Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Timnas Indonesia U-20 Vs Uzbekistan di Piala Asia U-20 2025

Frengky AruanFrengky Aruan - Minggu, 16 Februari 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Timnas Indonesia U-20 Vs Uzbekistan di Piala Asia U-20 2025

Timnas Indonesia U-20 berada di dasar klasemen Grup C Piala Asia U-20 setelah kalah telak 0-3 dari Iran. (Foto: FFIRI)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Timnas Indonesia U-20 akan melanjutkan kiprahnya di Piala Asia U-20 2025. Uzbekistan akan menjadi lawan di laga kedua Grup C.

Laga akan digelar di Shenzhen Youth Football Training Base Centre Stadium, Shenzhen, Minggu (16/2) malam WIB.

Timnas Indonesia U-20 sebelumnya kalah 0-3 dari Iran di laga pertama Grup C. Sedangkan Uzbekistan, yang merupakan juara bertahan Piala Asia U-20 menang tipis 1-0 atas Yaman.

Kekalahan membuat Indonesia sementara di dasar klasemen Grup C. Adapun Uzbekistan di tempat kedua dengan tiga poin, kalah selisih gol dari Iran.

Baca juga:

Uzbekistan Bertekad Lanjutkan Tren Positif Melawan Timnas Indonesia U-20

"Kita harus lebih siap menghadapi Uzbekistan, hal itu kita lakukan dengan melihat pertandingan-pertandingan mereka sebelumnya agar kita siap menghadapi mereka,” kata pelatih Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri soal laga melawan Uzbekistan.

Laga Timnas Indonesia U-20 vs Uzbekistan akan disiarkan secara langsung, termasuk dinikmati lewat layanan streaming.

Berikut jadwal siaran langsung dan live streaming:

Timnas Indonesia U-20 Vs Uzbekistan U-20

Shenzhen Youth Football Training Base Centre Stadium

Minggu, 16 Februari 2025

Kick-off: 18.30 WIB

Live TV: RCTI, GTV

Live Streaming: RCTI+, Vision+

#Timnas Indonesia U-20 #Timnas Uzbekistan #Piala Asia U-20 #Jadwal Pertandingan #Live Streaming
Bagikan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Berita Terkait

Olahraga
PAOK vs Real Betis Liga Europa: Preview, Kondisi Tim, dan Prediksi Skor
Preview PAOK vs Real Betis di Liga Europa. Analisis performa, kondisi pemain, rekor kandang, dan prediksi skor jelang laga di Thessaloniki.
ImanK - Kamis, 22 Januari 2026
PAOK vs Real Betis Liga Europa: Preview, Kondisi Tim, dan Prediksi Skor
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Olympique Marseille Vs Liverpool di Matchday 7 Liga Champions
Sembilan laga lain pada matchday 7 fase liga Liga Champions akan digelar pada Kamis (22/1) dini hari WIB, termasuk laga Olympique Marseille versus (vs) Liverpool
Frengky Aruan - Rabu, 21 Januari 2026
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Olympique Marseille Vs Liverpool di Matchday 7 Liga Champions
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Real Madrid Vs AS Monaco di Matchday 7 Liga Champions
Laga Real Madrid versus AS Monaco di matchday 7 fase liga Liga Champions akan disiarkan secara langsung di televisi swasta dan dapat dinikmati lewat layanan streaming.
Frengky Aruan - Selasa, 20 Januari 2026
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Real Madrid Vs AS Monaco di Matchday 7 Liga Champions
Olahraga
Jadwal Lengkap Matchday 7 Liga Europa pada Jumat Dini Hari WIB
Sebanyak 18 pertandingan akan digelar pada matchday 7 Liga Europa, Jumat (23/1) diini hari WIB.
Frengky Aruan - Selasa, 20 Januari 2026
Jadwal Lengkap Matchday 7 Liga Europa pada Jumat Dini Hari WIB
Olahraga
Jadwal Lengkap Matchday 7 Liga Champions: Dihiasi Duel Penguasa Kompetisi Domestik Inter Milan Vs Arsenal
Liga Champions 2025/2026 memasuki matchday 7 fase liga, di mana 18 pertandingan akan digelar termasuk duel Inter Milan vs Arsenal
Frengky Aruan - Selasa, 20 Januari 2026
Jadwal Lengkap Matchday 7 Liga Champions: Dihiasi Duel Penguasa Kompetisi Domestik Inter Milan Vs Arsenal
Olahraga
Jadwal, Live Juga Link Streaming Real Sociedad Vs Barcelona di Liga Spanyol La Liga
Pemuncak klasemen Liga Spanyol La Liga Barcelona akan menjalani pertandingan pekan ke-20 melawan Real Sociedad, Senin (19/1) dini hari WIB
Frengky Aruan - Minggu, 18 Januari 2026
Jadwal, Live Juga Link Streaming Real Sociedad Vs Barcelona di Liga Spanyol La Liga
Olahraga
Jadwal Lengkap ASEAN Championship 2026: Timnas Indonesia Buka Kiprah Hadapi Kamboja, Singapura Lawan Terakhir
Jadwal lengkap ASEAN Championship 2026 atau sebelumnya dikenal sebagai Piala AFF sudah dirilis, di mana Timnas Indonesia akan membuka kiprah melawan Kamboja.
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Jadwal Lengkap ASEAN Championship 2026: Timnas Indonesia Buka Kiprah Hadapi Kamboja, Singapura Lawan Terakhir
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Liga Italia Serie A Como Vs AC Milan
Laga ini menjadi kesempatan bagi AC Milan untuk memangkas selisih poin dari pemuncak klasemen Inter Milan.
Frengky Aruan - Kamis, 15 Januari 2026
Jadwal, Siaran Langsung, Live Juga Link Streaming Laga Liga Italia Serie A Como Vs AC Milan
Olahraga
Jadwal, Live Juga Link Streaming Semifinal Pertama Piala Liga Inggris Chelsea Vs Arsenal
Semifinal Piala Liga Inggris lainnya mempertemukan Chelsea dengan Arsenal.
Frengky Aruan - Rabu, 14 Januari 2026
Jadwal, Live Juga Link Streaming Semifinal Pertama Piala Liga Inggris Chelsea Vs Arsenal
Olahraga
Putaran Kedua Super League 2025/2026 Dimulai 23 Januari, Berikut Jadwal Lengkap Pekan 18: Persija Jamu Madura United, Persib Vs PSBS Biak
Putaran kedua Super League 2025/2026 akan digelar mulai 23 Januari 2026, di mana laga pekan 18 berlangsung hingga Senin (26/1).
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Putaran Kedua Super League 2025/2026 Dimulai 23 Januari, Berikut Jadwal Lengkap Pekan 18: Persija Jamu Madura United, Persib Vs PSBS Biak
Bagikan