'Gundam Evolution' Tutup Layanan pada November 2023

P Suryo RP Suryo R - Rabu, 26 Juli 2023
'Gundam Evolution' Tutup Layanan pada November 2023

Terpaksa tutup layanan karena kreator tidak bisa memberikan kepuasan kepada para pemainnya. (Bandai Namco)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BARU satu tahun rilis, Bandai Namco mengumumkan penutupan gim battle royale first-person shooter Mobile Suit Gundam pada 31 November 2023. Gim Gundam Evolution akan menutup semua microtransaction termasuk penggunaan EVO Points-nya mulai dari Juli 2023.

Mengutip laman Siliconera, menurut Executive Producer Bandai Namco Kazuya Maruyama, dia tidak dapat memberikan kepuasan bagi para pemainnya melalui layanan yang diberikan di Gundam Evolution. Lantas update terakhir untuk Mission Briefing akan menjadi update besar menutup layanan Gundam Evolution pada 21 Juli 2023 lalu.

Baca Juga:

Nero dan Vergil 'Devil May Cry' Hadir di 'Street Fighter Duel'

Hari ini (26/7) kamu tidak bisa membeli EVO Points, dan EC Pod Limited menggunakan mata uang asli, dan beberapa update untuk CAP dan Ticket Pods. Bila kamu sudah membeli mata uang dalam gim menggunakan mata uang asli nantinya tetap bisa digunakan. Bandai Namco masih belum memberikan informasi terkait refund di setiap pembeliannya.

Lalu, Bandai Namco pun membuat perubahan besar terkait Capital Points yang lebih mudah didapatkan, sehingga para pemain dapat membuka keseluruhan Mobile Suit yang bisa diakses untuk dibawa ke pertarungan.

Season 6 pada 23 Agustus 2023 akan hadir dengan beberapa Mobile Suit dan dua arena. Lalu season 7 dilepas pada 25 Oktober 2023. Pada update sebelumnya, kamu bisa meminang beberapa Mobile Suit unik seperti Gundam Dynames, dan Gundam Heavyarms Custom Endless Waltz.

Baca Juga:

Gamers Kumpul, ini nih 4 Musuh Tersulit Genshin Impact

Gundam Evolution ini bisa kamu mainkan secara gratis di PlayStation 5, PlayStation 4, Xbox Series X/S, Xbox One, dan PC via Steam. Gim ini memberikan nuansa perang darat terbaik dengan mengeluarkan beberapa Mobile Suit ikonik dari beberapa anime Mobile Suit Gundam.

Sayangnya gim yang sebenarnya memiliki potensi besar untuk menggaet pencinta Mobile Suit Gundam, atau gamer kompetitif. Namun sepertinya bukan menjadi sasaran tepat bagi si kreator Gundam Evolution ini. Di lain hal, gim gratis dari Bandai Namcol tetap dapat kamu nikmati termasuk Blue Protocol yang akan rilis secara global pada 2024 ini. (dnz)

Baca Juga:

6 Petarung Hadir di Kombat Pack Pertama untuk Morta

#Game #Teknologi
Bagikan
Ditulis Oleh

Aldonov Danoza

The love we take is equal to the love we make

Berita Terkait

Tekno
Samsung Galaxy S26 Disebut tak Lagi Punya Memori 128GB, Bocoran Retailer Ungkap Detailnya
Samsung Galaxy S26 tidak akan memiliki memori internal 128GB. Nantinya, semua varian akan dimulai dari 256GB.
Soffi Amira - Minggu, 25 Januari 2026
Samsung Galaxy S26 Disebut tak Lagi Punya Memori 128GB, Bocoran Retailer Ungkap Detailnya
Tekno
OPPO Reno15 Series Resmi Meluncur, Hadirkan Pengalaman Kreatif Reno Land di M Bloc
OPPO resmi meluncurkan Reno15 Series dan menghadirkan pengalaman kreatif Reno Land di M Bloc, lengkap dengan fitur kamera AI, baterai besar, dan aktivitas seru.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
OPPO Reno15 Series Resmi Meluncur, Hadirkan Pengalaman Kreatif Reno Land di M Bloc
Tekno
Bocoran OPPO Find X10, Digadang-gadang Bakal Bawa Kamera Telefoto Periskop 200MP
OPPO Find X10 dikabarkan akan membawa kamera telefoto periskop 200MP. HP ini diperkirakan meluncur akhir 2026.
Soffi Amira - Sabtu, 24 Januari 2026
Bocoran OPPO Find X10, Digadang-gadang Bakal Bawa Kamera Telefoto Periskop 200MP
Tekno
Tampilan OPPO Find X9 Ultra Terungkap, Andalkan Kamera Super 200MP
Tampilan OPPO Find X9 Ultra telah terungkap. HP ini dikabarkan mengandalkan kamera super 200MP.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Tampilan OPPO Find X9 Ultra Terungkap, Andalkan Kamera Super 200MP
Tekno
Kamera OPPO Reno 15 Pro Max Jadi Andalan, Pakai Sensor 200 MP dan Ultra-wide 50 MP
Kamera OPPO Reno 15 Pro Max jadi andalan. HP ini membawa sensor 200MP dan ultra-wide 50MP,
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Kamera OPPO Reno 15 Pro Max Jadi Andalan, Pakai Sensor 200 MP dan Ultra-wide 50 MP
Tekno
Samsung Galaxy S26 Plus Muncul di Geekbench, Gunakan Chip Exynos 2600
Samsung Galaxy S26 Plus muncul di Geekbench. HP tersebut dilaporkan hadir dengan chipset Exynos 2600 buatan Samsung sendiri.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Samsung Galaxy S26 Plus Muncul di Geekbench, Gunakan Chip Exynos 2600
Tekno
Siri iOS 27: Si Chatbot Sakti Apple yang Bikin ChatGPT Kelihatan Jadul dan Kuno
Siri versi "Campos" akan memiliki akses penuh ke seluruh aplikasi utama Apple, mulai dari Mail, Musik, Podcast, hingga aplikasi pengembang Xcode
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
Siri iOS 27: Si Chatbot Sakti Apple yang Bikin ChatGPT Kelihatan Jadul dan Kuno
Tekno
Samsung Galaxy S26 Series Meluncur Februari 2026, ini Jadwal Lengkapnya
Samsung Galaxy S26 Series siap meluncur Februari 2026. HP ini akan rilis di India terlebih dahulu bersamaan dengan Galaxy Unpacked 2026.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Samsung Galaxy S26 Series Meluncur Februari 2026, ini Jadwal Lengkapnya
Indonesia
Temui Profesor Oxford hingga Imperial College, Prabowo Ingin Bangun 10 Kampus Baru di Indonesia
Presiden Prabowo Subianto bertemu profesor dari 24 universitas top Inggris yang tergabung dalam Russell Group. Kerja sama pendidikan hingga rencana bangun 10 kampus baru di Indonesia.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Temui Profesor Oxford hingga Imperial College, Prabowo Ingin Bangun 10 Kampus Baru di Indonesia
Tekno
Xiaomi Kids Watch Resmi Meluncur, Bisa Deteksi Mood Anak dengan Fitur Keamanan yang Enggak Main-Main
Anak-anak dapat dengan mudah beralih antara kamera depan 5 MP untuk panggilan video dan kamera belakang 8 MP
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
Xiaomi Kids Watch Resmi Meluncur, Bisa Deteksi Mood Anak dengan Fitur Keamanan yang Enggak Main-Main
Bagikan