IU Gaet Musisi Korea Terkenal di Album Terbaru
IU (Foto: Koreaboo)
Jelang perilis album terbaru IU, pihak agensinya baru saja mengungkapkan secara lebih detail mengenai album terbaru artisnya tersebut.
Pada hari ini, Jumat (17/3) Loen Fave Entertainment menyatakan, "IU akan merilis album ke empatnya pada tanggal 21 April. Sebelum ia merilis album barunya itu, IU akan lebih dulu merilis dua single terbarunya pada 24 Maret dan 7 April mendatang," ungkap seorang perwakilan agensi IU.
Ini akan menjadi comeback pertama IU setelah satu tahun enam bulan lamanya sejak ia merilis mini album terakhir bertajuk "Chat-Shire" pada Oktober tahun 2015 lalu. Kembalinya IU ke panggung musik menjadi kabar yang paling dinantikan oleh banyak penggemarnya.
Agensi IU juga menambahkan, "Saat ini IU sedang dalam tahap akhir persiapan albumnya dan untuk kali ini, dia akan berkolaborasi dengan deretan musisi bertalenta. Kami berusaha untuk menyajikan beragam gaya terbaru di album ini. Ada lirik yang unik dan eksperimental," seperti yang dilansir Soompi.
Lihat artikel terbaru dari artis-artis Korea yang tidak kalah keren lainnya di sini: Ji Chang Wook Bintangi Drama Korea Terbaru SBS 'Be Careful Of This Woman'.
Bagikan
Berita Terkait
Im Siwan Buka-Bukaan Ngaku Tidur 12 Jam Sehari, Ngalahin Bayi Nih
5 Rekomendasi K-Drama Teranyar Yang Mulai Tayang di Januari 2026, Jangan Lewatkan
Sah! Kim Woo-bin dan Shin Min-ah Resmi Menikah, sang Besti Lee Kwang-soo Jadi MC
Kontroversi Kim Soo-hyun, Badan Forensik Korea tak Bisa Pastikan Adanya Manipulasi AI dalam Audio Kim Sae-ron
Penggemar Kim Soo-hyun Luncurkan Situs Fact-Check, Bela sang Aktor dalam Kontroversi Panjang Selama 9 Bulan
Pengacara Keluarga Kim Sae-ron Ungkap Bukti Percakapan yang Diperoleh melalui Forensic Extraction, Tegaskan Hubungan sudah Dimulai sejak 2018
MV 'Sweet Papaya' Cha Eun Woo Tampilkan Visual Retro dan Momen Hangat Bersama Dongdong
Park Seo-joon Ngaku Sering Dikritik soal Penampilan, Disebut tak Cocok Jadi Pemeran Utama
Kim Woo-bin dan Shin Min-ah Bagi-Bagi Undangan Pernikahan, Dibuat Sendiri dengan Desain dan Tulisan Tangan nan Manis
Ibu Kim Sae-ron Tegaskan lagi Hubungan Asmara Anaknya dan Kim Soo-hyun, Ungkap Bukti-Butkti Pesan Romantis