Juara! Siti Alfiah Sumbang Medali Emas Pertama dari Cabang Para Renang di Para Games 2025

Alwan Ridha RamdaniAlwan Ridha Ramdani - Rabu, 21 Januari 2026
Juara! Siti Alfiah Sumbang Medali Emas Pertama dari Cabang Para Renang di Para Games 2025

Ilustrasi - Puluhan atlet para renang Indonesia berlatih untuk mempersiapkan diri menghadapi ASEAN Para Games Thailand 2025, di Pusat Pelatihan Paralimpiade Indonesia (PPPI), Delingan, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, Selasa (13/1/2026). ANTARA/Donny Aditra

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Berdera Merah Putih berkibar pada ASEAN Para Games 2025 Thailand. Atlet para renang putri Indonesia Siti Alfiah menyumbang medali emas pertama dari cabang para renang.

Siti menorehkan prestasi terbaik pada final nomor lomba 400 meter gaya bebas putri untuk klasifikasi S6, yang diselenggarakan di 80th Birthday Anniversary Stadium's Aquatic Center, Nakhon Ratchasima, Rabu.

Siti Alfiah mencatatkan waktu 6 menit 56,86 detik, guna mengalahkan wakil Vietnam Trinh Thi Bich Nhu, yang membukukan waktu 7 menit 12,09 detik di peringkat kedua.

Prestasi membanggakan bagi Indonesia tidak cukup sampai di situ. Sebab, peringkat ketiga juga diisi wakil dari Tanah Air, yakni Riyanti.

Baca juga:

Kirim 290 Atlet, Menpora Targetkan RI Bawa Pulang 83 Emas ASEAN Para Games

Riyanti merebut perunggu setelah mencatatkan waktu 7 menit 17,80 detik, menyingkirkan atlet Filipina Roble Beariza Ma Josephine, yang membukukan waktu 8 menit 25,15 detik di peringkat keempat.

Tim para renang Indonesia diperkuat 28 atlet yang terdiri atas 19 putra dan sembilan putri. Secara garis besar, komposisi atlet terbagi menjadi dua kelompok umur, yakni perenang senior yang masih berprestasi dan perenang muda hasil pembinaan berjenjang.

#ASEAN Para Games #Renang #Mendali Emas
Bagikan

Berita Terkait

Olahraga
Juara! Siti Alfiah Sumbang Medali Emas Pertama dari Cabang Para Renang di Para Games 2025
Prestasi membanggakan bagi Indonesia tidak cukup sampai di situ. Sebab, peringkat ketiga juga diisi wakil dari Tanah Air, yakni Riyanti.
Alwan Ridha Ramdani - Rabu, 21 Januari 2026
Juara! Siti Alfiah Sumbang Medali Emas Pertama dari Cabang Para Renang di Para Games 2025
Olahraga
Kirim 290 Atlet, Menpora Targetkan RI Bawa Pulang 83 Emas ASEAN Para Games
Menpora Erick Thohir menargetkan Indonesia membawa pulang 82 medali emas ajang 13th ASEAN Para Games 2025 di Thailand.
Wisnu Cipto - Sabtu, 10 Januari 2026
Kirim 290 Atlet, Menpora Targetkan RI Bawa Pulang 83 Emas ASEAN Para Games
Olahraga
Klasemen Medali SEA Games 2025 Hari Ini: Indonesia Jaga Jarak dari Vietnam
Update klasemen medali emas SEA Games 2025 Kamis 18 Desember. Indonesia kokoh di peringkat dua dan menjauh dari Vietnam, futsal putri berpeluang tambah emas.
ImanK - Kamis, 18 Desember 2025
Klasemen Medali SEA Games 2025 Hari Ini: Indonesia Jaga Jarak dari Vietnam
Olahraga
Medali Emas Indonesia Terus Bertambah di SEA Games 2025, Kokoh di Peringkat Dua
Indonesia menambah lima medali emas di SEA Games 2025 hingga Rabu siang. Total emas Merah Putih kini 67 dan kukuh di peringkat dua klasemen.
ImanK - Rabu, 17 Desember 2025
Medali Emas Indonesia Terus Bertambah di SEA Games 2025, Kokoh di Peringkat Dua
Indonesia
Jason Donovan, 'the Next Richard Sam Bera', Masa Depan Renang Indonesia Menuju Generasi Emas
Richard Sam Bera menyebut capaian akuatik di SEA Games sebagai suatu kemajuan dan saat ini menuju generasi emas.
Dwi Astarini - Rabu, 17 Desember 2025
Jason Donovan, 'the Next Richard Sam Bera', Masa Depan Renang Indonesia Menuju Generasi Emas
Olahraga
Akuatik Indonesia Raih 11 Medali di SEA Games 2025, Richard Sam Bera Bicara Generasi Emas
Akuatik Indonesia menutup SEA Games 2025 Thailand dengan 11 medali. Legenda renang Richard Sam Bera menilai tim menuju generasi emas, Jason Donovan jadi andalan baru.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 17 Desember 2025
Akuatik Indonesia Raih 11 Medali di SEA Games 2025, Richard Sam Bera Bicara Generasi Emas
Berita Foto
SEA Games 2025 Thailand: Felix Victor Iberle Raih Medali Perunggu Gaya Dada 50 Meter Putra
Perenang Indonesia Felix Victor Iberle raih medali perak nomor gaya dada 50 meter Putra SEA Games 2025 di Thailand, Senin (15/12/2025).
Didik Setiawan - Senin, 15 Desember 2025
SEA Games 2025 Thailand: Felix Victor Iberle Raih Medali Perunggu Gaya Dada 50 Meter Putra
Berita Foto
SEA Games 2025 Thailand: Farrel Armando Raih Medali Perak 200 Meter Gaya Punggung Putra
Perenang Indonesia Farrel Armando Tangkas raih medali perak nomor 200 meter gaya punggung putra SEA Games 2025 di Thailand, Senin (15/12/2025).
Didik Setiawan - Senin, 15 Desember 2025
SEA Games 2025 Thailand: Farrel Armando Raih Medali Perak 200 Meter Gaya Punggung Putra
Olahraga
7 Atlet Renang Tembus Final SEA Games 2025, Indonesia Berpotensi Panen Emas Hari ini
Sebanyak tujuh atlet renang Indonesia menembus final SEA Games 2025. Indonesia berpotensi meraih emas hari ini.
Soffi Amira - Jumat, 12 Desember 2025
7 Atlet Renang Tembus Final SEA Games 2025, Indonesia Berpotensi Panen Emas Hari ini
Olahraga
Thailand Rilis Medali SEA Games dan ASEAN Para Games, Bedanya Cuma Ini!
Desain kedua medali sama hanya hanya pada lambang dan tanda pengenal.
Wisnu Cipto - Senin, 24 November 2025
Thailand Rilis Medali SEA Games dan ASEAN Para Games, Bedanya Cuma Ini!
Bagikan