HUT ke-79 Bhayangkara: Naik MRT, LRT, dan Transjakarta Cuma Bayar Rp 1

Ananda Dimas PrasetyaAnanda Dimas Prasetya - Senin, 30 Juni 2025
HUT ke-79 Bhayangkara: Naik MRT, LRT, dan Transjakarta Cuma Bayar Rp 1

MRT Jakarta. (Foto: MerahPutih.com/Didik)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Dalam rangka memperingati hari Bhayangkara ke-79, Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta menggratiskan moda transportasi umum untuk MRT, Transjakarta, dan LRT Jakarta (Velodrome-Pegangsaan Dua) pada Selasa 1 Juli 2025.

Dishub DKI menuturkan, selama penerapan tarif transportasi publik gratis, tarif perjalanan setiap moda terbaca menjadi 1 rupiah untuk melakukan perekaman pelanggan. Kebijakan tarif Rp 1 itu berlaku 1 Juli 2025 sejak pukul 00.00 hingga 23.59 WIB.

Baca juga:

Polri Punya Robot Baru Polri, Bisa Bantu Evakuasi Korban hingga Mendeteksi Aksi Kejahatan

Program ini merupakan bagian dari upaya memeriahkan peringatan HUT Bhayangkara. Sekaligus, apresiasi terhadap masyarakat. Dengan tarif simbolis Rp 1, warga diajak ikut merasakan semangat kebersamaan dan pelayanan publik yang inklusif.

"Tarif ini berlaku pada Selasa 1 Juli 2025 untuk layanan Transjakarta, MRT, dan LRT Jakarta," tulis Dishub DKI dalam akun Instagram resminya @dishubdkijakarta, Senin (30/6).

Baca juga:

Makna di Balik Kehadiran Banser Hingga Satpam di Devile HUT ke-79 Bhayangkara

Tarif Rp 1 ini hanya berlaku selama satu hari penuh, yaitu pada Selasa, 1 Juli 2025, tanpa syarat khusus. Pengguna cukup menggunakan kartu atau aplikasi transportasi seperti biasa, dan sistem akan otomatis mengenakan tarif 1 rupiah.

"Sedangkan layanan lainnya yang sudsh memiliki tarif Rp 0 seperti Mikrotrans, Transjakarta Cares dan layanan tetap berlaku sesuai tarif awal," tutupnya. (Asp)

#Transportasi Umum #Dishub DKI Jakarta #HUT Bhayangkara #Jakarta
Bagikan
Ditulis Oleh

Asropih

Berita Terkait

Berita Foto
Indonesia Masters 2026: Ganda Campuran Indonesia Adnan/Indah Singkirkan Ganda Malaysia
Pebulu tangkis ganda campuran Indonesia Adnan /Indah berusaha mengembalikan kok dalam turnamen Indonesia Masters 2026 di Jakarta, Rabu (21/1/2026).
Didik Setiawan - Rabu, 21 Januari 2026
Indonesia Masters 2026: Ganda Campuran Indonesia Adnan/Indah Singkirkan Ganda Malaysia
Indonesia
Transjakarta Perluas Jangkauan Layanan Rute Harapan Indah – Pulo Gadung (2B)
Diharapkan dapat memberikan akses lebih luas bagi pelanggan, memperpendek jarak tempuh menuju angkutan publik, serta mendorong penggunaan transportasi publik.
Dwi Astarini - Rabu, 21 Januari 2026
Transjakarta Perluas Jangkauan Layanan Rute Harapan Indah – Pulo Gadung (2B)
Indonesia
Ada Stasiun MRT, Kawasan Harmoni Diproyeksikan Jadi Pusat Transit Oriented Development
Dengan pengembangan MRT dan konsep TOD ini, kawasan tersebut diharapkan kembali berdenyut sebagai pusat aktivitas ekonomi.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 20 Januari 2026
Ada Stasiun MRT, Kawasan Harmoni Diproyeksikan Jadi Pusat Transit Oriented Development
Indonesia
Pramono Ingin Warga Jakarta Dibikin Senang Saat Imlek, Tebar Diskon Belanja
Politisi PDI Perjuangan ini menegaskan, langkah ini disiapkan Pemprov DKI secara matang, transparan, dan bakal meriah.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 20 Januari 2026
 Pramono Ingin Warga Jakarta Dibikin Senang Saat Imlek, Tebar Diskon Belanja
Indonesia
Transjabodetabek Bakal Layani Blok M ke Bandara Soekarno Hatta dan Cawang ke Jababeka
Rencana penambahan rute ini, saat ini masih dimatangkan. Sebab, hal ini juga membutuhkan persetujuan dari Kementerian Perhubungan.
Alwan Ridha Ramdani - Selasa, 20 Januari 2026
Transjabodetabek Bakal Layani Blok M ke Bandara Soekarno Hatta dan Cawang ke Jababeka
Berita Foto
Momen Wali Kota Madiun Maidi Tiba di Gedung Merah Putih usai Terjaring OTT KPK
Wali Kota Madiun Maidi berjalan menuju ruang pemeriksaan setibanya di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Senin (19/1/2026).
Didik Setiawan - Selasa, 20 Januari 2026
Momen Wali Kota Madiun Maidi Tiba di Gedung Merah Putih usai Terjaring OTT KPK
Indonesia
Operasi Modifikasi Cuaca Digelar hingga 22 Januari 2026, BPBD DKI Jakarta Tekan Dampak Banjir
BPBD DKI Jakarta menggelar Operasi Modifikasi Cuaca hingga 22 Januari 2025 untuk menekan dampak cuaca ekstrem dan potensi banjir di Jakarta dan sekitarnya.
Ananda Dimas Prasetya - Senin, 19 Januari 2026
Operasi Modifikasi Cuaca Digelar hingga 22 Januari 2026, BPBD DKI Jakarta Tekan Dampak Banjir
Berita Foto
Mantan Wamenaker Immanuel Ebenezer Jalani Sidang Pembacaan Dakwaan di PN Tipikor Jakarta
Terdakwa kasus dugaan pemerasan dalam pengurusan sertifikat K3 di Kemenaker, Immanuel Ebenezer di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Senin (19/1/2026).
Didik Setiawan - Senin, 19 Januari 2026
Mantan Wamenaker Immanuel Ebenezer Jalani Sidang Pembacaan Dakwaan di PN Tipikor Jakarta
Indonesia
5 RT dan 3 Ruas Jalan di Jakarta masih Terendam Banjir, Minggu (18/1)
Masyarakat diimbau untuk tetap waspada terhadap potensi banjir lanjutan.
Dwi Astarini - Minggu, 18 Januari 2026
5 RT dan 3 Ruas Jalan di Jakarta masih Terendam Banjir, Minggu (18/1)
Indonesia
Catat! Begini Rekayasa Lalu Lintas di Kawasan Kota Tua Jakarta Saat Bersolek Jadi Kota Sinema
Untuk memastikan arus kendaraan tetap terkendali dan meminimalisir kemacetan parah, Dishub mengerahkan sebanyak 110 personel lapangan
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 17 Januari 2026
Catat! Begini Rekayasa Lalu Lintas di Kawasan Kota Tua Jakarta Saat Bersolek Jadi Kota Sinema
Bagikan