Jannik Sinner Jadi Petenis Nomor 1 di Dunia

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Selasa, 11 Juni 2024
 Jannik Sinner Jadi Petenis Nomor 1 di Dunia

Jannik Sinner. (ANTARA/AFP/Bertrand Guay)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Petenis Jannik Sinner meraih prestasi gemilang di usianya yang masih muda. Ia meraih peringkat nomor satu di ATP, sekaligus menjadi petenis Italia pertama yang berhasil mencapai posisi tersebut.

Dikutip dari laman ATP Tour, Selasa (11/6), pemain berusia 22 tahun itu mengawali tahun ini dengan menduduki peringkat ke-4 dunia. Namun, penampilannya memukau di sejumlah kompetisi tahun ini, seperti di Australian Open, meraih gelar di ATP Masters 1000, dan mencapai semifinal di Indian Wells. Sinner kini menjadi pemain ke-29 yang berdiri di puncak tenis profesional putra.

“Ini mewakili hasil etos kerja yang luar biasa. Itu adalah salah satu tujuan saya untuk diri saya sendiri dan tim saya tahun ini," ujar Sinner.

Menurut Sinner, pencapaian ini sangat berharga untuknya. Meski sudah menjadi yang terbaik di dunia, ia mengaku akan terus mengembangkan dirinya.

Baca juga:

Djokovic Tidak Berekspektasi Lebih Walau Membuka French Open dengan Kemenangan

"Tujuan terpentingnya adalah selalu berkembang sebagai pemain dan sebagai pribadi, mengelilingi diri saya dengan orang-orang hebat," tambahnya.

"Dalam periode terakhir saya telah memainkan permainan yang sangat bagus. Saya sangat senang berada di posisi ini.”

Selain itu, Ketua ATP Andrea Gaudenzi mengatakan bahwa pencapaian Jannik menjadi nomor 1 di ATP sangat luar biasa. Terlebih lagi usia Jannik saat ini baru 22 tahun, itu menjadi prestasi tak biasa. Gaudenzi yakin permainan Jannik akan semakin berkualitas di masa depan.

"Di usianya yang baru 22 tahun, ia memiliki jalan yang luar biasa ke depan. Akan sangat menarik untuk menyaksikan perjalanannya berlanjut," kata Gaudenzi.

Baca juga:

Djokovic Raih Sportman of The Year, Gelar Kelima Sepanjang Karier

Sinner pertama kali memasuki Peringkat ATP PIF pada 12 Februari 2018 pada usia 16 tahun. Kurang dari dua tahun kemudian, pada 28 Oktober 2019, ia menembus peringkat 100 Besar dunia. Tak lama kemudian, Jannik memenangkan Final ATP Generasi Berikutnya yang dipersembahkan oleh PIF hanya di usia 18 tahun. (ikh)

#Olahraga
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

Olahraga
NOC Terima Kunjungan KSOC, Perkuat Kerja Sama Olahraga Indonesia-Korea Selatan
KSOC mengunjungi NOC Indonesia pada Jumat (9/1). Pertemuan ini memperkuat kerja sama dan pengembangan olahraga di kedua negara.
Soffi Amira - Sabtu, 10 Januari 2026
NOC Terima Kunjungan KSOC, Perkuat Kerja Sama Olahraga Indonesia-Korea Selatan
Indonesia
Presiden Prabowo Minta Atlet Dihargai secara Nyata, jangan hanya Diberi Terima Kasih,
Sebagai bentuk penghargaan kepada para atlet, pemerintah memberikan sejumlah bonus yang berkisar Rp 157 juta hingga Rp 1 miliar.
Dwi Astarini - Jumat, 09 Januari 2026
Presiden Prabowo Minta Atlet Dihargai secara Nyata, jangan hanya Diberi Terima Kasih,
Indonesia
Indonesia Sukses Raih 91 Emas di SEA Games 2025, CdM Puji Dedikasi dan Semangat Juang para Atlet
Bayu menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh atlet dan ofisial yang telah berjuang sepanjang SEA Games Thailand 2025.
Dwi Astarini - Minggu, 21 Desember 2025
Indonesia Sukses Raih 91 Emas di SEA Games 2025, CdM Puji Dedikasi dan Semangat Juang para Atlet
Olahraga
Indonesia Raih 91 Emas, Lampaui Target di SEA Games 2025
Kemenpora RI sebelumnya hanya menargetkan kontingen Indonesia mampu mengamankan sekitar 80 medali emas.
Dwi Astarini - Sabtu, 20 Desember 2025
Indonesia Raih 91 Emas, Lampaui Target di SEA Games 2025
Olahraga
Tim Indonesia Raih Posisi Kedua SEA Games Thailand 2025, Ukir Sejarah 30 Tahun
Tim Indonesia mengoleksi 91 medali emas, 112 perak dan 130 perunggu dan total 333 medali.
Dwi Astarini - Sabtu, 20 Desember 2025
Tim Indonesia Raih Posisi Kedua SEA Games Thailand 2025, Ukir Sejarah 30 Tahun
Olahraga
Berjaya di SEA Games 2025, Tim Indonesia Pertegas Posisi 'Raja' Panahan Asia Tenggara
Prestasi ini merupakan hasil kerja keras, disiplin, dan kepercayaan para atlet, pelatih, ofisial dan semua pihak yang mendukung kami.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Berjaya di SEA Games 2025, Tim Indonesia Pertegas Posisi 'Raja' Panahan Asia Tenggara
Olahraga
Tim Cycling Indonesia Andalkan Mental Juara dan Dukungan Penuh Federasi, Kunci Kesuksesan Capai Target Medali SEA Games 2025
Ditambah latihan konsisten dan penguasaan medan pertandingan yang dilakukan sejak lama.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Tim Cycling Indonesia Andalkan Mental Juara dan Dukungan Penuh Federasi, Kunci Kesuksesan Capai Target Medali SEA Games 2025
Olahraga
Aksi Basral saat Pulang Bawa Medali Emas SEA Games 2025, Tunjukkan Trik Skateboard Loncati Motor
saat bertarung di SEA Games, Basral sebenarnya tidak dalam kondisi baik-baik saja karena punya cedera pergelangan kaki yang dialaminya sejak lama.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Aksi Basral saat Pulang Bawa Medali Emas SEA Games 2025, Tunjukkan Trik Skateboard Loncati Motor
Indonesia
Martina Ayu Tercepat di Triathlon Putri, Raihan Emas Tim Indonesia di SEA Games 2025 Thailand Tembus 81
Emas hari ini menjadi sumbangan emas yang kelima di SEA Games 2025.
Dwi Astarini - Jumat, 19 Desember 2025
Martina Ayu Tercepat di Triathlon Putri, Raihan Emas Tim Indonesia di SEA Games 2025 Thailand Tembus 81
Olahraga
FIFA Rilis Tiket Lebih Murah untuk Piala Dunia 2026, hanya Rp 1 Jutaan
FIFA mengatakan harga tiket baru ini akan tersedia bagi sejumlah suporter setia dari negara-negara yang lolos ke Piala Dunia.
Dwi Astarini - Rabu, 17 Desember 2025
 FIFA Rilis Tiket Lebih Murah untuk Piala Dunia 2026, hanya Rp 1 Jutaan
Bagikan