Jaga Kelestarian Lingkungan, Gunakan Pendingin Ruangan Berkelanjutan

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Rabu, 30 Oktober 2024
Jaga Kelestarian Lingkungan, Gunakan Pendingin Ruangan Berkelanjutan

Pendingin ruangan ramah lingkungan dapat mengurangi potensi pemanasan global. (Foto: Hitachi)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Menjaga lingkungan dan bumi tetap hijau bisa dilakukan dengan berbagai cara. Salah satu cara bisa dilakukan ialah dengan menggunakan pendingin ruangan ramah lingkungan.

Faktor penting dalam menciptakan pendingin ruangan ramah lingkungan ialah pemakaiannya mesti hemat energi karena memiliki fitur relevan. Misalnya dengan adanya refrigeran ramah lingkungan R1234ze, yang memiliki Potensi Pemanasan Global (Global Warming Potential/GWP) sangat rendah (<1)

"Tujuan kami bukan hanya memimpin dalam inovasi produk, tetapi juga menghasilkan alternatif berkelanjutan yang diwujudkan melalui pembangunan ekosistem industri yang kuat," ujar Guan Yu, Vice President dan General Manager Johnson Controls-Hitachi Air Conditioning China, Asia Tenggara & Pasifik, seperti dikutip dari siaran pers diterima merahputih.com, Rabu (30/10).

Pendingin ruangan ramah lingkungan juga harus bebas klorin dan aman bagi ozon. Dengan begitu, fitur-fitur tersebut juga mendukung target emisi nol bersih Indonesia pada tahun 2060.

Baca juga:

TVS Perkenalkan Apache RTR 310, Hasil Kerja Sama dengan BMW

Kecanggihan teknologi juga perlu diterapkan pada pendingin ruangan. Misalnya inovasi penukar panas yang hadir berkat kecanggihan teknologi Jepang berbentuk SIGMA dan kompresor gulung injeksi gas menghasilkan kinerja luar biasa. Sistem ini menawarkan penghematan biaya yang signifikan atas peran kapasitasnya yang mencapai 120HP dan rasio efisiensi energi tinggi.

Johnson Controls-Hitachi Air Conditioning Indonesia memperkenalkan Chiller Sentrifugal Seri VG dan S untuk menjawab kebutuhan pendingin ruangan ramah lingkungan tersebut. Produsen AC global ini juga berfokus pada penyediaan solusi HVAC (Heating, Ventilation, and Air Conditioning) pada produk-produk mereka demi mendukung keberlanjutan di dunia.

"Kami memiliki tujuan untuk membangun ekosistem HVAC yang berkembang serta mendorong inovasi lokal, mendukung standar industri hijau, dan meningkatkan keterampilan tenaga kerja," papar Susanna, Manajer Penjualan Senior Johnson Controls-Hitachi Air Conditioning Indonesia. (ikh)

#Teknologi
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

Lifestyle
Anomali Apple: iPhone Air Kurang Laris, Tapi Produksi iPhone 17 Malah Diborong Habis
Performa iPhone Air yang kurang memuaskan ini mencerminkan tren yang terlihat di seluruh pasar smartphone
Angga Yudha Pratama - Selasa, 21 Oktober 2025
Anomali Apple: iPhone Air Kurang Laris, Tapi Produksi iPhone 17 Malah Diborong Habis
Indonesia
Presiden Prabowo Gelar Rapat Terbatas di Kertanegara, Bahas Pengembangan STEM dan Swasembada Energi-Pangan
Mensesneg hingga Mendkiti Saintek turuh hadir dalam rapat terbatas di Kertanegara.
Ananda Dimas Prasetya - Minggu, 19 Oktober 2025
Presiden Prabowo Gelar Rapat Terbatas di Kertanegara, Bahas Pengembangan STEM dan Swasembada Energi-Pangan
Fun
iPhone 18 Pro Bakal Dilengkapi Kamera Aperture Variabel, Kerja Sama dengan 2 Perusahaan Tiongkok
iPhone 18 Pro akan dilengkapi kamera aperture variabel. Apple bekerja sama dengan dua perusahaan Tiongkok untuk mengembangkan fitur ini.
Soffi Amira - Sabtu, 18 Oktober 2025
iPhone 18 Pro Bakal Dilengkapi Kamera Aperture Variabel, Kerja Sama dengan 2 Perusahaan Tiongkok
Lifestyle
ChatGPT bakal Izinkan Konten Erotis untuk Pengguna Dewasa
Sebagai upaya memperlakukan pengguna dewasa sebagai orang dewasa.
Dwi Astarini - Jumat, 17 Oktober 2025
ChatGPT bakal Izinkan Konten Erotis untuk Pengguna Dewasa
Lifestyle
Engsel iPhone Fold yang Bakal Meluncur Tahun Depan Cuma Rp 1 Juta, Harga HP-nya DIperkirakan Tembus Rp 30 Juta
Potensi masuknya Luxshare-ICT sebagai pemasok engsel mengindikasikan bahwa biaya masih memiliki ruang untuk terus menurun
Angga Yudha Pratama - Jumat, 17 Oktober 2025
Engsel iPhone Fold yang Bakal Meluncur Tahun Depan Cuma Rp 1 Juta, Harga HP-nya DIperkirakan Tembus Rp 30 Juta
Fun
OPPO Find X9 Series Meluncur Global 28 Oktober, ini Spesifikasi Lengkapnya
OPPO Find X9 Series akan dirilis global pada 28 Oktober 2025. Berikut ini adalah spesifikasi lengkapnya.
Soffi Amira - Jumat, 17 Oktober 2025
OPPO Find X9 Series Meluncur Global 28 Oktober, ini Spesifikasi Lengkapnya
Fun
Samsung Bakal Hentikan Seri Edge, Bagaimana Nasib Galaxy S26?
Samsung akan menghentikan seri Edge. Namun, Samsung Galaxy S26 Edge bisa jadi model terakhir yang bakal dirilis.
Soffi Amira - Jumat, 17 Oktober 2025
Samsung Bakal Hentikan Seri Edge, Bagaimana Nasib Galaxy S26?
Fun
OPPO Find X9 dan Find X9 Pro Meluncur, Bawa Dimensity 9500 hingga Baterai 7.500mAh
OPPO Find X9 dan Find X9 Pro resmi meluncur di Tiongkok. HP ini akan dijual secara resmi pada 22 Oktober 2025.
Soffi Amira - Kamis, 16 Oktober 2025
OPPO Find X9 dan Find X9 Pro Meluncur, Bawa Dimensity 9500 hingga Baterai 7.500mAh
Fun
Xiaomi 18 Mulai Digarap, Tetap Bawa 'Magic Back Screen' dan Rilis Tahun Depan
Xiaomi 18 kini mulai masuk penggarapan. HP tersebut akan kembali membawa Magic Back Screen.
Soffi Amira - Kamis, 16 Oktober 2025
Xiaomi 18 Mulai Digarap, Tetap Bawa 'Magic Back Screen' dan Rilis Tahun Depan
Fun
OPPO Find X9 Bakal Jadi HP eSIM Pertama yang Meluncur di Tiongkok
OPPO Find X9 Series akan menjadi HP eSIM pertama yang meluncur di Tiongkok. HP ini segera rilis Kamis (16/10) waktu setempat.
Soffi Amira - Kamis, 16 Oktober 2025
OPPO Find X9 Bakal Jadi HP eSIM Pertama yang Meluncur di Tiongkok
Bagikan