.

Namun, semoga saja Pattinson hanya bercanda pada wawancara tersebut dengan mengatakan ia akan pensiun setelah trilogi The Batman Matt Reeves selesai.

Antisipasi penggemar menanti sekuel itu semakin meningkat berkat serial spinoff The Batman yang mendapat pujian kritis, The Penguin, yang mendatangkan banyak penonton untuk HBO dan menggoda alur cerita potensial untuk The Batman Part II.

Kekhawatiran tentang The Batman Part II meningkat setelah sekuelnya mengalami penundaan rilis yang panjang awal tahun ini , dengan pemogokan SAG-AFTRA tahun lalu yang menunda pemutaran perdananya.

Baca juga:

Robbert Pattinson akan Kembali Ikut dalam Proyek Film Terbaru Christopher Nolan

Laporan kemudian muncul bahwa fotografi utama The Batman Part II akan dimulai musim semi mendatang, sementara Reeves tampaknya mengonfirmasi pada bulan September bahwa naskah untuk film tersebut telah selesai. (ikh)

#Film
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

ShowBiz
10 Film Indonesia Terlaris di Tahun 2025, 'Jumbo' Tembus 10 Juta Penonton
Daftar 10 film Indonesia terlaris sepanjang 2025. Jumbo memimpin Box Office dengan lebih dari 10 juta penonton, disusul Agak Laen dan Pabrik Gula.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
10 Film Indonesia Terlaris di Tahun 2025, 'Jumbo' Tembus 10 Juta Penonton
ShowBiz
Berani Sampaikan Ide, Miley Cyrus Tembus Proyek 'Avatar' James Cameron
Miley Cyrus resmi terlibat dalam Avatar: Fire and Ash dengan mengisi lagu penutup film ketiga garapan James Cameron yang sukses besar di box office.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Berani Sampaikan Ide, Miley Cyrus Tembus Proyek 'Avatar' James Cameron
ShowBiz
Film Thriller Korea 'Sister' Siap Tayang Januari 2026, Jung Zi So Jadi Bintang Utama
Film thriller Korea Sister dibintangi Jung Zi So akan tayang di bioskop pada 28 Januari 2026. Kisah penculikan, rahasia keluarga, dan konflik emosional.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Film Thriller Korea 'Sister' Siap Tayang Januari 2026, Jung Zi So Jadi Bintang Utama
ShowBiz
Simu Liu Jadi Bintang Utama Film Adaptasi Game 'Sleeping Dogs', Disutradarai Timo Tjahjanto
Simu Liu resmi membintangi film adaptasi game 'Sleeping Dogs' yang disutradarai Timo Tjahjanto. Kisah polisi undercover lawan Triad siap ke layar lebar.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 31 Desember 2025
Simu Liu Jadi Bintang Utama Film Adaptasi Game 'Sleeping Dogs', Disutradarai Timo Tjahjanto
ShowBiz
‘Every Day, We’ Tayang Februari 2026, Film Romansa Remaja Kim Sae-ron dan Lee Chae-min
Every Day, We merupakan film coming-of-age bergenre romansa yang diadaptasi dari webtoon KakaoPage yang telah meraih lebih dari 16 juta pembaca.
Dwi Astarini - Selasa, 30 Desember 2025
 ‘Every Day, We’ Tayang Februari 2026, Film Romansa Remaja Kim Sae-ron dan Lee Chae-min
Lifestyle
Film Adaptasi Gim Sleeping Dogs, Bakal Disutradarai Timo Tjahjanto
Gim ini menarik karena adegan pertarungan tangan kosong dan juga senjata apinya.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 30 Desember 2025
Film Adaptasi Gim Sleeping Dogs, Bakal Disutradarai Timo Tjahjanto
ShowBiz
Rekomendasi Deretan Film Natal yang Bikin Liburan Akhir Tahun Makin Hangat
Cuaca tak menentu saat libur akhir tahun? Ini rekomendasi film Natal terbaik yang bisa ditonton di rumah agar suasana tetap hangat dan menyenangkan.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 25 Desember 2025
Rekomendasi Deretan Film Natal yang Bikin Liburan Akhir Tahun Makin Hangat
ShowBiz
Aktor 'It: Chapter Two' James Ransone Meninggal Dunia, Bunuh Diri di Usia 46 Tahun
Menurut berita yang tersebar, sosok Ransone meninggal pada 19 Desember.
Dwi Astarini - Senin, 22 Desember 2025
Aktor 'It: Chapter Two' James Ransone Meninggal Dunia, Bunuh Diri di Usia 46 Tahun
ShowBiz
Amazon Teken Kontrak dengan Netflix, James Bond Ikut Pindah Rumah
udul film ikonis James Bond yang ditayangkan Netflix antara lain Die Another Day, No Time to Die, Quantum of Solace, dan Skyfall.
Dwi Astarini - Senin, 22 Desember 2025
Amazon Teken Kontrak dengan Netflix, James Bond Ikut Pindah Rumah
ShowBiz
Disutradarai Baim Wong, Christine Hakim Karakter Utama dalam Film ‘Semua Akan Baik-baik Saja’
Aktris senior Christine Hakim membintangi film keluarga 'Semua Akan Baik-baik Saja' yang disutradarai Baim Wong.
Frengky Aruan - Minggu, 21 Desember 2025
Disutradarai Baim Wong, Christine Hakim Karakter Utama dalam Film ‘Semua Akan Baik-baik Saja’
Bagikan