Hasil Copa del Rey: Barcelona Melaju ke Perempat Final Lewat Kemenangan 2-0 atas Racing Santander

Frengky AruanFrengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil Copa del Rey: Barcelona Melaju ke Perempat Final Lewat Kemenangan 2-0 atas Racing Santander

Barcelona menang 2-0 dan melaju ke perempat final Copa del Rey. (X/@FCBarcelona)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

MerahPutih.com - Barcelona melaju ke perempat final Copa del Rey atau Piala Raja Spanyol setelah mengalahkan tim Divisi Segunda Racing Santander 2-0 pada babak 16 besar di Stadion El Sardinero, Santander, Jumat (16/1) dini hari WIB.

Barcelona hampir unggul cepat melalui tembakan Dani Olmo. Percobaan lain seperti lewat Marc Bernal, Marcus Rashford, tidak membuahkan hasil. Sementara itu, ancaman Racing Santander lewat sundulan Giorgi Guliashvili jelang akhir babak pertama, juga tidak berbuah gol.

Paruh pertama berkesudahan 0-0. Barcelona kembali mencoba melalui paya Rashford dan Lamine Yamal, namun tak membuahkan hasil.

Barcelona baru memecah kebuntuan pada menit 66 setelah umpan Fermin Lopez dimaksimalkan menjadi gol oleh Ferran Torres.

Baca juga:

Baru Juara Piala Super Spanyol, Toni Kroos Ragukan Barcelona Juara Liga Champions Musim ini

Racing merespons dan berhasil memasukkan bola 11 menit kemudian dari Manex Lozano, namun dibatalkan karena offside.

Barcelona baru menggandakan keunggulan menit 90+5 setelah umpan Raphinha disambut sontekan Lamine Yamal.

Barcelona pun melaju dan akan memainkan perempat final yang dijadwalkan digelar 3-5 Februari. Pengundian akan dilakukan lebih dahulu pada 19 Januari. (*)

#Lamine Yamal #Ferran Torres #Barcelona #Copa Del Rey
Bagikan
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Berita Terkait

Olahraga
Hasil Copa del Rey: Barcelona Melaju ke Perempat Final Lewat Kemenangan 2-0 atas Racing Santander
Barcelona melaju ke perempat final Copa del Rey atau Piala Raja Spanyol setelah mengalahkan tim Divisi Segunda Racing Santander 2-0
Frengky Aruan - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil Copa del Rey: Barcelona Melaju ke Perempat Final Lewat Kemenangan 2-0 atas Racing Santander
Olahraga
Prediksi Susunan Pemain Racing Santander vs Barcelona, Hansi Flick Lakukan Rotasi?
Prediksi susunan pemain Racing Santander vs Barcelona kemungkinan ada rotasi. Barca akan memainkan pemain lapis duanya dalam laga tersebut.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Prediksi Susunan Pemain Racing Santander vs Barcelona, Hansi Flick Lakukan Rotasi?
Olahraga
Tersingkir dari Copa del Rey, Pemain Real Madrid Bakal Dapat Peringatan Keras
Real Madrid tetap percaya dengan Alvaro Arbeloa, meskipun tersingkir dari Copa del Rey. Namun, pemain Madrid akan mendapat peringatan.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Tersingkir dari Copa del Rey, Pemain Real Madrid Bakal Dapat Peringatan Keras
Olahraga
Baru Juara Piala Super Spanyol, Toni Kroos Ragukan Barcelona Juara Liga Champions Musim ini
Toni Kroos meragukan Barcelona bisa juara Liga Champions musim ini. Sebab, mereka harus melawan tim-tim papan atas lainnya.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Baru Juara Piala Super Spanyol, Toni Kroos Ragukan Barcelona Juara Liga Champions Musim ini
Olahraga
Real Madrid Tersingkir dari Copa del Rey, Alvaro Arbeloa Janji Bertanggung Jawab
Real Madrid harus tersingkir dari Copa del Rey, setelah kalah 2-3 dari Albacete. Alvaro Arbeloa bertanggung jawab penuh atas kekalahan tersebut.
Soffi Amira - Kamis, 15 Januari 2026
Real Madrid Tersingkir dari Copa del Rey, Alvaro Arbeloa Janji Bertanggung Jawab
Olahraga
Jadwal Bola Lengkap 15–20 Januari 2026: Big Match Beruntun, MU vs City, Chelsea vs Arsenal
Jadwal bola 15–20 Januari 2026 lengkap WIB. Liga Inggris, Italia, Spanyol, Jerman hingga Piala Afrika, live di Vidio & beIN Sports.
ImanK - Kamis, 15 Januari 2026
Jadwal Bola Lengkap 15–20 Januari 2026: Big Match Beruntun, MU vs City, Chelsea vs Arsenal
Olahraga
Doakan Xabi Alonso, Pelatih Barcelona Hansi Flick Yakin Segera Tangani Proyek Besar
Hansi Flick beradu taktik dengan Xabi Alonso di final Piala Super Spanyol, yang dimenangi 3-2 dan menjadi salah satu faktor pemecatan terjadi.
Frengky Aruan - Kamis, 15 Januari 2026
Doakan Xabi Alonso, Pelatih Barcelona Hansi Flick Yakin Segera Tangani Proyek Besar
Olahraga
Hasil Copa de Rey: Real Madrid Ditekuk Tim Divisi Dua Albacete 2-3 di Debut Alvaro Arbeloa
Real Madrid pun tersingkir setelah kalah 2-3 dari Tim Divisi Dua Albacete.
Frengky Aruan - Kamis, 15 Januari 2026
Hasil Copa de Rey: Real Madrid Ditekuk Tim Divisi Dua Albacete 2-3 di Debut Alvaro Arbeloa
Olahraga
Barcelona Kantongi Rp 2,2 Triliun dari Liga Champions 2024/25, Kalahkan Real Madrid!
Barcelona meraih pendapatan Rp 2,2 triliun dari Liga Champions 2024/25. Mereka mengalahkan Real Madrid, yang meraup Rp 1,9 triliun.
Soffi Amira - Rabu, 14 Januari 2026
Barcelona Kantongi Rp 2,2 Triliun dari Liga Champions 2024/25, Kalahkan Real Madrid!
Olahraga
Barcelona Berencana Pertahankan Marcus Rashford, Mulai Negosiasi dengan Manchester United
Barcelona mulai bernegosiasi dengan Manchester United soal Marcus Rashford. Ia sudah mencetak 7 gol dan 11 assist di Barca.
Soffi Amira - Rabu, 14 Januari 2026
Barcelona Berencana Pertahankan Marcus Rashford, Mulai Negosiasi dengan Manchester United
Bagikan