Hattrick Simic Jadi Kado untuk Jakmania

Luhung SaptoLuhung Sapto - Minggu, 11 Februari 2018
Hattrick Simic Jadi Kado untuk Jakmania

Striker Persija Marko Simic. (Foto: Twitter/Piala Presiden 2018)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Striker berkebangsaan Kroasia Marko Simic menjadi bintang lapangan, saat tim Persija Jakarta sukses membungkam PSMS Medan, dengan skor 1-4 di Stadion Manahan, Solo, dalam leg pertama babak semifinal Piala Presiden 2018.

Mantan pemain timnas Kroasia ini sukses mencetak hattrick dalam laga tersebut. Berkat tiga golnya ini, bisa dikatakan satu kaki tim asal Ibu Kota sudah berada di final.

Tak heran, jika pemain berusia 30 tahun ini menjadi idola baru bagi Jak Mania. Bahkan, saat babak kedua ia ditarik keluar dan digantikan oleh Bambang Pamungkas, tepuk tangan 23.000 Jak Mania mengiringinya keluar dari Stadion.

”Simic, Simic, Simic,” teriak Jak Mania. Tak heran jika itu menjadi kado tersendiri bagi Simic.

Secara khusus, penampilan Simic puin mendapatkan komentar dari Pelatih Persija Stefano Cugurra.

”Dia pemain bagus, setiap kali latihan dia selalu menambah porsi latihan sendiri. Dia seorang pemain pekerja keras dan buktinya mampu membantu Persija,” terang pelatih Persija yang akrab disapa Teco ini.

Berkat tiga golnya tersebut, saat ini ia menjadi top score dengan menorehkan delapan gol selama gelaran Piala Presiden. (*)

Berita ini berdasarkan laporan Win, kontributor Merahputih.com untuk Solo dan sekitarnya. Baca juga berita lainnya di: Hattrick Marko Simic Bawa Satu Kaki Persija ke Final

#Marko Simic #Persija #Piala Presiden
Bagikan
Ditulis Oleh

Luhung Sapto

Penggemar Jones, Penjelajah, suka makan dan antimasak

Berita Terkait

Olahraga
Persib Taklukan Persija 1-0, Pimpin Klasemen Liga
Tambahan tiga poin membuat Persib mengoleksi 38 poin untuk menjadi juara paruh musim, sedangkan Persija bercokol di posisi ketiga dengan 35 poin.
Alwan Ridha Ramdani - Minggu, 11 Januari 2026
Persib Taklukan Persija 1-0, Pimpin Klasemen Liga
Olahraga
Klasemen Super League 2025/2026 Setelah Borneo FC Kalah 0-2 dari Persita Tangerang: Persija atau Persib Bakal Jadi Juara Paruh Musim?
Borneo FC masih di puncak klasemen, namun berpeluang digeser Persija Jakarta atau Persib Bandung.
Frengky Aruan - Jumat, 09 Januari 2026
Klasemen Super League 2025/2026 Setelah Borneo FC Kalah 0-2 dari Persita Tangerang: Persija atau Persib Bakal Jadi Juara Paruh Musim?
Olahraga
Persib Vs Persija, Wali Kota Bandung Muhammad Farhan Larang Bobotoh Pawai dan Minta Dewasa
"Kita tunjukkan bahwa Bobotoh bisa tetap tertib, baik dalam kondisi senang maupun sedih, tanpa menyusahkan orang lain,” kata Farhan.
Frengky Aruan - Jumat, 09 Januari 2026
Persib Vs Persija, Wali Kota Bandung Muhammad Farhan Larang Bobotoh Pawai dan Minta Dewasa
Olahraga
Thom Haye Antusias Cicipi Laga Bergengsi Persib Vs Persija yang Penuh Rivalitas
Laga di GBLA pada Minggu (11/1) akan menjadi partai kontra Persija pertama bagi Thom Haye.
Frengky Aruan - Jumat, 09 Januari 2026
Thom Haye Antusias Cicipi Laga Bergengsi Persib Vs Persija yang Penuh Rivalitas
Olahraga
Cegah Penumpukan Suporter di GBLA, Wagub Jabar Instruksikan 27 Kabupaten/Kota Gelar Nobar Persib Vs Persija di Wilayahnya
Hal ini bertujuan untuk memfasilitasi suporter tidak bertiket agar tidak datang ke GBLA.
Frengky Aruan - Jumat, 09 Januari 2026
Cegah Penumpukan Suporter di GBLA, Wagub Jabar Instruksikan 27 Kabupaten/Kota Gelar Nobar Persib Vs Persija di Wilayahnya
Olahraga
Suporter Persija Jakarta Diminta Tidak Datang ke Stadion GBLA
Pertandingan antara Persib Bandung melawan Persija Jakarta digelar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, pada Minggu, 11 Januari 2026, pukul 15.30 WIB.
Alwan Ridha Ramdani - Jumat, 09 Januari 2026
Suporter Persija Jakarta Diminta Tidak Datang ke Stadion GBLA
Olahraga
Antusias Hadapi Persija, Kapten Persib Marc Klok: Ada Pride dan Harga Diri
Pertemuan dengan Persija Jakarta selalu menarik bagi kapten Persib Bandung, Marc Klok.
Frengky Aruan - Kamis, 08 Januari 2026
Antusias Hadapi Persija, Kapten Persib Marc Klok: Ada Pride dan Harga Diri
Olahraga
Siap Bantu Persib Jatuhkan Mental Persija, Viking Akan Hadirkan Koreografi Termahal
Kelompok suporter Persib Bandung, Viking Persib Club siap membantu Maung Bandung untuk menjatuhkan mental tim Persija Jakarta saat kedua tim bertemu di GBLA, Minggu (11/1).
Frengky Aruan - Kamis, 08 Januari 2026
Siap Bantu Persib Jatuhkan Mental Persija, Viking Akan Hadirkan Koreografi Termahal
Olahraga
Wajib Dilakukan Persib saat Hadapi Persija Menurut Luciano Guaycochea
Seperti dijelaskan gelandang asing Persib asal Brasil, Luciano Guaycochea laga versus (vs) Persija sang penting untuk dimenangkan.
Frengky Aruan - Kamis, 08 Januari 2026
Wajib Dilakukan Persib saat Hadapi Persija Menurut Luciano Guaycochea
Indonesia
Pramono Anung Minta Supporter Persija dan Persib Jaga Emosi, Jangan Sampai Skor Menang Tapi Ribut
Terkait prediksi hasil pertandingan, Pramono tidak mematok skor secara spesifik
Angga Yudha Pratama - Kamis, 08 Januari 2026
Pramono Anung Minta Supporter Persija dan Persib Jaga Emosi, Jangan Sampai Skor Menang Tapi Ribut
Bagikan