Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Super League 2025/2026 Hari Ini: Semen Padang Vs PSBS Biak, Persita Kontra PSM

Frengky AruanFrengky Aruan - Kamis, 11 September 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Super League 2025/2026 Hari Ini: Semen Padang Vs PSBS Biak, Persita Kontra PSM

Persita Tangerang. (Ileague)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pekan kelima Super League 2025/2026 digelar mulai hari ini, Kamis, 11 September 2025. Dua pertandingan dijadwalkan masing-masing mempertemukan Semen Padang versus (vs) PSBS Biak dan Persita Tangerang kontra PSM Makassar.

Laga Semen Padang vs PSBS akan digelar di Stadion H. Agus Salim, Padang, pada sore hari.

Semen Padang sejauh ini telah mengumpulkan 4 poin dari tiga laga, masing-masing lewat satu kemenangan dan satu hasil seri. Adapun satu laga lagi berakhir dengan kekalahan.

Adapun PSBS Biak yang berada di posisi 17 baru mendapat satu poin dari empat laga. Tiga laga lainnya diakhir dengan kekalahan.

Sementara itu, laga Persita vs PSM akan digelar di Banten International Stadium (BIS) malam hari. Laga dimainkan di BIS setelah dipindahkan dari Indomilk Arena.

Baca juga:

Jadwal Lengkap Pekan Kelima Super League 2025/2026 Setelah Jeda Internasional: Persib Vs Persebaya, Persija Ditantang Bali United

Persita mengincar kemenangan pertama untuk mendongkrak posisi dari dasar klasemen, setelah mencatatkan satu hasil seri dan dua kekalahan.

Kemenangan juga diharapkan PSM yang meraih hasil seri di tiga laga sebelumnya.

Partai Semen Padang Vs PSBS Biak, Persita Kontra PSM disiarkan secara langsung, termasuk lewat layanan streaming.

Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Super League 2025/2026

Semen Padang Vs PSBS Biak

Stadion H. Agus Salim

Kick-off: 15.30 WIB

Live TV: Indosiar

Live Streaming: Vidio

Persita Tangerang Vs PSM Makassar

Banten International Stadium (BIS)

Kick-off: 19.00 WIB

Live TV: -

Live Streaming: Vidio

#Semen Padang #PSBS Biak #Persita Tangerang #PSM Makassar #Super League #Jadwal Pertandingan #Live Streaming
Bagikan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Berita Terkait

Olahraga
El Clasico 2025: Prediksi Duel Panas Real Madrid vs Barcelona Memperebutkan Puncak Klasemen La Liga
El Clasico 2025 Real Madrid vs Barcelona di Santiago Bernabéu, Minggu 26 Oktober 2025 pukul 22.15 WIB. Analisis lengkap, prediksi skor, head to head, dan pemain kunci. Madrid ingin balas dendam usai kalah 4 kali beruntun musim lalu.
ImanK - Sabtu, 25 Oktober 2025
El Clasico 2025: Prediksi Duel Panas Real Madrid vs Barcelona Memperebutkan Puncak Klasemen La Liga
Olahraga
Link Live Streaming PSBS Biak vs Persebaya, 24 Oktober 2025
Link live streaming PSBS Biak vs Persebaya akan tersaji di sini. Kedua tim sama-sama menelan kekalahan pada pekan lalu.
Soffi Amira - Jumat, 24 Oktober 2025
Link Live Streaming PSBS Biak vs Persebaya, 24 Oktober 2025
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Super League Hari Ini: Persebaya Buru Kemenangan atas PSBS, Madura United Vs Persija
Duel PSBS Biak vs Persebaya akan digelar di Stadion Maguwoharjo, sementara partai Madura United kontra Persija di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan
Frengky Aruan - Jumat, 24 Oktober 2025
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Super League Hari Ini: Persebaya Buru Kemenangan atas PSBS, Madura United Vs Persija
Olahraga
Persebaya Siap Jadikan PSBS Biak Pelampiasan Setelah Kalah di Kandang dari Persija
Persebaya akan dijamu PSBS di pekan ke-10 Super League 2025/2026 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (24/10) sore.
Frengky Aruan - Jumat, 24 Oktober 2025
Persebaya Siap Jadikan PSBS Biak Pelampiasan Setelah Kalah di Kandang dari Persija
Olahraga
Persija Datang dengan Motivasi Tinggi ke Madura, Mauricio Souza: Satu Tujuan, Menang
Persija akan dijamu Madura united pada pekan ke-10 Super League 2025/2026 di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jumat (24/10) malam.
Frengky Aruan - Jumat, 24 Oktober 2025
Persija Datang dengan Motivasi Tinggi ke Madura, Mauricio Souza: Satu Tujuan, Menang
Olahraga
Tidak Ingin Besar Kepala Setelah Sapu Bersih 7 Laga, Pelatih Borneo FC Pasang Kewaspadaan Lawan Arema FC
Borneo FC akan dijamu Arema FC di pekan ke-10 Super League 2025/2026, yang akan digelar di Stadion Kanjuruhan, Malang, Minggu (26/10).
Frengky Aruan - Kamis, 23 Oktober 2025
Tidak Ingin Besar Kepala Setelah Sapu Bersih 7 Laga, Pelatih Borneo FC Pasang Kewaspadaan Lawan Arema FC
Olahraga
Persija Selalu Menang Tanpa Bruno Tubarao, Bagaimana Pandangan Mauricio Souza?
Pelatih Persija Jakarta, Mauricio Souza angkat bicara soal catatan Macan Kemayoran yang selalu menang tanpa Bruno Tubarao.
Frengky Aruan - Kamis, 23 Oktober 2025
Persija Selalu Menang Tanpa Bruno Tubarao, Bagaimana Pandangan Mauricio Souza?
Olahraga
Madura United Ingin Lanjutkan Kemenangan Melawan Persija Jakarta
Madura United akan menghadapi Persija Jakarta dalam laga yang dijadwalkan digelar di Stadion Gelora Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jumat (24/10).
Frengky Aruan - Kamis, 23 Oktober 2025
Madura United Ingin Lanjutkan Kemenangan Melawan Persija Jakarta
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Persib Bandung Vs Selangor FC di AFC Champions League Two
Persib Bandung akan melanjutkan kiprahnya di AFC Champions League Two (ACL 2) 2025/2026 dengan menghadapi Selangor FC.
Frengky Aruan - Kamis, 23 Oktober 2025
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Persib Bandung Vs Selangor FC di AFC Champions League Two
Olahraga
Belum Menang di Laga Kandang, PSIM Tidak dalam Tekanan Melawan Dewa United Banten
Dari tiga laga kandang, PSIM hanya mencatat dua hasil imbang dan sekali kalah.
Frengky Aruan - Rabu, 22 Oktober 2025
Belum Menang di Laga Kandang, PSIM Tidak dalam Tekanan Melawan Dewa United Banten
Bagikan