Google Chrome Vs Firefox, Manakah Browser Terbaik?

Ikhsan Aryo DigdoIkhsan Aryo Digdo - Rabu, 19 Desember 2018
Google Chrome Vs Firefox, Manakah Browser Terbaik?

Setiap browser memiliki kelebihan masing-masing (Foto: Pexels/Negative Space)

Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

TENTU kamu sudah tidak asing dengan kedua peramban web ini. Google Chrome dan Firefox ialah peramban web favorit yang digunakan oleh pengguna internet. Mungkin sekilas kedua peramban web ini terlihat sama. Fungsinya memang sama, untuk keperluan browsing internet. Tapi adakah perbedaan dari kedua peramban web ini?

Sebenarnya masing-masing peramban web ini memiliki kelebihan masing-masing. Baik kamu menggunakannya melalui android atau desktop. Nah, jadi sebenarnya lebih bagus Firefox atau Google Chrome sih?

1. Google Chrome, si cepat dan aman

google chrome
Google Chrome memiliki layanan keamanan untuk pengguna (Foto: Pexels/Deepanker Verma)

Pengguna Chrome memilih browser ini karena sederhana dan cepat. Chrome untuk Android adalah edisi Google Chrome yang dirilis untuk sistem Android. Chrome Beta untuk Android 4 diluncurkan pada 7 Februari 2012 untuk sejumlah negara terbatas. Kemudian, versi stabil pertama muncul pada 27 Juni 2012.

Chrome enggak banyak berubah selama bertahun-tahun, tetap sederhana dan cepat. Browser yang satu ini terintegrasi dengan semua layanan dan aplikasi Google yang kamu gunakan. Misalnya bookmark yang sama dan melihat tab browser yang sama. Lalu jika kamu sudah menyiapkan profil di akun Google (di Chrome pada perangkat lain), kamu akan melihat semua profil tersebut muncul di sana.

Baca Juga : Aplikasi Android yang Sebaiknya Kamu hapus, Nomor 3 Paling Bahaya!

Apalagi Chrome dilengkapi dengan fitur keren, yaitu penghemat data. Sehingga berguna banget kalau paket data yang kamu miliki terbatas. Sebabnya, penghemat Data memungkinkan Google menempatkan halaman yang dapat mengurangi bandwidth yang kamu gunakan. Fitur keren lainnya dari Chrome ialah mode penyamaran, ketuk untuk mencari, bookmark, hingga penyaringan iklan.

2. Firefox, si cepat dan privasi

firefox
Firefox mengedepankan privasi pengguna (Foto: Pixabay/Gustavo_Belemmi)

Firefox untuk Android ialah pembuatan browser web Mozilla Firefox untuk perangkat seperti smartphone dan komputer tablet. Pada awalnya, Firefox untuk Maemo Beta 5, dirilis pada tahun 2009. Ini adalah rilis pertama yang memiliki branding resmi Firefox, dengan nama dan logo Firefox. 21 Juni 2011, Firefox akhirnya mendukung Android 2.0.

Pengguna Firefox bukan berarti memutuskan hubungan dari akun Google. Kamu enggak perlu khawatir tentang hal itu karena kamu dapat dengan mudah masuk ke akun Google. Lalu, apa yang membuat Firefox berbeda dengan Chrome? Firefox memiliki kontrol privasi yang lebih dapat disesuaikan dan lebih mudah dengan beberapa mesin pencari.

Kabar baiknya update Firefox terbaru datang dengan kinerja yang lebih baik dan lebih cepat dari versi yang lebih lama. Salah satu fitur yang mengedepankan privasi pengguna ialah fitur "Do Not Track Privacy".

3. Keduanya sama-sama cepat

perbandingan browser
Intinya keduanya sama-sama cepat (Foto: Pixabay/PhotoMIX-Company)

Bukan berarti juga kamu harus menjadi pengguna sejati Firefox atau Google Chrome. Keduanya tetap bisa kamu gunakan berdasarkan keperluan. Lagipula bisa saja salah satu peramban web ini sedang down. Jadi kamu tetap bisa menjadikan salah satu peramban sebagai alternatif. Pada intinya kedua peramban web ini ialah paling terbaik untuk browsing saat ini, dan sama-sama cepat.

Jadi Sahabat Merah Putih lebih sering menggunakan Chrome atau Firefox? (ikh)

Baca juga: Melancong Jangan Tertipu Foto Editan

#Internet #Teknologi #Website #Android #IOS
Bagikan
Ditulis Oleh

Ikhsan Aryo Digdo

Learner.

