Idgitaf Buka 2026 dengan 'Rutinitas', Lagu Jujur tentang Awal yang Tak Selalu Bahagia

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Rabu, 07 Januari 2026
Idgitaf Buka 2026 dengan 'Rutinitas', Lagu Jujur tentang Awal yang Tak Selalu Bahagia

Idgitaf lepas single baru. (foto: dok/idgitaf)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Mengawali tahun baru, penyanyi sekaligus penulis lagu Idgitaf merilis karya teranyarnya bertajuk Rutinitas.

Lagu ini menjadi single kedua menyusul Sedia Aku Sebelum Hujan yang dirilis pada awal Oktober 2025, dan mendapat respons positif dari penikmat musik Tanah Air.

Melalui Rutinitas, Idgitaf menghadirkan sebuah karya yang menjadi penanda permulaan yang tak lazim. Lagu ini ditulis dengan pendekatan yang jujur, merefleksikan realitas bahwa tidak semua orang menyambut tahun baru dengan rasa bahagia atau harapan yang sepenuhnya terang.

Menurut Gita, Rutinitas lahir dari fase personal yang penuh perenungan dan kegelisahan.

“Aku menulis lagu ini ketika sedang berada di fase overthinking, terutama saat dikelilingi oleh orang-orang baik, termasuk pasanganku. Justru dari situ muncul pertanyaan dalam diriku: apakah aku mampu bertahan lama bersama mereka,” ujar Gita.

Lewat lirik yang intim dan emosional, “Rutinitas” menjadi ruang bagi pendengar untuk berdamai dengan keraguan, kelelahan batin, serta dinamika perasaan yang kerap hadir di tengah keseharian.

Baca juga:

Idgitaf Rilis Video Musik 'Sedia Aku Sebelum Hujan', Hadirkan Kisah Menyentuh Perjalanan Cinta Praz Teguh dan Pasangan

Idgitaf Cetak Prestasi Gemilang, Single 'Sedia Aku Sebelum Hujan' Kuasai Tangga Lagu Indonesia hingga Malaysia

Lirik Rutinitas - Idgitaf

Jika kita berpisah, rutinitasku apa?

Cara hidupku yang dulu, waktu itu apa?

Mencari normal baruku, yang di situ hanya aku

Dan pura-pura tak sadar segalanya mengingatkanku padamu

Oh, nanti terbiasa

Deras hujan pun reda

Oh, begitu pun aku kan terbit masaku

Dengan cinta baru, rutinitas baru

Di dalam hati kecilku, sebaiknya begitu

Kita masing-masing dulu, jalani hari dengan sendi mengilu

Mencari normal baruku, yang di situ hanya aku

Dan pura-pura tak sadar segalanya mengingatkanku padamu

Oh, nanti terbiasa

Deras hujan pun reda

Oh, begitu pun aku kan terbit masaku

Dengan cinta baru, rutinitas baru

Oh, nanti terbiasa, deras hujan pun reda

Nanti terbiasa, deras hujan pun reda

Oh, begitu pun aku (Begitu pun aku) kan terbit masaku

Dengan cinta yang baru, rutinitas baru

Rutinitas baru, nanti terbiasa

Oh, begitu pun aku kan terbit masaku

Dengan cinta baru, rutinitas baru

(Far)

#Idgitaf #Musik #Musik Indonesia #Penyanyi Indonesia #Musisi Indonesia
Bagikan
Ditulis Oleh

Febrian Adi

part-time music enthusiast. full-time human.

