Indra Sjafri Ditunjuk Tangani Timnas untuk SEA Games 2025, Pengamat: Punya Kemampuan Unik

Frengky AruanFrengky Aruan - Selasa, 30 September 2025
Indra Sjafri Ditunjuk Tangani Timnas untuk SEA Games 2025, Pengamat: Punya Kemampuan Unik

PSSI tunjuk Indra Sjafri tangani Timnas Indonesia di SEA Games 2025. (Dok. PSSI)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pengamat sepak bola Indonesia Mohamad Kusnaeni menyebut bahwa Indra Sjafri memiliki kemampuan unik. Hal ini disampaikan setelah PSSI menunjuk Indra Sjafri memimpin Timnas Indonesia U-23 yang akan berlaga di SEA Games 2025.

Salah satu alasan PSSI yakni keberhasilan Indra Sjafri membawa Indonesia meraih medali emas pada SEA Games 2023 yang berlangsung di Kamboja.

"Karena memang dia punya kemampuan unik dalam menangani pemain muda sehingga tak butuh waktu lama untuk membentuk tim yang kuat," kata Kusnaeni dikutip dari Antara.

Dengan pengalaman dan pengenalan pada pemain, Indra Sjafri diyakini mampu mempersiapkan tim dalam waktu singkat.

Adapun pelatih Timnas U-23 sebelumnya Gerald Vanenburg terbukti kesulitan mengatasi masalah keterbatasan waktu sehingga kinerja timnas U-23 kurang optimal.

Baca juga:

Indra Sjafri Siap Menjawab Tugas Negara dari PSSI, Berikan yang Terbaik di SEA Games 2025

Aksi
Aksi Arkhan Fikri saat Timnas Indonesia U-23 vs Korea Selatan U-23. (BolaSkor.com/Arjuna Pratama)

Oleh sebab itu, kata dia, penunjukan Indra merupakan keputusan yang rasional karena memiliki rekam jejak bagus di tim nasional kelompok umur. Tidak hanya timnas U-23, Indra juga sukses menangani timnas U-19.

Mohamad Kusnaeni melanjutkan bahwa Indra Sjafri mengenal sebagian besar pemain U-23 yang saat ini beredar di Super League dan Liga Championship sehingga memudahkan proses adaptasi pemain terhadap strategi pelatih.

Kusnaeni berharap, Indra tidak membutuhkan waktu terlalu lama menyatukan para pemain untuk menjadi tim yang kuat sehingga mempertahankan medali emas SEA Games. (*)

#Mohamad Kusnaeni #Timnas Indonesia U-23 #PSSI #Indra Sjafri #SEA Games
Bagikan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Berita Terkait

Olahraga
Pesan Erick Thohir untuk John Herdman, Cepat Beradaptasi dan Bawa Timnas Indonesia Berprestasi
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memberikan pesan khusus kepada pelatih timnas Indonesia, John Herdman.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Pesan Erick Thohir untuk John Herdman, Cepat Beradaptasi dan Bawa Timnas Indonesia Berprestasi
Olahraga
Lupakan Mantan, John Herdman Kini Jatuh Cinta dan Terobsesi Bawa Indonesia ke Piala Dunia
John Herdman berambisi bawa Garuda ke Piala Dunia 2030. Simak janji dan rekam jejak mentereng eks pelatih Kanada ini
Angga Yudha Pratama - Selasa, 13 Januari 2026
Lupakan Mantan, John Herdman Kini Jatuh Cinta dan Terobsesi Bawa Indonesia ke Piala Dunia
Olahraga
Hadapi Ekspektasi Tinggi, John Herdman Tegaskan Siap Jalani Proses Panjang bersama Timnas Indonesia
Pelatih timnas Indonesia, John Herdman, siap menjalani proses panjang bersama timnas Indonesia. Ia ingin membawa timnas ke Piala Dunia berikutnya.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
Hadapi Ekspektasi Tinggi, John Herdman Tegaskan Siap Jalani Proses Panjang bersama Timnas Indonesia
Olahraga
John Herdman Ungkap Alasan Latih Timnas Indonesia, Mau Bawa Skuad Garuda ke Piala Dunia
Pelatih baru timnas Indonesia, John Herdman, mengungkap alasan mengapa tertarik melatih skuad Garuda. Ia ingin membawa Indonesia ke Piala Dunia.
Soffi Amira - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Ungkap Alasan Latih Timnas Indonesia, Mau Bawa Skuad Garuda ke Piala Dunia
Berita Foto
John Herdman Resmi Menjadi Pelatih Kepala Timnas Indonesia, Bidik Piala Dunia 2030
Pelatih Kepala Tim Nasional Indonesia, John Herdman (kiri) menerima Jersey Timnas Indonesia dari Ketua Umum PSSI Erick Thohir di Jakarta, Selasa (13/1/2026).
Didik Setiawan - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Resmi Menjadi Pelatih Kepala Timnas Indonesia, Bidik Piala Dunia 2030
Olahraga
Resmi Diperkenalkan PSSI ke Publik, John Herdman Pede Bisa Hadapi Tekanan Suporter Timnas
PSSI memperkenalkan John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia, Selasa (13/1).
Frengky Aruan - Selasa, 13 Januari 2026
Resmi Diperkenalkan PSSI ke Publik, John Herdman Pede Bisa Hadapi Tekanan Suporter Timnas
Olahraga
Bonus SEA Games 2025 Cair Tercepat Sepanjang Sejarah, NOC Indonesia: Ini Bukti Negara Hadir
Prestasi Melampaui Target Keberhasilan ini melengkapi catatan impresif Indonesia di Thailand
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Bonus SEA Games 2025 Cair Tercepat Sepanjang Sejarah, NOC Indonesia: Ini Bukti Negara Hadir
Indonesia
Prabowo Lontarkan Gurauan ke Kapten TNI Rizki Juniansyah Usai Dapat Bonus Rp 1 Miliar
Prabowo menegaskan bahwa nominal uang yang diberikan negara bukanlah sekadar 'pembayaran upah'
Angga Yudha Pratama - Jumat, 09 Januari 2026
Prabowo Lontarkan Gurauan ke Kapten TNI Rizki Juniansyah Usai Dapat Bonus Rp 1 Miliar
Olahraga
John Herdman Belum Tentu Dibantu 2 Asisten Pelatih Asing Tangani Timnas Indonesia
Hal ini seperti disampaikan Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji.
Frengky Aruan - Kamis, 08 Januari 2026
John Herdman Belum Tentu Dibantu 2 Asisten Pelatih Asing Tangani Timnas Indonesia
Olahraga
Berprestasi di SEA Games 2025, Atlet dari Unsur TNI Mendapat Kenaikan Pangkat, Rizki Juniansyah Jadi Kapten
Atlet-atlet dari unsur TNI mendapat kenaikan pangkat hingga menjadi perwira setelah meraih prestasi di SEA Games 2025.
Frengky Aruan - Kamis, 08 Januari 2026
Berprestasi di SEA Games 2025, Atlet dari Unsur TNI Mendapat Kenaikan Pangkat, Rizki Juniansyah Jadi Kapten
Bagikan