Hasil Liga Italia: Inter Milan Gagal Ganggu Napoli Usai Kalah 0-3 dari Fiorentina

Frengky AruanFrengky Aruan - Jumat, 07 Februari 2025
Hasil Liga Italia: Inter Milan Gagal Ganggu Napoli Usai Kalah 0-3 dari Fiorentina

Fiorentina kalahkan Inter Milan 3-0. (x/acfiorentina)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Inter Milan gagal memberikan gangguan kepada Napoli yang kini berada di puncak klasemen Liga Italia Serie A. Itu setelah kalah 0-3 dari Fiorentina di Stadion Artemio Franchi, Jumat (7/2) dini hari WIB.

Ini merupakan laga tunda pekan ke-14. Pertemuan kedua tim di pekan ke-14 sebelumnya harus dihentikan pada menit 16 setelah terjadi insiden yang menimpa pemain Fiorentina, Edoardo Bove.

Inter Milan hampir unggul lebih dahulu lewat Lautaro Martinez pada menit 20. Beruntung bagi tuan rumah, David De Gea masih mampu menepis bola tendangan Lautaro.

Inter juga berhasil menjebol gawang Fiorentina lewat tendangan Carlos Augusto. Namun gol tersebut dianulir karena bek asal Brasil itu berada dalam posisi offside.

Baca juga:

Hasil Coppa Italia: AC Milan Sikat AS Roma 3-1 untuk Melaju ke Semifinal

Inter Milan menguasai permainan dan terus menebar ancaman termasuk di babak kedua. Namun harus kebobolan pada menit 59.

Yann Sommer harus memungut bola setelah Luca Ranieri melepaskan tendangan first time kaki kiri yang akurat.

Sembilan menit kemudian Fiorentina menggandakan keunggulan lewat gol yang dicetak Moise Kean.

Inter Milan semakin terpuruk memasuki menit-menit akhir pertandingan. Kesalahan Federico Dimarco membuat gawang Inter kembali jebol oleh Kean sekaligus mengubah skor menjadi 3-0.

Kemenangan ini membuat Fiorentina memiliki 42 poin dan mengatrol posisi ke tangga keempat. Sedangkan Inter tetap dengan 51 poin. Jumlah poin berselisih 3 dari Napoli. (*)

#Inter Milan #Fiorentina #Liga Italia
Bagikan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Berita Terkait

Olahraga
Inter Milan Pertimbangkan Jual Marcus Thuram di Akhir Musim, Harganya Dibanderol Rp 1,3 Triliun
Inter Milan siap menjual Marcus Thuram di akhir musim. Cristian Chivu ingin melakukan perombakan skuad musim depan.
Soffi Amira - Selasa, 27 Januari 2026
Inter Milan Pertimbangkan Jual Marcus Thuram di Akhir Musim, Harganya Dibanderol Rp 1,3 Triliun
Olahraga
Klasemen Terbaru Liga Italia Usai Inter Hancurkan Pisa 6-2 Disusul Milan Imbang dan Napoli Tumbang
Di partai lain, kejutan besar terjadi saat Juventus menghajar Napoli dengan skor telak 3-0
Angga Yudha Pratama - Senin, 26 Januari 2026
Klasemen Terbaru Liga Italia Usai Inter Hancurkan Pisa 6-2 Disusul Milan Imbang dan Napoli Tumbang
Olahraga
Kemenangan 3-0 atas Napoli Pertegas Kualitas Juventus Menurut Khephren Thuram
Sementara itu, pelatih Juventus Luciano Spalletti mengatakan bahwa kemenangan atas Napoli penting bagi tim.
Frengky Aruan - Senin, 26 Januari 2026
Kemenangan 3-0 atas Napoli Pertegas Kualitas Juventus Menurut Khephren Thuram
Olahraga
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Gilas Napoli 3-0, Sementara AS Roma Vs AC Milan Imbang 1-1
Juventus merangsek ke posisi 5 menyusul kemenangan telak 3-0 atas Napoli di pekan 22 Liga Italia Serie A 2025/2026 di Allianz Stadium, Turin pada Senin (26/1) dini hari WIB.
Frengky Aruan - Senin, 26 Januari 2026
Klasemen Liga Italia Serie A Setelah Juventus Gilas Napoli 3-0, Sementara AS Roma Vs AC Milan Imbang 1-1
Olahraga
Barcelona Mau Datangkan Alessandro Bastoni, Inter Milan Cuma Mau Lepas dengan Harga Segini
Barcelona masih ingin mendatangkan Alessandro Bastoni. Namun, Inter Milan ingin pemainnya itu bertahan atau dijual dengan harga fantastis.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Barcelona Mau Datangkan Alessandro Bastoni, Inter Milan Cuma Mau Lepas dengan Harga Segini
Olahraga
Tampil Impresif bersama Inter Milan, Arsenal Kini Incar Pio Esposito
Arsenal kini mengincar penyerang Inter Milan, Pio Esposito. Ia tampil impresif bersama Inter Milan musim ini.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Tampil Impresif bersama Inter Milan, Arsenal Kini Incar Pio Esposito
Olahraga
Barcelona Ikut Incar Alessandro Bastoni, Inter Milan Pasang Harga Fantastis
Barcelona dikabarkan mengincar Alessandro Bastoni. Namun, Inter Milan sepertinya belum siap menjual bek andalannya itu.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Barcelona Ikut Incar Alessandro Bastoni, Inter Milan Pasang Harga Fantastis
Olahraga
Tampil Buruk Lawan Arsenal, Inter Milan Pertimbangkan Jual Lautaro Martinez
Inter Milan berencana menjual Lautaro Martinez, setelah tampil buruk melawan Arsenal. Ia juga diminati oleh Barcelona.
Soffi Amira - Rabu, 21 Januari 2026
Tampil Buruk Lawan Arsenal, Inter Milan Pertimbangkan Jual Lautaro Martinez
Olahraga
Hasil Lengkap Matchday 7 Liga Champions Rabu Dini Hari dan Klasemen Sementara
Sembilan pertandingan pada matchday 7 fase liga Liga Champions digelar Selasa (20/1) malam hingga Rabu (21/1) dini hari WIB, termasuk partai seru yang mempertemukan penguasa sementara kompetisi domestik Inter Milan dan Arsenal.
Frengky Aruan - Rabu, 21 Januari 2026
Hasil Lengkap Matchday 7 Liga Champions Rabu Dini Hari dan Klasemen Sementara
Olahraga
Mikel Arteta Malu-Malu Kucing Bicara Juara Liga Champions Usai Arsenal Cukur Inter Milan
Mikel Arteta mengaku sangat gembira dengan energi dan konsistensi yang ditunjukkan para pemainnya.
Angga Yudha Pratama - Rabu, 21 Januari 2026
Mikel Arteta Malu-Malu Kucing Bicara Juara Liga Champions Usai Arsenal Cukur Inter Milan
Bagikan