Berita Terkait

ShowBiz
Idgitaf Buka 2026 dengan 'Rutinitas', Lagu Jujur tentang Awal yang Tak Selalu Bahagia
Idgitaf merilis single terbaru berjudul 'Rutinitas'. Lagu ini merefleksikan realitas tahun baru yang tak selalu bahagia.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 07 Januari 2026
Idgitaf Buka 2026 dengan 'Rutinitas', Lagu Jujur tentang Awal yang Tak Selalu Bahagia
Fun
Yungblud dan The Smashing Pumpkins Awali 2026 Lewat Versi Baru 'Zombie', ini Liriknya
Yungblud dan The Smashing Pumpkins mengawali 2026 lewat versi baru Zombie. Berikut lirik lagunya.
Soffi Amira - Selasa, 06 Januari 2026
Yungblud dan The Smashing Pumpkins Awali 2026 Lewat Versi Baru 'Zombie', ini Liriknya
ShowBiz
BTS Umumkan Comeback, Lagu ‘Run BTS’ kembali ke Tangga Lagu
Lagu Run BTS, yang pertama kali dirilis dalam album antologi Proof pada 2022, kembali menempati posisi No 1 di tangga lagu iTunes Top Songs di 61 negara.
Dwi Astarini - Selasa, 06 Januari 2026
   BTS Umumkan Comeback, Lagu ‘Run BTS’ kembali ke Tangga Lagu
ShowBiz
Lagu 'Who Knows' dari Daniel Caesar Viral di TikTok, Potret Cinta yang Dibalut Keraguan
Lagu Who Knows dari Daniel Caesar kini viral di TikTok. Lirik lagunya menggambarkan potret cinta yang dibalut keraguan.
Soffi Amira - Senin, 05 Januari 2026
Lagu 'Who Knows' dari Daniel Caesar Viral di TikTok, Potret Cinta yang Dibalut Keraguan
Lifestyle
Lirik Lagu 'Right Where You Left Me' dari Taylor Swift, Bicara soal Terjebak di Luka Perpisahan
Lirik lagu Right Where You Left Me dari Taylor Swift berbicara soal luka perpisahan. Lagu ini dikenal lewat liriknya yang perih dan menyorot realitas.
Soffi Amira - Senin, 05 Januari 2026
Lirik Lagu 'Right Where You Left Me' dari Taylor Swift, Bicara soal Terjebak di Luka Perpisahan
ShowBiz
Mingyu SEVENTEEN Hidupkan Kembali “Like the Beginning” dalam Live Clip Penuh Kehangatan, Simak Liriknya
Lagu ini menyuarakan harapan agar setiap momen kebersamaan tetap terasa hangat dan berharga, meski hubungan tak lepas dari rasa lelah maupun konflik kecil yang datang seiring waktu.
Frengky Aruan - Senin, 05 Januari 2026
Mingyu SEVENTEEN Hidupkan Kembali “Like the Beginning” dalam Live Clip Penuh Kehangatan, Simak Liriknya
ShowBiz
KATSEYE Buka 2026 dengan Lagu “Internet Girl”, Berikut Liriknya
Lagu ini sebelumnya hanya diperkenalkan kepada penggemar lewat penampilan KATSEYE dalam rangkaian tur konser mereka.
Frengky Aruan - Minggu, 04 Januari 2026
KATSEYE Buka 2026 dengan Lagu “Internet Girl”, Berikut Liriknya
ShowBiz
“Harmoni” Hadir saat Lelap Sang Buah Hati Piyu Padi, Ini Lirik Lengkapnya
Piyu mengungkapkan bahwa lagu tersebut pertama kali dirilis pada awal tahun 2007
Frengky Aruan - Minggu, 04 Januari 2026
“Harmoni” Hadir saat Lelap Sang Buah Hati Piyu Padi, Ini Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Dibawakan Nadhif Basalamah Diiringi Tohpati, “Semusim” Hadir Kembali dengan Nuansa Berbeda, Simak Lirik Lengkapnya
Secara makna, “Semusim” mengandung pesan emosional yang kuat tentang proses merelakan, sekaligus fase move on yang tidak mudah untuk dijalani.
Frengky Aruan - Minggu, 04 Januari 2026
Dibawakan Nadhif Basalamah Diiringi Tohpati, “Semusim” Hadir Kembali dengan Nuansa Berbeda, Simak Lirik Lengkapnya
ShowBiz
Justin Bieber Hadirkan Nuansa R&B Lembut Lewat Lagu Underrated “No Pressure”, Simak Liriknya
Lagu berjudul “No Pressure” salah satu trek pendukung dalam album Purpose.
Frengky Aruan - Minggu, 04 Januari 2026
Justin Bieber Hadirkan Nuansa R&B Lembut Lewat Lagu Underrated “No Pressure”, Simak Liriknya
Bagikan