Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Thom Jan Haye (kiri) merayakan gol dalam pertandingan babak kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara Indonesia dan Filipina di Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (11/6/2024). (ANTARA/AFP/Bay Ismoyo)
MerahPutih.com - Tim Nasional (Timnas) Indonesia akan menghadapi lawan-lawan kuat pada babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia sendiri akan dibagi menjadi tiga grup, yang masing-masing berisikan enam tim.
Dilansir dari Antara, Timnas Garuda sendiri masuk dalam Grup C, yang terdiri dari Jepang, Arab Saudi, Australia, Bahrain, dan China. Laga kualifikasi akan dimulai pada 5 September 2024 dan berakhir pada 10 Juni 2025.
Baca juga:
Berikut jadwal tanding lengkap Timnas Indonesia di putaran tiga kualifikasi Piala Dunia 2026 mengutip FIFA:
5 September 2024
Arab Saudi vs Indonesia (Tandang)
10 September 2024
Indonesia vs Australia (Kandang)
10 Oktober 2024
Bahrain vs Indonesia (Tandang)
15 Oktober 2024
China vs Indonesia (Tandang)
14 November 2024
Indonesia vs Jepang (Kandang)
19 November 2024
Indonesia vs Saudi Arabia (Kandang)
20 Maret 2025
Australia vs Indonesia (Tandang)
25 Maret 2025
Indonesia vs Bahrain (Kandang)
5 Juni 2025
Indonesia vs China (Kandang)
10 Juni 2025
Jepang vs Indonesia (Tandang)
(*)
Bagikan
Wisnu Cipto
Berita Terkait
[HOAKS atau FAKTA]: Enggak Ada Angin dan Hujan, Tiba-Tiba Zinedine Zidane Tangani Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Terharu Fans Sepak Bola Indonesia Belum Melupakannya, Berharap Tidak Hilang Harapan
Bicara Kegagalan Timnas Indonesia Tembus Piala Dunia 2026, Shin Tae-yong: Lini Depan Kurang Power, Saya Percaya Lolos ke 2030
Pecat Masatada Ishii, Timnas Thailand Punya Pelatih Baru Sebelum FIFA Matchday Day November
Timnas Indonesia Jadi Prioritas Utama Shin Tae-yong meski Ada Tawaran Lain yang Lebih Menggiurkan
Sampaikan Pendapat Usai Dipecat bersama Patrick Kluivert, Alex Pastoor: Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia Tidak Logis
Cetak Gol Perdana bersama Persija, Jordi Amat Singgung Menit Bermain di Timnas
Berterima Kasih kepada Patrick Kluivert Dkk., Jordi Amat Berharap Pelatih Baru Timnas Bawa Perubahan Positif
Disebut-sebut sebagai Calon Pengganti Patrick Kluivert, Timur Kapadze: Indonesia Punya Timnas yang Bagus, Fansnya Bersemangat
Posisi Indonesia Turun di Ranking FIFA Menyusul 2 Kekalahan Timnas di Kualifikasi Piala Dunia, Kini Disalip Malaysia