Hasrat Persib Melawan Persija Tidak Perlu Diragukan

Frengky AruanFrengky Aruan - Senin, 23 September 2024
Hasrat Persib Melawan Persija Tidak Perlu Diragukan

Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak. (PERSIB.co.id/Barly Isham)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak tidak meragukan hasrat skuad asuhan melawan Persija Jakarta. Persib akan menjamu Persija di pekan keenam Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Senin (23/9).

“Dan semua ingin menang, semua berteriak untuk menang, tidak perlu lagi untuk memotivasi pemain,” ujar Bojan Hodak.

Ia juga menyebut skuad asuhan dalam perasaan bagus. Meski sebelumnya kalah dari Port FC di AFC Champions League (ACL) Two 2024/2025.

“Tapi kami dalam perasaan bagus karena tampil baik dalam beberapa pertandingan terakhir dan kami juga akan berusaha untuk mendapat hasil positif,” tegasnya.

Baca juga:

Carlos Pena Berharap Persija Tampil Tenang saat Bentrok dengan Persib

“Saya juga sampaikan bahwa kami bermain di kompetisi ini (ACL Two) tanpa tekanan, karena kami tidak bermain di kompetisi ini selama sepuluh tahun. Jadi kami berusaha untuk meningkatkan level permainan kami dan juga di liga,”

“Yang menjadi masalah adalah ada banyak pertandingan sehingga secara fisik menjadi kendala. Tapi secara mental saya rasa tidak ada masalah karena tidak ada tekanan dari klub di ACL. Kini fokus kami ke laga melawan Persija yang mana merupakan laga penting,” bebernya. (*)

#Persija #Persib Bandung #Liga 1
Bagikan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Berita Terkait

Olahraga
Top Skorer Sementara Persija Maxwell Souza Enggan Terlalu Pikirkan Selisih Poin dengan Borneo FC
Hal ini disampaikan setelah membawa Persija menang 3-1 atas PSBS Biak di pekan 11 Super League 2025/2026, di mana Maxwell hat-trick.
Frengky Aruan - Selasa, 04 November 2025
Top Skorer Sementara Persija Maxwell Souza Enggan Terlalu Pikirkan Selisih Poin dengan Borneo FC
Olahraga
Persib Akhiri Catatan Buruk di Kandang Bali United, Bojan Hodak Beri Tanggapan
Persib menang 1-0 saat dijamu Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (1/11) lewat gol Andrew Jung
Frengky Aruan - Selasa, 04 November 2025
Persib Akhiri Catatan Buruk di Kandang Bali United, Bojan Hodak Beri Tanggapan
Olahraga
Pelatih Persib Bojan Hodak Kritik Keras Eks Penerjemah Shin Tae-yong yang Singgung Eliano Reijnders
Mantan penerjemah Shin Tae-yong Jeong Seok Seo atau Jeje menyinggung Eliano Reijnders yang dimainkan sebagai pemain pengganti melawan Bahrain di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Frengky Aruan - Sabtu, 01 November 2025
Pelatih Persib Bojan Hodak Kritik Keras Eks Penerjemah Shin Tae-yong yang Singgung Eliano Reijnders
Olahraga
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Laga Super League 2025/2026 Hari Ini: Bhayangkara FC Kontra Persita, Bali United Vs Persib
Laga Bhayangkara FC vs Persita, Bali United vs Persib akan disiarkan secara langsung dan bisa dinikmati lewat layanan streaming.
Frengky Aruan - Sabtu, 01 November 2025
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Laga Super League 2025/2026 Hari Ini: Bhayangkara FC Kontra Persita, Bali United Vs Persib
Olahraga
Marc Klok Tegaskan Persib Mulai dari Nol Lagi Melawan Bali United
Klok tidak ingin terlena dengan catatan positif di Oktober.
Frengky Aruan - Sabtu, 01 November 2025
Marc Klok Tegaskan Persib Mulai dari Nol Lagi Melawan Bali United
Olahraga
Persija Menang 3-1 atas PSBS di Solo, Mauricio Souza Sebut Pemain Kerja Keras dan Total
Tiga gol Persija ke gawang PSBS Biak dicetak Maxwell Souza (17’pen, 61’, dan 90+3’).
Frengky Aruan - Sabtu, 01 November 2025
Persija Menang 3-1 atas PSBS di Solo, Mauricio Souza Sebut Pemain Kerja Keras dan Total
Olahraga
Klasemen Super League 2025/2026: Persija Kembali Tempati Posisi Kedua Setelah Sikat PSBS Biak 3-1
Maxwell Souza mencetak hat-trick dalam kemenangan 3-1 Persija atas PSBS Biak di pekan 11 Super League 2025/2026.
Frengky Aruan - Jumat, 31 Oktober 2025
Klasemen Super League 2025/2026: Persija Kembali Tempati Posisi Kedua Setelah Sikat PSBS Biak 3-1
Olahraga
Link Live Streaming Persija vs PSBS Biak, 31 Oktober 2025
Link live streaming Persija vs PSBS Biak tersaji di sini. Persija wajib menang di pertandingan kali ini.
Soffi Amira - Jumat, 31 Oktober 2025
Link Live Streaming Persija vs PSBS Biak, 31 Oktober 2025
Olahraga
Klasemen Super League 2025/2026: PSIM Yogyakarta Geser Persija dari Tempat Kedua Usai Menang 2-1 atas Persik Kediri
PSIM unggul satu poin dari Persija Jakarta, yang baru memainkan laga pekan ke-11 melawan PSBS Biak di Stadion Manahan Solo, Jumat (31/10) malam WIB.
Frengky Aruan - Jumat, 31 Oktober 2025
Klasemen Super League 2025/2026: PSIM Yogyakarta Geser Persija dari Tempat Kedua Usai Menang 2-1 atas Persik Kediri
Olahraga
Tidak Risau Tanpa Luciano Guaycochea, Bojan Hodak Beberkan Opsi saat Persib Vs Bali United
Lucho, panggilan Luciano Guaycochea akan absen karena hukuman kartu merah yang diterimanya pada pertandingan melawan Persis Solo, Senin, 27 Oktober 2025 lalu.
Frengky Aruan - Jumat, 31 Oktober 2025
Tidak Risau Tanpa Luciano Guaycochea, Bojan Hodak Beberkan Opsi saat Persib Vs Bali United
Bagikan