Serial Televisi

Hulu Rilis Trailer Serial Marvel's Runaways

Muchammad YaniMuchammad Yani - Senin, 30 Oktober 2017
Hulu Rilis Trailer Serial Marvel's Runaways

Marvel's Ruawars (Foto: Geek)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

SETELAH kabar dibuatkannya serial superhero, Marvel's Runaways, belum lama ini Hulu merilis full trailernya. Di trailer berdurasi satu menit 55 detik itu terlihat potongan bagaimana awalnya keenam remaja terpaksa melawan orang tua yang ternyata adalah kelompok penjahat bernama The Pride.

Di trailer ini juga, sekilas sosok Velociraptor, seekor dinosaurus yang dijuluki pencuri gesit. Serial yang diangkat dari komik ini diperankan oleh Allegra Acosta sebagai Molly Hernandez, Gregg Sulkin sebagai Chase Stein, Ariela Barer sebagai Gert Yorkes, Virginia Gardner sebagai Karolina Dean, Lyrica Okano sebagai Nico Minoru, dan Rhenzy Feliz sebagai Alex Wilder.

Karena Runaways adalah serial yang dibuat oleh Marvel Cinematic Universe (MCU), tentunya mereka kenal dengan kelompok superhero Avengers atau karakter MCU lainnya. Jadi tak menutup kemungkinan kalau Runaways akan berkolaborasi.

Rencananya serial ini akan tayang di saluran televisi berbayar Hulu tanggal 21 November 2017. Selain Marvel's Runaways, Marvel sudah memiliki serial lain seperti gents of S.H.I.E.L.D., Inhumans, Jessica Jones, Iron Firs, dan The Defenders. (*)

Selain artikel ini Anda juga bisa baca 'Trick or Treat', Tradisi Paling Dinantikan Anak-anak Saat Halloween

#Marvel #Superhero
Bagikan
Ditulis Oleh

Muchammad Yani

Lebih baik keliling Indonesia daripada keliling hati kamu

Berita Terkait

Lainnya
'Avengers: Doomsday!': Intip Momen Haru Sang Dewa Petir Berdoa Sebelum Duel Lawan 'Doctor Doom' Robert Downey Jr
Cuplikan yang sempat bocor di internet ini juga memperlihatkan kejutan lain, yakni munculnya sosok Captain America (Steve Rogers) bersama seorang bayi
Angga Yudha Pratama - Sabtu, 03 Januari 2026
'Avengers: Doomsday!': Intip Momen Haru Sang Dewa Petir Berdoa Sebelum Duel Lawan 'Doctor Doom' Robert Downey Jr
Fun
Urutan Film Marvel Sesuai Timeline MCU: Wajib Tahu Sebelum Maraton!
Inilah urutan film Marvel sesuai timeline cerita MCU. Cocok untuk penonton baru yang ingin maraton dan memahami alur sejak awal hingga fase multiverse terbaru.
ImanK - Kamis, 11 Desember 2025
Urutan Film Marvel Sesuai Timeline MCU: Wajib Tahu Sebelum Maraton!
ShowBiz
Film Adaptasi Komik 'Labah-Labah Merah' tengah Digarap, Superhero Indonesia Bangkit Lagi
Soraya Intercine Films resmi adaptasi komik klasik 'Labah-Labah Merah' karya Kus Bram menjadi film layar lebar. Simak teaser dan detail proyeknya di sini.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 04 November 2025
Film Adaptasi Komik 'Labah-Labah Merah' tengah Digarap, Superhero Indonesia Bangkit Lagi
ShowBiz
7 Fakta Menarik dari Serial Animasi 'Eyes of Wakanda', Angkat Cerita Organisasi Rahasia Hatut Zeraze
Eyes of Wakanda tayang di Disney+ mulai 1 Agustus 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Rabu, 30 Juli 2025
7 Fakta Menarik dari Serial Animasi 'Eyes of Wakanda', Angkat Cerita Organisasi Rahasia Hatut Zeraze
ShowBiz
Marvel Rilis Trailer Serial Animasi 'Eyes of Wakanda', Tampilkan Perjuangan Pahlawan Hatut Zeraze
Serial animasi Eyes of Wakanda tayang di Disney+ 1 Agustus 2025.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 29 Juli 2025
Marvel Rilis Trailer Serial Animasi 'Eyes of Wakanda', Tampilkan Perjuangan Pahlawan Hatut Zeraze
ShowBiz
Post Credit Scene 'Fantastic Four: First Steps' Beri Petunjuk Penting untuk 'Avengers: Doomsday'
Spoiler Alert: Dr. Doom muncul di post credit scene film Fantastic Four: First Steps.
Ananda Dimas Prasetya - Selasa, 29 Juli 2025
Post Credit Scene 'Fantastic Four: First Steps' Beri Petunjuk Penting untuk 'Avengers: Doomsday'
ShowBiz
Reboot Film X-Men bakal Lebih Menantang, Ceritanya Diisi Mutan Muda yang Merasa 'Complicated'
Superhero dalam komik-komik itu masih muda, mereka ialah anak muda yang belum bisa menerima diri dengan kemampuan supernya.
Dwi Astarini - Senin, 21 Juli 2025
Reboot Film X-Men bakal Lebih Menantang, Ceritanya Diisi Mutan Muda yang Merasa 'Complicated'
ShowBiz
Marvel Tunda Film 'Avengers: Doomsday' dan 'Secret Wars' hingga Akhir 2026 dan 2027, Disney Umumkan Dua Film Baru Unggulannya
Marvel Studios resmi menunda rilis dua film Avengers terbarunya hingga 2026 dan 2027. Simak jadwal lengkap dan film blockbuster lain yang diumumkan Disney!
Hendaru Tri Hanggoro - Sabtu, 24 Mei 2025
Marvel Tunda Film 'Avengers: Doomsday' dan 'Secret Wars' hingga Akhir 2026 dan 2027, Disney Umumkan Dua Film Baru Unggulannya
ShowBiz
Kantongi Rp 1,6 T, Thunderbolts Puncaki Box Office di Pemutaran Pekan Kedua
Pendapatan film superhero Marvel itu kini telah melampaui $100 juta atau setara Rp 1,6 triliun untuk penayangan di Amerika Utara
Wisnu Cipto - Senin, 12 Mei 2025
Kantongi Rp 1,6 T, Thunderbolts Puncaki Box Office di Pemutaran Pekan Kedua
ShowBiz
3 Alasan Nonton Film Antihero Terbaru Marvel ’Thunderbolts’
Kisah terbaru dari universe Marvel ini menghadirkan para villain.
Dwi Astarini - Jumat, 02 Mei 2025
3 Alasan Nonton Film Antihero Terbaru Marvel ’Thunderbolts’
Bagikan