Berita Terkait

Tekno
OPPO Reno15 Series Resmi Meluncur, Hadirkan Pengalaman Kreatif Reno Land di M Bloc
OPPO resmi meluncurkan Reno15 Series dan menghadirkan pengalaman kreatif Reno Land di M Bloc, lengkap dengan fitur kamera AI, baterai besar, dan aktivitas seru.
Ananda Dimas Prasetya - Sabtu, 24 Januari 2026
OPPO Reno15 Series Resmi Meluncur, Hadirkan Pengalaman Kreatif Reno Land di M Bloc
Tekno
Bocoran OPPO Find X10, Digadang-gadang Bakal Bawa Kamera Telefoto Periskop 200MP
OPPO Find X10 dikabarkan akan membawa kamera telefoto periskop 200MP. HP ini diperkirakan meluncur akhir 2026.
Soffi Amira - Sabtu, 24 Januari 2026
Bocoran OPPO Find X10, Digadang-gadang Bakal Bawa Kamera Telefoto Periskop 200MP
Tekno
Tampilan OPPO Find X9 Ultra Terungkap, Andalkan Kamera Super 200MP
Tampilan OPPO Find X9 Ultra telah terungkap. HP ini dikabarkan mengandalkan kamera super 200MP.
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Tampilan OPPO Find X9 Ultra Terungkap, Andalkan Kamera Super 200MP
Tekno
Kamera OPPO Reno 15 Pro Max Jadi Andalan, Pakai Sensor 200 MP dan Ultra-wide 50 MP
Kamera OPPO Reno 15 Pro Max jadi andalan. HP ini membawa sensor 200MP dan ultra-wide 50MP,
Soffi Amira - Jumat, 23 Januari 2026
Kamera OPPO Reno 15 Pro Max Jadi Andalan, Pakai Sensor 200 MP dan Ultra-wide 50 MP
Tekno
Samsung Galaxy S26 Plus Muncul di Geekbench, Gunakan Chip Exynos 2600
Samsung Galaxy S26 Plus muncul di Geekbench. HP tersebut dilaporkan hadir dengan chipset Exynos 2600 buatan Samsung sendiri.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Samsung Galaxy S26 Plus Muncul di Geekbench, Gunakan Chip Exynos 2600
Tekno
Siri iOS 27: Si Chatbot Sakti Apple yang Bikin ChatGPT Kelihatan Jadul dan Kuno
Siri versi "Campos" akan memiliki akses penuh ke seluruh aplikasi utama Apple, mulai dari Mail, Musik, Podcast, hingga aplikasi pengembang Xcode
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
Siri iOS 27: Si Chatbot Sakti Apple yang Bikin ChatGPT Kelihatan Jadul dan Kuno
Tekno
Samsung Galaxy S26 Series Meluncur Februari 2026, ini Jadwal Lengkapnya
Samsung Galaxy S26 Series siap meluncur Februari 2026. HP ini akan rilis di India terlebih dahulu bersamaan dengan Galaxy Unpacked 2026.
Soffi Amira - Kamis, 22 Januari 2026
Samsung Galaxy S26 Series Meluncur Februari 2026, ini Jadwal Lengkapnya
Indonesia
Temui Profesor Oxford hingga Imperial College, Prabowo Ingin Bangun 10 Kampus Baru di Indonesia
Presiden Prabowo Subianto bertemu profesor dari 24 universitas top Inggris yang tergabung dalam Russell Group. Kerja sama pendidikan hingga rencana bangun 10 kampus baru di Indonesia.
Ananda Dimas Prasetya - Kamis, 22 Januari 2026
Temui Profesor Oxford hingga Imperial College, Prabowo Ingin Bangun 10 Kampus Baru di Indonesia
Tekno
Xiaomi Kids Watch Resmi Meluncur, Bisa Deteksi Mood Anak dengan Fitur Keamanan yang Enggak Main-Main
Anak-anak dapat dengan mudah beralih antara kamera depan 5 MP untuk panggilan video dan kamera belakang 8 MP
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
Xiaomi Kids Watch Resmi Meluncur, Bisa Deteksi Mood Anak dengan Fitur Keamanan yang Enggak Main-Main
Tekno
HP Gaming 'Monster' RedMagic 11 Air Siap Gebrak Pasar Global Pekan Depan, Spesifikasinya Bikin Merinding
RedMagic 11 Air versi global tidak akan memangkas spesifikasi dari versi aslinya
Angga Yudha Pratama - Kamis, 22 Januari 2026
HP Gaming 'Monster' RedMagic 11 Air Siap Gebrak Pasar Global Pekan Depan, Spesifikasinya Bikin Merinding
Bagikan